Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Generasi Milenial dan Z Dominasi DPT Banten, Apa Kata Pengamat ?

Kompas.com - 07/07/2023, 19:42 WIB
Rasyid Ridho,
Michael Hangga Wismabrata

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Daftar Pemilih Tetap (DPT) Provinsi Banten telah ditetapkan sebanyak 8.842.646 orang dan didominasi pemilih dari kalangan milineal dan gen Z.

Rinciannya, berdasarkan data dari KPU Banten, pemilih dengan rentang usia 24 hingga 39 tahun atau milenial sebanyak 3.540.864 atau 40,04 persen dari total pemilih. 

Lalu di kategori pemilih generasi X, yang memiliki rentang usia antara 40-55 tahun, sebanyak 27.30 persen atau setara dengan 2.414.469 pemilih. 

Baca juga: Tak Lagi Jadi Pemilih di Solo, Kaesang Terdaftar di DPT Jakarta Selatan

Selanjutnya pemilih dari gen Z yang berusia 17-23 tahun menempati posisi ketiga sebanyak 1.908.605 pemilih atau 21,58 persen. 

Sedangkan jumlah pemilih kalangan baby boomer yang berusia 56-77 tahun sebanyak 902.513 atau 10,21 persen. 

Terakhir pemilih pre-boomer yang memiliki usia lebih dari 77 tahun sebanyak 0,68 persen atau 76.195 pemilih. 

Baca juga: DPT di Garut Didominasi Pemilih Milenial dan Gen-Z, Medsos Jadi Ruang Kampanye Efektif

Menurut Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) Ail Muldi, kondisi itu menuntut para kontestan pemilihan legislatif (Pileg) dan pemilihan presiden (Pilpres) harus kreatif dalam berkampanye. 

"Kampanye digital sangat perlu dilakukan karena potensi pemilih yang notabene melek digital atau kelompok digital native yang banyak menghabiskan waktunya di dunia maya," kata Ail saat dihubungi Kompas.com melalui pesan WhatsApp, Jumat (7/6/2023). 

Selain itu, lanjut Ail, media sosial digital punya banyak kelebihan dalam kampanye nanti, antara lain "lebih hidup" dan lebih interaktif antara pengirim pesan dengan penerima pesan. 

Selain itu, biaya kampanye juga akan lebih murah dan mudah untuk dianalisa. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dugaan Kongkalikong dan Manipulasi Proyek Pipa PDAM, Kepala BPKAD dan Kacab Bank Diperiksa

Dugaan Kongkalikong dan Manipulasi Proyek Pipa PDAM, Kepala BPKAD dan Kacab Bank Diperiksa

Regional
2 Wasit Terluka Saat Memimpin Tarkam di Semarang, Pelaku Diduga Pemain Profesional Liga 1

2 Wasit Terluka Saat Memimpin Tarkam di Semarang, Pelaku Diduga Pemain Profesional Liga 1

Regional
Simpan 12 Poket Sabu di Kantong Celana, Seorang Pria Diringkus Sat Resnarkoba Polres Sumbawa

Simpan 12 Poket Sabu di Kantong Celana, Seorang Pria Diringkus Sat Resnarkoba Polres Sumbawa

Regional
Diduga Rambah 25 Hektar Hutan untuk Jadi Kebun Sawit, Kakek di Sumbar Ditangkap

Diduga Rambah 25 Hektar Hutan untuk Jadi Kebun Sawit, Kakek di Sumbar Ditangkap

Regional
Beli Elpiji 3 Kg di Brebes Wajib Pakai KTP Mulai 1 Juni

Beli Elpiji 3 Kg di Brebes Wajib Pakai KTP Mulai 1 Juni

Regional
PPDB Kota Semarang Dibuka 18 Juni, Wali Kota Ita: 'No' Titip-menitip

PPDB Kota Semarang Dibuka 18 Juni, Wali Kota Ita: "No" Titip-menitip

Regional
Pemkot Yogyakarta Bisa Olah Sampah di TPA Piyungan, 200 Ton Sampah Minggu Ini

Pemkot Yogyakarta Bisa Olah Sampah di TPA Piyungan, 200 Ton Sampah Minggu Ini

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 3 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Senin 3 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Keluh Karyawan Semarang Soal Progam Tapera, Takut Uangnya Dikorupsi

Keluh Karyawan Semarang Soal Progam Tapera, Takut Uangnya Dikorupsi

Regional
Geger Penemuan Mayat Tertimpa Potongan Beton di Kalsel, Kondisinya Membusuk

Geger Penemuan Mayat Tertimpa Potongan Beton di Kalsel, Kondisinya Membusuk

Regional
4 Kali Naik Harga Sebulan, Rokok Jadi Penyumbang Inflasi Terbesar di Lampung

4 Kali Naik Harga Sebulan, Rokok Jadi Penyumbang Inflasi Terbesar di Lampung

Regional
Oknum ASN Disdukcapil Nunukan Tersangka Pelecehan Seksual Gadis Pemohon KTP Minta Penangguhan Penahanan

Oknum ASN Disdukcapil Nunukan Tersangka Pelecehan Seksual Gadis Pemohon KTP Minta Penangguhan Penahanan

Regional
Ada Pabrik Oli Palsu di Tangerang, Bagaimana Bedakan dengan yang Asli?

Ada Pabrik Oli Palsu di Tangerang, Bagaimana Bedakan dengan yang Asli?

Regional
Bahas Pilkada, Kapolda Jateng Kumpulkan Bhabinkamtibmas-Babinsa dan Kades di Temanggung

Bahas Pilkada, Kapolda Jateng Kumpulkan Bhabinkamtibmas-Babinsa dan Kades di Temanggung

Regional
Viral Video Siswi SD di Ambon Merundung Teman, Kepsek: Mencoreng Nama Baik Sekolah

Viral Video Siswi SD di Ambon Merundung Teman, Kepsek: Mencoreng Nama Baik Sekolah

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com