Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

332 Hewan Kurban di Banten Terjangkit LSD,  10.000 Vaksin Disiapkan

Kompas.com - 09/06/2023, 14:10 WIB
Rasyid Ridho,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com- Dinas Pertanian (Distan) Provinsi Banten mencatat ada 332 ekor hewan kurban terinfeksi virus pox atau penyakit Lumpy Skin Disease (LSD) menjelang hari raya Idul Adha 2023.

Mengantisipasi penyebarannya, Pemerintah Provinsi Banten telah mendistribusikan 10.000 vaksin.

"Untuk hewan kurban kita terus koordinasi terkait ada informasi perkembangan penyakit LSD itu. Kita punya langkah-langkah teknis untuk hal tersebut," kata Pj Gubernur Banten Al Muktabar melalui keterangan tertulisnya, Jumat (9/6/2023).

Baca juga: Khofifah: Stok Hewan Kurban di Jatim Melimpah, Aman dari PMK dan LSD

Selain itu, Al Muktabar mengintruksikan untuk memperketat pengawasan lalu lintas atau keluar masuknya hewan kurban.

Termasuk menerjunkan tim pengawas hewan kurban ke lapak para penjual untuk memastikan kesehatan hewan kurban

"Antar daerah untuk memastikan kesehatan hewan dan mengoptimalkan pos cek point lalu lintas hewan," ujar dia.

Kepala Distan Provinsi Banten Agus M Tauchid menambahkan, langkah antisipasi penyebaran LSD di antaranya melakukan biosecurity, karantina, pengawasan lalu lintas ternak.

Kemudian pemberian vitamin, pengobatan kepada hewan yang sakit dan pemberian vaksin.

Baca juga: Kasus Pertama Sapi Terjangkit LSD di Bandung Barat, Disembelih dan Dikubur

Agus mengungkapkan, hewan yang terinveksi dari 332 ekor itu rata-rata sapi yang baru tiba di Banten dari luar daerah.

"Rata-raya yang baru dilalulintaskan (terinfeksi). Tapi ada juga yang betina bukan untuk kurban jadinya tertular," kata Agus.

Agus merinci sebaran hewan kurban yang terjangkit LSD yakni di Kota Serang tujuh ekor, Kabupaten Tangerang 303 ekor, Kabupaten Pandeglang dua ekor dan Kabupaten Serang 20 ekor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com