Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sosok Iptu Umbaran Wibowo, Eks Wartawan yang Kini Jadi Kapolsek di Blora

Kompas.com - 14/12/2022, 19:32 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Baru-baru ini viral di media sosial eks wartawan TVRI di Blora bernama Umbaran Wibowo yang diangkat menjadi Kapolsek Kradenan Polres Blora.

Sosok Iptu Umbaran Wibowo kini menjadi sorotan karena menjadi Kapolsek Kradenan, Blora, Jawa Tengah, dari sebelumnya yang diketahui berprofesi wartawan.

Berdasarkan data yang diterima Kompas.com, Iptu Umbaran ternyata pernah melaksanakan tugas intelijen di wilayah Kabupaten Blora.

Namun, saat ini dia sudah melepaskan profesi sebagai jurnalis tersebut.

"Terkait saya dulu pernah aktif di jurnalistik, itu adalah bagian dari pelaksanaan tugas dan perintah pimpinan," kata Iptu Umbaran Wibowo, Senin (12/12/2022).

Perjalanan karir Iptu Umbaran Wibowo

Baca juga: Ramai Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di Kampus, Ini Mekanisme Penanganan di UGM

Iptu Umbaran Wibowo bekerja sebagai jurnalis selama belasan tahun. Namun penugasan tersebut sudah selesai sejak Januari 2021 lalu.

Kabid Humas Polda Jateng Kombes M Iqbal Alqudusy mengatakan, penugasan Iptu Umbaran sebagai intelijen di Blora sudah selesai pada Januari 2021.

"Dia pernah ditugaskan melaksanakan tugas intelijen di wilayah Blora. Januari tahun 2021 penugasan tersebut selesai," kata Iqbal saat dikonfirmasi melalui pesan WhatsApp, Rabu (14/12/2022).

Iqbal menjelaskan, Iptu Umbaran Wibowo merupakan intel khusus (intelsus) Polda Jateng dan ditugaskan sebagai bagian Intelijen di wilayah Blora.

Saat ini Iptu Umbaran Wibowo juga merupakan kapolsek termuda. Sebelumnya dia juga pernah menjadi Wakapolsek Blora.

"Pelantikan sebagai Kapolsek tanggal 12 Desember 2022," ucap Iqbal.

Polda bantah isu Iptu Umbaran dipecat

Iqbal juga menepis kabar pencopotan Iptu Umbaran setelah ditugaskan menjadi Kapolsek Kradenan.

"Isu pencopotan yang bersangkutan dari jabatannya selaku kapolsek tidak benar," ujar dia.

Baca juga: Ridwan Kamil Wajibkan Perusahaan Terima Pekerja Disabilitas

Sampai saat ini, Iptu Umbaran masih melaksanakan tugas pada jabatan barunya menjadi Kapolsek Kradenan, Kabupaten Blora.

"Saat ini masih aktif melaksanakan tugas," ujar dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kisah Nenek Arbiyah Selamatkan Ribuan Nyawa Saat Banjir Bandang di Lebong Bengkulu

Kisah Nenek Arbiyah Selamatkan Ribuan Nyawa Saat Banjir Bandang di Lebong Bengkulu

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Regional
Demam Berdarah, 4 Orang Meninggal dalam 2 Bulan Terakhir di RSUD Sunan Kalijaga Demak

Demam Berdarah, 4 Orang Meninggal dalam 2 Bulan Terakhir di RSUD Sunan Kalijaga Demak

Regional
Pilkada Sikka, Calon Independen Wajib Kantongi 24.423 Dukungan

Pilkada Sikka, Calon Independen Wajib Kantongi 24.423 Dukungan

Regional
Bentrok 2 Kelompok di Mimika, Dipicu Masalah Keluarga soal Pembayaran Denda

Bentrok 2 Kelompok di Mimika, Dipicu Masalah Keluarga soal Pembayaran Denda

Regional
Faktor Ekonomi, 5 Smelter Timah yang Disita Kejagung akan Dibuka Kembali

Faktor Ekonomi, 5 Smelter Timah yang Disita Kejagung akan Dibuka Kembali

Regional
Soal Temuan Kerangka Wanita di Pekarangan Rumah Residivis Pembunuhan, Ada Bekas Luka Bakar

Soal Temuan Kerangka Wanita di Pekarangan Rumah Residivis Pembunuhan, Ada Bekas Luka Bakar

Regional
Pencarian Dokter RSUD Praya yang Hilang Saat Memancing di Laut Dihentikan

Pencarian Dokter RSUD Praya yang Hilang Saat Memancing di Laut Dihentikan

Regional
Dampak Banjir Demak, Ancaman Hama dan Produksi Kacang Hijau Bagi Petani

Dampak Banjir Demak, Ancaman Hama dan Produksi Kacang Hijau Bagi Petani

Regional
Direktur Perumda Air Minum Ende Nyatakan Siap Maju Pilkada 2024

Direktur Perumda Air Minum Ende Nyatakan Siap Maju Pilkada 2024

Regional
Awal Mula Temuan Kerangka Wanita di Wonogiri di Pekarangan Rumah Residivis Kasus Pembunuhan

Awal Mula Temuan Kerangka Wanita di Wonogiri di Pekarangan Rumah Residivis Kasus Pembunuhan

Regional
[POPULER REGIONAL] Alasan Kapolda Ancam Copot Kapolsek Medan Kota | Duel Bos Sawit dengan Perampok di Jambi

[POPULER REGIONAL] Alasan Kapolda Ancam Copot Kapolsek Medan Kota | Duel Bos Sawit dengan Perampok di Jambi

Regional
Sindir Pemerintah, Warga 'Panen' Ikan di Jalan Berlubang di Lampung Timur

Sindir Pemerintah, Warga "Panen" Ikan di Jalan Berlubang di Lampung Timur

Regional
Pria Ini Curi Sekotak Susu karena Anaknya Menangis Kelaparan, Dibebaskan dan Diberi 13 Kotak

Pria Ini Curi Sekotak Susu karena Anaknya Menangis Kelaparan, Dibebaskan dan Diberi 13 Kotak

Regional
Saat Dua Bule Eropa Ikut Halalbihalal di Magelang, Awalnya Dikira Pesta Pernikahan

Saat Dua Bule Eropa Ikut Halalbihalal di Magelang, Awalnya Dikira Pesta Pernikahan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com