Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Makanan Khas Jambi, Selain Tempoyak

Kompas.com - 21/02/2023, 19:06 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Jika Anda bertandang ke Jambi, jangan lewatkan mencicipi kuliner setempat.

Makanan khas Jambi merupakan salah satu makanan daerah yang kaya rempah.

Tempoyak merupakan makanan populer di Jambi. Makanan yang berasal dari fermentasi durian ini memiliki rasa yang nikmat.

Selain tempoyak, ada sejumlah mekanan khas Jambi lainnya yang tidak kalah lezat, mulai makanan ringan hingga makanan sebagai lauk pauk.

Berikut ini adalah sejumlah makanan khas Jambi.

Makanan Khas Jambi

1. Daging Masak Hitam

Daging masak hitam merupakan makanan khas Jambi yang biasanya digunakan sebagai lauk.

Makanan khas berbahan utama daging ini memiliki cita rasa manis dan gurih dengan kuah hitam pekat.

Daging masak hitam terlihat mirip dengan semur. Namun daging masak hitam memiliki kuah yang lebih kental.

Bagi wisatawan penyuka daging, daging masak hitam merupakan salah satu rekomendasi karena daging dimasak hingga empuk.

Baca juga: 5 Makanan Khas Jambi, Cocok untuk Wisata Kuliner

2. Nasi Gemuk

Nasi gemuk adalah makanan khas Jambi yang mirip dengan nasi uduk Betawi.

Nasi putih yang dimasak dengan rempah santan dihidangkan sejumlah lauk pauk.

Perbedaan nasi gemuk dengan nasi uduk Betawi terletak pada pelengkapnya.

Pelengkap nasi gemuk berupa telur dadar iris atau rebus, bihun goreng, teri kacang goreng, bawang goreng, dan sambal merah ulek.

Sedangkan, pelengkap nasi uduk Betawi dapat sesuai pilihan, seperti semur jengkol, ayam goreng, orek tempe, telur dadar, maupun semur tahu.

Nasi gemuk merupakan salah satu menu sarapan populer orang Jambi. Nasi gemuk memiliki cita rasa gurih. 

3. Gulai Tepek Ikan

Gulai tepek ikan merupakan khas Jambi yang berbahan dasar ikan. Makanan tersebut dimasak dengan bumbu gulai.

Ikan yang digunakan biasanya ikan gabus atau ikan tenggiri.

Makanan ini terdiri dari tepek yang berupa ikan yang diolah dengan adonan tepung dan bawang putih mirip seperti pempek.

Kemudian, tepek disiram dengan kuah gulai.

Baca juga: Apa Itu Tempoyak? Kuliner Khas Melayu Ini Berbahan Dasar Buah Durian

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com