Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bakal Bertemu SBY di Pacitan, Prabowo: Beliau Senior Saya

Kompas.com - 19/05/2023, 23:54 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto membenarkan akan bertemu dengan Presiden ke-6 Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Pertemuan Prabowo dan SBY bakal digelar di tempat tinggal SBY, di Kabupaten Pacitan, Jawa Timur (Jatim), pada Sabtu (20/5/2023).

"(Besok bertemu SBY) Kok tahu. Beliau mantan Presiden, beliau senior saya," kata Prabowo Subianto, di Kota Solo, pada Jumat (19/5/2023), malam.

Baca juga: Tak Jadi di Cikeas, SBY dan Prabowo Bertemu di Pacitan Pekan Ini

Menteri Pertahanan ini menuturkan, pertemuan keduanya juga masih berkaitan dengan silaturahim pada momen Lebaran atau Bulan Syawal 1444 H.

"Ini kan masih bulan Syawal ya. Jadi, saya ingin halalbihalal," kata Prabowo.

Sebelumnya, wacana pertemuan ini dibocorkan oleh Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad saat ditemui di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Jumat (19/5/2023).

Dasco mengatakan, SBY dan Prabowo akan bertemu antara hari Sabtu (20/5/2023) atau Minggu (21/5/2023).

Baca juga: Didukung Relawan Jokowi-Gibran, Prabowo: Saya Tidak Menyangka, Terima Kasih

Menurutnya, Prabowo dan SBY memang sudah merencanakan untuk bertemu dalam rangka silaturahmi lebaran.

"Memang ini baru bisa ketemu pas waktunya Pak SBY bisa terima minggu ini, dan kebetulan Pak Prabowo waktunya cocok," tutur dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ikuti Arahan Musda, PKS Semarang Akan Mengusung Tokoh di Pilkada 2024

Ikuti Arahan Musda, PKS Semarang Akan Mengusung Tokoh di Pilkada 2024

Regional
Mantan Kepala BPBD Deli Serdang Ditahan, Diduga Korupsi Rp 850 Juta

Mantan Kepala BPBD Deli Serdang Ditahan, Diduga Korupsi Rp 850 Juta

Regional
Peringati Hari Bumi, Kementerian KP Tanam 1.000 Mangrove di Kawasan Tambak Silvofishery Maros

Peringati Hari Bumi, Kementerian KP Tanam 1.000 Mangrove di Kawasan Tambak Silvofishery Maros

Regional
Dinas Pusdataru: Rawa Pening Bisa Jadi 'Long Storage' Air Hujan, Solusi Banjir Pantura

Dinas Pusdataru: Rawa Pening Bisa Jadi "Long Storage" Air Hujan, Solusi Banjir Pantura

Regional
Sungai Meluap, Banjir Terjang Badau Kapuas Hulu

Sungai Meluap, Banjir Terjang Badau Kapuas Hulu

Regional
Diduga Korupsi Dana Desa Rp  376 Juta, Wali Nagari di Pesisir Selatan Sumbar Jadi Tersangka

Diduga Korupsi Dana Desa Rp 376 Juta, Wali Nagari di Pesisir Selatan Sumbar Jadi Tersangka

Regional
Gunung Semeru 4 Kali Meletus Pagi Ini

Gunung Semeru 4 Kali Meletus Pagi Ini

Regional
Ban Terbalik, Pencari Batu di Lahat Hilang Terseret Arus Sungai Lematang

Ban Terbalik, Pencari Batu di Lahat Hilang Terseret Arus Sungai Lematang

Regional
Cemburu Istri Hubungi Mantan Suami, Pria di Kabupaten Semarang Cabuli Anak Tiri

Cemburu Istri Hubungi Mantan Suami, Pria di Kabupaten Semarang Cabuli Anak Tiri

Regional
Nasdem dan PKB Silaturahmi Jelang Pilkada di Purworejo, Bahas Kemungkinan Koalisi

Nasdem dan PKB Silaturahmi Jelang Pilkada di Purworejo, Bahas Kemungkinan Koalisi

Regional
Ibu di Bengkulu Jual Anak Kandung Rp 100.000 ke Pacarnya

Ibu di Bengkulu Jual Anak Kandung Rp 100.000 ke Pacarnya

Regional
Bukan Cincin, Jari Pria Ini Terjepit Tutup Botol dan Minta Bantuan Damkar

Bukan Cincin, Jari Pria Ini Terjepit Tutup Botol dan Minta Bantuan Damkar

Regional
Kejari Pontianak Bantah Hambat Perkara Mantan Caleg Tipu Warga Rp 2,3 Miliar

Kejari Pontianak Bantah Hambat Perkara Mantan Caleg Tipu Warga Rp 2,3 Miliar

Regional
Bukan Modus Begal, Pria Terkapar di Jalan dalam Video di TNBBS Ternyata Kecelakaan

Bukan Modus Begal, Pria Terkapar di Jalan dalam Video di TNBBS Ternyata Kecelakaan

Regional
Pj Wali Kota Muflihun Minta Jalan Rusak Segera Diperbaiki, Dinas PUPR Pekanbaru: Secara Bertahap Telah Diperbaiki

Pj Wali Kota Muflihun Minta Jalan Rusak Segera Diperbaiki, Dinas PUPR Pekanbaru: Secara Bertahap Telah Diperbaiki

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com