Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Kakak Korban Kecelakaan Rapak, Adi: Dia Mau Beli Makan

Kompas.com - 25/05/2023, 11:34 WIB
Ahmad Riyadi,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

BALIKPAPAN, KOMPAS.com – Korban kecelakaan di Turunan Muara Rapak, Balikpapan, Kalimantan Timur, bernama Ardie (48) telah berada di rumah duka di Jalan Borobudur I RT 042 Nomor 47, Kelurahan Muara Rapak, Balikpapan Utara.

Kedatangan jasad korban pun disambut isak tangis sanak saudaranya.

Sejumlah kerabat dan tetangga hingga rekan kerja berdatangan dan memenuhi rumah duka.

Termasuk Kasatlantas Polresta Balikpapan Kompol Ropiyani dan jajarannya turut menyambangi rumah korban untuk berbelasungkawa.

Ardie meregang nyawa usai dilindas truk kontainer bermuatan bahan makanan di Turunan Muara Rapak pada Rabu (24/5/2023) pukul 22.30 Wita.

Baca juga: Kronologi Kecelakaan Maut di Turunan Muara Rapak Balikpapan, Truk Hilang Kendali lalu Tabrak Motor dan Ruko

 

Kabar tewasnya Ardie tak disangka-sangka oleh keluarganya.

Sang kakak yakni Adi terkejut mengetahui adiknya yang menjadi korban kecelakaan lalu lintas di turunan Rapak tersebut.

“Saya pas lagi tidur didatangi Ketua RT, katanya si Ardie ada di rumah sakit. Saya bilang kenapa, ternyata ada warga yang bilang kalau dia meninggal karena kecelakaan di turunan Rapak, langsung kaget saya enggak nyangka,” kata Adi, saat ditemui Kompas.com di tempat tinggalnya, pada Kamis (25/5/2023).

Malam itu sebelum kejadian, Ardie yang baru pulang bekerja itu keluar rumah untuk membeli makanan.

Biasanya ia membeli nasi goreng yang berada di kawasan Muara Rapak, persis di dekat ruko yang ditabrak truk tersebut.

Adi memang mengetahui adiknya kerap membeli makan usai pulang bekerja, lantaran Adi belum berkeluarga.

“Dia memang biasa keluar beli makan di nasi goreng Rapak situ kalau malam habis pulang kerja. Nah, tadi dia keluar memang enggak ngomong. Jadi, saya kaget pas begitu tahu adik saya korban laka di Rapak,” tutur dia.

Sosok Ardie memang dikenal baik dan mudah bergaul dengan siapapun.

Ardie yang merupakan tenaga bantuan (naban) di Pertamina Patra Niaga Balikpapan juga dikenal sangat baik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lebaran Kelar, Harga Bumbu Dapur Terus Melambung di Lampung

Lebaran Kelar, Harga Bumbu Dapur Terus Melambung di Lampung

Regional
Dendam dan Sakit Hati Jadi Motif Pembunuhan Wanita Penjual Emas di Kapuas Hulu

Dendam dan Sakit Hati Jadi Motif Pembunuhan Wanita Penjual Emas di Kapuas Hulu

Regional
Kerangka Manusia Kenakan Sarung dan Peci Ditemukan di Jalur Pendakian Gunung Slamet Tegal, seperti Apa Kondisinya?

Kerangka Manusia Kenakan Sarung dan Peci Ditemukan di Jalur Pendakian Gunung Slamet Tegal, seperti Apa Kondisinya?

Regional
Bupati Purworejo Temui Sri Sultan, Bahas soal Suplai Air Bandara YIA

Bupati Purworejo Temui Sri Sultan, Bahas soal Suplai Air Bandara YIA

Regional
Prabowo Minta Pendukungnya Batalkan Aksi Damai di MK Hari Ini, Gibran: Kita Ikuti Aja Arahannya

Prabowo Minta Pendukungnya Batalkan Aksi Damai di MK Hari Ini, Gibran: Kita Ikuti Aja Arahannya

Regional
Pimpin Apel Bulanan Pemprov Sumsel, Pj Gubernur Agus Fatoni Sampaikan Apresiasi hingga Ajak Pegawai Berinovasi

Pimpin Apel Bulanan Pemprov Sumsel, Pj Gubernur Agus Fatoni Sampaikan Apresiasi hingga Ajak Pegawai Berinovasi

Kilas Daerah
Suami Bunuh Istri di Riau, Sakit Hati Korban Hina dan Berkata Kasar ke Ibunya

Suami Bunuh Istri di Riau, Sakit Hati Korban Hina dan Berkata Kasar ke Ibunya

Regional
Di Hadapan Ketua BKKBN Sumsel, Pj Ketua TP-PKK Tyas Fatoni  Tegaskan Komitmen Turunkan Prevalensi Stunting

Di Hadapan Ketua BKKBN Sumsel, Pj Ketua TP-PKK Tyas Fatoni Tegaskan Komitmen Turunkan Prevalensi Stunting

Regional
Banyak Pegawai Tak Gunakan Seragam Korpri Terbaru, Pj Wali Kota Pangkalpinang: Kalau Tak Mampu, Saya Belikan

Banyak Pegawai Tak Gunakan Seragam Korpri Terbaru, Pj Wali Kota Pangkalpinang: Kalau Tak Mampu, Saya Belikan

Regional
Warga 2 Desa Diimbau Waspada Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-laki

Warga 2 Desa Diimbau Waspada Banjir Lahar Gunung Lewotobi Laki-laki

Regional
Petugas Rutan Tangkap Pengunjung Selundupkan Sabu ke Penjara

Petugas Rutan Tangkap Pengunjung Selundupkan Sabu ke Penjara

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 19 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Imigrasi Tangkap 19 WN Papua Nugini yang Langgar Aturan dalam 4 Bulan

Imigrasi Tangkap 19 WN Papua Nugini yang Langgar Aturan dalam 4 Bulan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com