Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Gubernur Maluku Tantang Duel Pedemo | Aksi Pembobolan Koper Dewi Perssik

Kompas.com - 11/07/2022, 06:12 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Gubernur Maluku Murad Ismail menantang duel pedemo.

Peristiwa itu terjadi saat Murad sedang menghadiri acara peresmian Pelabuhan Merah Putih di Namlea, Kabupaten Buru, Maluku, Sabtu (9/7/2022).

Kejadian tersebut terekam dalam video.

Berita lainnya, koper milik artis Dewi Perssik dibobol di Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan, Balikpapan, Kalimantan Timur.

Pembobolan dilakukan oleh RS (25), oknum porter maskapai.

Akibat peristiwa itu, penyanyi dangdut tersebut kehilangan perhiasan senilai ratusan juta rupiah.

Berikut berita-berita yang menjadi sorotan pembaca Kompas.com pada Minggu (10/7/2022).

1. Detik-detik Gubernur Maluku tantang demonstran

Gubernur Maluku Murad Ismail marah dan mengundang mahasiswa berduel saat melakukan kunjungan kerja di Namlea Kabupaten Buru, Sabtu (9/7/2022)tangkapan.layar Gubernur Maluku Murad Ismail marah dan mengundang mahasiswa berduel saat melakukan kunjungan kerja di Namlea Kabupaten Buru, Sabtu (9/7/2022)

Gubernur Maluku Murad Ismail membuat heboh lantaran menantang duel pedemo. Detik-detik Murad menantang demonstran terekam dalam video.

"Woe… Kasi masuk sini katong (kita) bakalai (duel) mari. Sudah lama saya enggak bakalai ini,” ujarnya.

Usai melantangkan kalimat itu, Murad ditenangkan oleh istrinya dan seorang tamu di sebelahnya.

Demonstrasi tersebut digelar oleh warga dan mahasiswa asal Kecamatan Batbual di sekitar pelabuhan Merah Putih.

Dalam demonstrasi itu, massa menuntut Murad agar melunasi janjinya saat kampanye Pilkada 2018. Kala itu, Murad berjanji akan membangun jalan di Batbual bila terpilih sebagai gubernur.

Baca selengkapnya: Video Gubernur Murad Ismail Tantang Mahasiswa yang Mendemonya untuk Duel, Viral di Medsos

2. Fakta-fakta pembobolan koper Dewi Perssik

Suasana penumpang di Bandara SAMS Sepinggan, BalikpapanKOMPAS.COM/Ahmad Riyadi Suasana penumpang di Bandara SAMS Sepinggan, Balikpapan

Pembobol koper Dewi Perssik, RS, mempelajari teknik pembobolan koper penumpang pesawat dari para senior yang juga berprofesi sebagai porter.

"Sudah sering (melakukan aksi). Belajarnya sama senior," ucapnya, Rabu.

Menurut RS, komplotan pembobol beraksi dengan cara membuka koper sebelum dimasukkan bagasi pesawat.

RS mengatakan, ia dan kawan-kawannya sering membobol koper. Ia mengaku telah mencuri berbagai barang.

"Saya sudah beberapa kali ngambil. Cuma saya aja yang kebetulan ketahuan. Sementara ini di dalam itu masih banyak yang melakukan,” ungkapnya.

Baca selengkapnya: 3 Hal soal Aksi Pembobol Koper Dewi Persik, Diajari Senior hingga Bagi-bagi Hasil

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Regional
Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Regional
SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

Regional
Tantang Mahyeldi di Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Tantang Mahyeldi di Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Regional
Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Regional
Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Regional
Banjir Luwu, Korban Meninggal Jadi 10 Orang, 2 Masih Dicari

Banjir Luwu, Korban Meninggal Jadi 10 Orang, 2 Masih Dicari

Regional
Capaian Keuangan Sumsel, Nilai Ekspor 503,09 Juta Dollar AS hingga NTUP Naik 1,5 Persen 

Capaian Keuangan Sumsel, Nilai Ekspor 503,09 Juta Dollar AS hingga NTUP Naik 1,5 Persen 

Regional
Pemprov Sumsel dan Pemerintah Kanada Perkuat Kerja Sama Tangani Perubahan Iklim lewat Sektor Pertanian

Pemprov Sumsel dan Pemerintah Kanada Perkuat Kerja Sama Tangani Perubahan Iklim lewat Sektor Pertanian

Regional
Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Regional
Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Regional
Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Regional
3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

Regional
Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com