Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Daftar Travel Palembang-Lampung beserta Jadwal dan Harga Tiket

Kompas.com - 04/07/2023, 22:20 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Ada sejumlah agen travel Palembang-Lampung yang dapat menjadi pilihan penumpang.

Perjalanan travel Palembang-Lampung akan ditempuh dalam waktu sekitar 4 jam hingga 10 jam sesuai dengan rute tujuan.

Jarak tempuh Palembang menuju Lampung sekitar 238,9 kilometer.

Penumpang juga memiliki beragam pilihan titik keberangkatan dan titik tujuan di wilayah Palembang dan Lampung.

Berikut ini adalah nama, jadwal, dan harga tiket travel Palembang-Lampung PP

Jadwal Travel Palembang-Lampung 

Travel Palembang-Lampung

1. Cuan Travel

Cuan Travel Pelembang-Lampung akan melayani perjalanan dengan rute Palembang-Ogan Ilir-Kayu Agung-Mesuji dan Tulang Bawang. Waktu tempuh perjalanan sekitar 4 hingga 7,5 jam sesuai tujuan.

Harga tiket travel Pelembang-Lampung dengan Cuan Travel, yakni sekitar Rp 275.000.

Ada beberapa tititk keberangkatan, yaitu dari Cuan Travel Palembang, Cuan Travel Pelembang Trade Centre, McDonald HM Ryancudu Palembang, Palembang Indah Mall, dan Stasiun Kertapati.

Baca juga: Daftar Travel Bandung-Jakarta 2022 dan Tarifnya

Sejumlah titik tujuan yang dapat menjadi pilihan penumpang di Lampung, yaitu Gerbang Tol Menggala, Gerbang Tol Gunung Batin, Gerbang Tol Terbanggi Besar, maupun Gerbang Tol gunung Sugih.

Titik tujuan lainnya adalah Gerbang Tol Tegineneng, Gerbang Tol ITERA, Alfamart Kalibalok, Cuan Travel Lampung, Mall Boemi Kedaton, Stasiun Tanjung Karang, Tugu Adipura, Hotel Yunna, Lampung City Mall, dan Cuan Travel Panjang.

Jadwal keberangkatan Cuan Travel dari Palembang yaitu:

  • Cuang Travel Palembang

(Depan asrama haji, dekat Mitra 10)
Pukul 09.15 | 15.30 |

  • Cuan Travel Palembang Trade Centre

Pukul 09.30 | 16.30 |

  • Cuan Travel McDonalds HM Ryacudu Palembang

Pukul 10.30 | 16.45 |

  • Cuan Travel Palembang Indah Mall

Pukul 11.00 | 17.15|

  • Cuan Travel Stasiun Kertapati

Pukul 11.15 | 17.30 |

2. Antar Trans

Antar Trans akan melayani perjalanan Palembang, Ogan Ilir, Kayu Agung, Mesuji, dan Tulang Bawang. Waktu tempuh perjalanan sekitar 5 hingga 10 jam.

Harga tiket Antar Trans rute Palembang-Lampung sekitar Rp 275.000.

Baca juga: Daftar Travel dan Bus dari Jakarta ke Lampung

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

2 Ruko di Bengkalis Riau Terbakar, 4 Orang Tewas

2 Ruko di Bengkalis Riau Terbakar, 4 Orang Tewas

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 2 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 2 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 2 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 2 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 2 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 2 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Muncul River Tubing di Semarang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Muncul River Tubing di Semarang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Desa Nawakote Dilanda Hujan Abu

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Desa Nawakote Dilanda Hujan Abu

Regional
Bocah SD di Grobogan Jadi Korban Asusila Ayah Angkat, Hamil 8 Bulan

Bocah SD di Grobogan Jadi Korban Asusila Ayah Angkat, Hamil 8 Bulan

Regional
Ngesti Kembalikan Formulir Pilkada Kabupaten Semarang di Gerindra, Sinyal Koalisi dengan PDI-P Menguat

Ngesti Kembalikan Formulir Pilkada Kabupaten Semarang di Gerindra, Sinyal Koalisi dengan PDI-P Menguat

Regional
Diisukan Pakai Bumbu Ganja, Pemilik Mi Racing Bardi Buka Suara

Diisukan Pakai Bumbu Ganja, Pemilik Mi Racing Bardi Buka Suara

Regional
Ditargetkan Jadi Daerah Penyangga Pangan IKN, Kalsel Jamin Ketersediaan Pupuk

Ditargetkan Jadi Daerah Penyangga Pangan IKN, Kalsel Jamin Ketersediaan Pupuk

Regional
Bupati Halmahera Utara Kejar dan Bubarkan Demonstran Pakai Parang

Bupati Halmahera Utara Kejar dan Bubarkan Demonstran Pakai Parang

Regional
Ungkap Risiko Bahaya Banjir Lahar Gunung Ibu, BNPB Tak Ingin Kejadian di Gunung Marapi Terulang

Ungkap Risiko Bahaya Banjir Lahar Gunung Ibu, BNPB Tak Ingin Kejadian di Gunung Marapi Terulang

Regional
Cerita Warga di Ponorogo Tandu Nenek Sejauh 2 Km Berobat, Derita Jalan Rusak Bertahun-tahun

Cerita Warga di Ponorogo Tandu Nenek Sejauh 2 Km Berobat, Derita Jalan Rusak Bertahun-tahun

Regional
Ketua MAKI Siap Bantu Blora Ajukan JR UU HKPD, Bupati Arief Sambut dengan Tangan Terbuka

Ketua MAKI Siap Bantu Blora Ajukan JR UU HKPD, Bupati Arief Sambut dengan Tangan Terbuka

Regional
Liburan Bareng Sekolah, Murid TK di Musi Rawas Tewas Tenggelam di Kolam Renang

Liburan Bareng Sekolah, Murid TK di Musi Rawas Tewas Tenggelam di Kolam Renang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com