Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mobil Honda Brio Ditabrak saat Berhenti di Traffic Light Kota Solo

Kompas.com - 14/01/2024, 10:47 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Dua kendaraan Honda Brio Merah terlibat kecelakaan di Jalan Slamet Riyadi, Simpang Empat Ngarsopuro, Kelurahan Kemlayan, Kecamatan Serengan, Kota Solo, Jawa Tengah (Jateng).

Kanit Gakkum Satlantas Polresta Solo, AKP Suharto mengatakan, kejadian terjadi pada Minggu (14/1/2024), pukul 03.30 WIB.

Tabrakan ini melibatkan dua kendaraan Honda Brio bernomor pelat AD 1985 PY dan T 1198 GH. Keduanya mengalami kerusakan dan ringsek bagain bamper depan dan belakang mobil.

Baca juga: Polisi di Klaten Meninggal Ditabrak Mobil, Pelaku Terancam 6 Tahun Penjara

Kejadian berawal saat kedua kendaraan berjalan dari arah Barat ke Timur dengan posisi Honda Brio AD 1985 PY di depan dan Honda Brio T 1198 GH berada di belakangnya.

"Honda Brio AD 1985 PY berhenti karena traffic light menyala merah, kemudian pengemudi Honda Brio AD 1985 PY tidak konsentrasi dan menjaga jarak, kemudian menabrak kendaraan di depannya," kata AKP Suharto, saat dikonfirmasi pada Minggu (14/15/2024).

Usai terjadinya kecelakaan itu, personel Satlantas Polresta Solo langsung mendatangi lokasi kecelakaan dan melakukan pengamanan barang bukti dan pengemudi.

Baca juga: Suami Istri WN Belanda Tabrak Minibus di Buleleng, Suami Tewas

Kedua pengemudi kendaraan berinisial DAP (23) warga Kecamatan Karangmalang, Kabupaten Sragen dan NA (30) warga Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo.

"Pengemudi sudah dimintai keterangan tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan ini. Perkiraan perbaikan atau rumat Rp 2 juta," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Pimpin Upacara Hari Kelahiran Pancasila di Dumai, Kenakan Baju Adat Melayu

Jokowi Pimpin Upacara Hari Kelahiran Pancasila di Dumai, Kenakan Baju Adat Melayu

Regional
Golkar Usung Sekar Tandjung untuk Pilkada Solo

Golkar Usung Sekar Tandjung untuk Pilkada Solo

Regional
Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Keluarkan Abu 5 Km

Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Keluarkan Abu 5 Km

Regional
11 Program Intervensi Spesifik dan Sensitif untuk Turunkan Stunting di Kota Tangerang

11 Program Intervensi Spesifik dan Sensitif untuk Turunkan Stunting di Kota Tangerang

Regional
Penabrak Lari yang Tewaskan Pelajar di Pekanbaru Ditangkap

Penabrak Lari yang Tewaskan Pelajar di Pekanbaru Ditangkap

Regional
Aktivis Fatayat NU Jatim Berebut Rekomendasi Nasdem untuk Pilkada Jember

Aktivis Fatayat NU Jatim Berebut Rekomendasi Nasdem untuk Pilkada Jember

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Hujan Ringan

Regional
Kesaksian Kembaran Korban Pelajar SMP yang Dikeroyok hingga Meninggal di Kota Batu

Kesaksian Kembaran Korban Pelajar SMP yang Dikeroyok hingga Meninggal di Kota Batu

Regional
Pemkot Tangerang Siapkan Belasan Hotel untuk Sukseskan Popda XI Banten 2024

Pemkot Tangerang Siapkan Belasan Hotel untuk Sukseskan Popda XI Banten 2024

Regional
Gunung Lewotobi Laki-Laki 3 Kali Meletus pada Sabtu Pagi

Gunung Lewotobi Laki-Laki 3 Kali Meletus pada Sabtu Pagi

Regional
Bupati Sebut Oknum Kades Terlibat dalam Kasus Pungli di Satpol PP Kebumen

Bupati Sebut Oknum Kades Terlibat dalam Kasus Pungli di Satpol PP Kebumen

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Berawal dari Kecurigaan Sang Ibu, Siswi SD di Ambon Diperkosa Oknum Polisi Berulang Kali

Berawal dari Kecurigaan Sang Ibu, Siswi SD di Ambon Diperkosa Oknum Polisi Berulang Kali

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com