Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Boom Tuban: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kompas.com - 09/12/2023, 17:04 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Boom Tuban terletak di Kelurahan Kutorejo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur. Lokasi pantai tepatnya di utara Alun-alun Tuban.

Pantai Boom Tuban merupakan tempat wisata yang sedikit berbeda dibandingkan pantai pada umumnya.

Di sini, pengunjung dapat melihat jejak-jejak pelabuhan penting di masa kejayaan Kerajaan Majapahit.

Berikut ini adalah daya tarik, harga tiket, dan jam buka Pantai Boom.

Pantai Boom Tuban

Daya Tarik Pantai Boom Tuban

Pengunjung yang baru memasuki Pantai Boom akan disambut dengan relief-relief yang menceritakan sejarah Tuban.

Cerita tersebut terkait dengan Pantai Boom dahulu merupakan lokasi pelabuhan penting di masa kejayaan Kerajaan Majapahit.

Salah satunya adalah relief mengenai tentara tar-tar di sebelah kiri dan relief Ronggolawe di sebelah kanan.

Baca juga: 5 Aktivitas di Pantai Boom Banyuwangi, Lihat Pentas 1.000 Penari Gandrung

Dalam catatan sejarah, di sinilah Adipati Ronggolawe dengan pasukannya menyerbu tentara Mongol yang saat itu akan menyerang Kerajaan Singasari.

Maka kawasan Pantai Boom banyak ditemukan benda-benda bersejarah, seperti guci, senjata kuno, keramik yang menjadi saksi kejayaan di masa lalu.

Pantai Boom juga mempunyai dermaga yang menjorok ke laut dengan panjang sekitar 800 meter dan dua buah sumur tawar yang berarsitektur Jawa.

Dinding pada bagian sumur tersebut terdapat prasasti yang menceritakan sejarah Pantai Boom Tuban.

Pantai Boom adalah tanjung (bagian laut yang menjorok ke daratan) yang dipenuhi dengan bebatuan di bagian tepinya sehingga pantai dapat digunakan untuk bermain air.

Ombak pantai tidak terlalu besar yang arusnya aman untuk pelayaran kapal tradisional.

Ada berbagai aktivitas Pantai Boom yang dapat dilakukan oleh pengunjung.

Aktivitas Pantai Boom Tuban

  • Bermain air

Pengunjung dapat bermain air di pantai yang pada bagian pinggirnya dipenuhi dengan bebatuan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Lagi Malam Ini, Status Waspada

Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Lagi Malam Ini, Status Waspada

Regional
Semua Rencana Telah Dijalankan, Pemkab Blora Optimistis Prevalensi Stunting Jadi 14 Persen pada 2024

Semua Rencana Telah Dijalankan, Pemkab Blora Optimistis Prevalensi Stunting Jadi 14 Persen pada 2024

Regional
Dalam 19 Hari, 199 Tersangka Narkoba di Jambi Ditangkap, 3 Masih Remaja

Dalam 19 Hari, 199 Tersangka Narkoba di Jambi Ditangkap, 3 Masih Remaja

Regional
Tunggakan Pajak Centre Point Rp 107 Miliar Ternyata Dibayar PT KAI

Tunggakan Pajak Centre Point Rp 107 Miliar Ternyata Dibayar PT KAI

Regional
Penyebab Ketua Bawaslu Banyumas Mundur dari Proses Pencalonan di Pilkada 2024

Penyebab Ketua Bawaslu Banyumas Mundur dari Proses Pencalonan di Pilkada 2024

Regional
Oknum Perwira dan Bintara Polisi Didakwa Pakai Sabu di Rumah Dinas

Oknum Perwira dan Bintara Polisi Didakwa Pakai Sabu di Rumah Dinas

Regional
Pantai Pasir Panjang di Singkawang: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Pasir Panjang di Singkawang: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Polisi Ungkap Identitas Mayat Pria di Danau Sentani Jayapura

Polisi Ungkap Identitas Mayat Pria di Danau Sentani Jayapura

Regional
Zona II Candi Borobudur Dibangun, 2.000 Pedagang Dipindah ke Dekat Bekas Kandang Gajah

Zona II Candi Borobudur Dibangun, 2.000 Pedagang Dipindah ke Dekat Bekas Kandang Gajah

Regional
Sosok Tri Adinata, Guru Musik di Medan yang Menangis Haru Saat Disambangi Alan Walker

Sosok Tri Adinata, Guru Musik di Medan yang Menangis Haru Saat Disambangi Alan Walker

Regional
Mahasiswa Demo Desak Kejati Sumbar Tuntaskan Kasus Dugaan Korupsi Bupati Solok Selatan

Mahasiswa Demo Desak Kejati Sumbar Tuntaskan Kasus Dugaan Korupsi Bupati Solok Selatan

Regional
Usai Bunuh Temannya dengan Sadis, Aldi Menyerahkan Diri ke Polisi

Usai Bunuh Temannya dengan Sadis, Aldi Menyerahkan Diri ke Polisi

Regional
Pendaftaran Calon Perseorangan Pilkada Pangkalpinang Diperpanjang 3x24 Jam

Pendaftaran Calon Perseorangan Pilkada Pangkalpinang Diperpanjang 3x24 Jam

Regional
Bupati Nonaktif Labuhanbatu Didakwa Korupsi Rp 4,9 Miliar

Bupati Nonaktif Labuhanbatu Didakwa Korupsi Rp 4,9 Miliar

Regional
'Branding' Solo Kota Olahraga, Gibran Sebut Anggaran untuk Perbaikan Velodrome Manahan Capai Rp 35 Miliar

"Branding" Solo Kota Olahraga, Gibran Sebut Anggaran untuk Perbaikan Velodrome Manahan Capai Rp 35 Miliar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com