Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Festival Cap Go Meh Digelar di Pontianak

Kompas.com - 31/01/2013, 11:25 WIB
Agustinus Handoko

Penulis

PONTIANAK, KOMPAS.com - Selain Kota Singkawang, Kota Pontianak, Kalimantan Barat juga akan menyelenggarakan Festival Cap Go Meh. Festival akan berlangsung selama lima hari mulai 22 Februari.

Kepala Dinas Pariwisata Kota Pontianak Hilfira Hamid, Kamis (31/1/2013) menjelaskan, festival akan diisi berbagai kegiatan. "Festival akan dimulai dengan ritual buka mata naga. Lalu akan dilanjutkan dengan panggung hiburan rakyat dan festival kuliner," kata Hilfira.

Festival akan dipusatkan di Jalan Diponegoro, Kota Pontianak. Tahun lalu, puncak festival yang diisi dengan pawai replika naga berlangsung meriah. Jalan Gajah Mada yang menjadi lintasan pawai macet total.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com