Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perekonomian Lumpuh akibat Bentrok, Wali Kota Tual: Saya Sudah Perintahkan Pasar Dibuka Lagi

Kompas.com - 02/02/2023, 18:47 WIB
Rahmat Rahman Patty,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

AMBON, KOMPAS.com - Aktivitas perekomian di Kota Tual, Maluku, lumpuh akibat bentrokan antarwarga yang kembali pecah di wilayah itu.

“Pasar di sini tutup karena kejadian ini (bentrok), tidak ada aktivitas perekonomian yang berjalan,” kata salah satu warga Kota Tual, Ali, saat dihubungi dari Ambon, Kamis (2/2/2023).

Baca juga: Sejumlah Warga Tual Mengungsi akibat Bentrokan, Wali Kota: Kita Kasih Makan dan Pemahaman

Para pedagang, kata Ali, tak berani membuka toko karena takut bentrokan kembali terjadi.

“Pokoknya tidak ada yang membuka toko, jadi tidak ada aktivitas apapun di pasar,” ujarnya.  

Selain perekonomian, aktivitas perkantoran di Kota Tual juga terganggu. Banyak kantor pemerintahan yang tutup sehingga pelayanan publik tak berjalan.

“Kantor juga banyak tutup, termasuk sekolah-sekolah tidak ada aktivitas di sana,” katanya.

Wali Kota Perintahkan Pasar Dibuka

Wali Tual Adam Rahayaan membenarkan, aktivitas ekonomi di wilayah itu terganggu. Bentrokan membuat para pedagang takut membuka toko di pasar.

Adam telah memerintahkan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Tual untuk membuka pasar agar aktivitas ekonomi kembali berjalan.

“Pasarnya ditutup tapi tadi sudah saya perintahkan Kadis Perindag agar pasar dibuka, sebab kalau pasar ditutup, nanti berita keluar Tual sudah hancur lebur,” kata Adam kepada Kompas.com via telepon, Kamis (2/2/2023).

Terkait banyaknya kantor pemerintahan yang tutup, Adam mengaku para ASN memilih tak masuk kantor karena trauma dengan bentrokan yang terjadi beberapa hari terakhir.


Adam mengaku tak pernah memberikan imbauan kepada ASN untuk tidak masuk kantor.

“Memang itu inisiatif dari masing-masing ASN sendiri karena mungkin trauma dengan kejadian itu tapi tidak ada imbauan resmi dari kepala daerah tidak ada, jadi ketakutan saja,” ungkap Adam.

Halaman:


Terkini Lainnya

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

Regional
Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com