Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024

Tanjung Binerean, Ruang Harmoni Kehidupan Petani Bersama Satwa Liar

Kompas.com - 21/11/2022, 22:10 WIB

GORONTALO, KOMPAS.com – Sisa cangkang telur penyu masih terlihat berserakan di pasir pantai Tanjung Binerean Desa Mataindo Kecamatan Pinolosian Tengah Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), Sulawesi Utara.

Di samping cangkang telur penyu ini, di pantai yang sama terdapat sisa-sisa lubang munculnya anakan maleo senkawor (Macrocephalon maleo). Kedua tempat menetas satwa ini dilindungi hatchery berfondasi beton, bertiang kayu berdinding kawat ram yang disertai jaring, kandang ini berfungsi untuk mengamankan tukik danchick (anakan maleo).

“Saat ini belum musim maleo bertelur. Apalagi kondisi cuaca yang hujan lebat dan laut bergelombang tinggi,” kata Hanapi warga Desa Mataindo.

Baca juga: Baru Ditandatangani Menteri LHK, Status Burung Maleo Senkawor dalam SK LHK Berbeda dengan Kondisi Terkini

Pria kekar ini telah bertahun-tahun menjaga pantai Tanjung Binerean, menjaga dan memastikan burung maleo bertelur tanpa gangguan manusia dan predator setiap pagi. Usai pasangan maleo menyimpan telurnya di dalam tanah, Hanapi kemudian menggalinya dan memindahkan ke kandang penetasan.

Tidak hanya maleo yang memberi kepercayaan pada pantai ini untuk mengerami telurnya, sejumlah penyu juga sering didapati bertelur di lokasi yang sama.

Penyu yang pernah menempatkan telurnya di sini adalah berjenis penyu hijau (Chelonia mydas), lekang (Lepidochelys olivacea), dan belimbing (Dermochelys coriacea).

“Penyu sisik (Eretmochelys imbricata) dewasa pernah kami catat kehadirannya di pantai Binerean, namun tidak bertelur,” kata Alfons Patandung, staf Wildlife Conservation Society (WCS) IP-Sulawesi Program yang terlibat riset di kawasan Tanjung Binerean sejak awal.

Tanjung Binerean merupakan koridor hidupan liar yang sedang dikelola menjadi rumah bagi banyak jenis satwa liar.

Koridor Tanjung Binerean terletak di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, berbentuk memanjang dari pinggir pantai sampai batas Taman Nasional Bogani Nani Wartabone (TNBNW) di pedalaman.

Baca juga: KLHK Keluarkan Strategi dan Rencana Aksi Konservasi Maleo Senkawor

Kawasan ini memiliki keunikan, di pantainya menjadi tempat bertelur penyu dan burung maleo senkawor, tidak jauh dari peneluran ini terdapat rawa yang banyak ditumbuhi nipah (Nypa fruticans).

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

4,1 Juta Orang Diperkirakan Mudik ke Jawa Tengah, Begini Antisipasi Polisi

4,1 Juta Orang Diperkirakan Mudik ke Jawa Tengah, Begini Antisipasi Polisi

Regional
Kisah Pilu Bocah 12 Tahun di Banyumas, Diperkosa dan Diminta Keluar Sekolah karena Hamil

Kisah Pilu Bocah 12 Tahun di Banyumas, Diperkosa dan Diminta Keluar Sekolah karena Hamil

Regional
Bocah 5 Tahun di Lombok Tengah Tewas Tenggelam di Sungai Saat Memancing

Bocah 5 Tahun di Lombok Tengah Tewas Tenggelam di Sungai Saat Memancing

Regional
Supir Taksi Online di Purworejo Diduga Jadi Korban Begal, Terluka di Bagian Leher

Supir Taksi Online di Purworejo Diduga Jadi Korban Begal, Terluka di Bagian Leher

Regional
Kasus Pria Diduga Polisi Ancam Ojol Pakai Sajam di Makassar, Identitas Pelaku Belum Terungkap hingga Korban Belum Melapor

Kasus Pria Diduga Polisi Ancam Ojol Pakai Sajam di Makassar, Identitas Pelaku Belum Terungkap hingga Korban Belum Melapor

Regional
Perahu Terbalik Dihantam Badai, Nelayan di Maluku Tengah Selamat

Perahu Terbalik Dihantam Badai, Nelayan di Maluku Tengah Selamat

Regional
Jadi Tersangka Pelecehan Seksual, Sepasang Mahasiswa FK Unand Belum Ditahan

Jadi Tersangka Pelecehan Seksual, Sepasang Mahasiswa FK Unand Belum Ditahan

Regional
Ada 900 Kursi Mudik Gratis dari Banten, Ini Waktu Pendaftaran dan Lokasi Tujuannya

Ada 900 Kursi Mudik Gratis dari Banten, Ini Waktu Pendaftaran dan Lokasi Tujuannya

Regional
2 Pria di Kupang Jambret Ponsel yang Sedang Dipakai Swafoto, Tertangkap 3 Bulan Kemudian

2 Pria di Kupang Jambret Ponsel yang Sedang Dipakai Swafoto, Tertangkap 3 Bulan Kemudian

Regional
KPU Maluku Akui Penetapan Tersangka 5 Anggota di Aru Pengaruhi Proses Tahapan Pemilu

KPU Maluku Akui Penetapan Tersangka 5 Anggota di Aru Pengaruhi Proses Tahapan Pemilu

Regional
Orang Kepercayaan Bupati Nonaktif Pemalang Mengaku Kelola Uang Suap Rp 4,1 Miliar

Orang Kepercayaan Bupati Nonaktif Pemalang Mengaku Kelola Uang Suap Rp 4,1 Miliar

Regional
[POPULER NUSANTARA] Polisi Kecam Orangtua Remaja yang Tabrak Pelajar SMA hingga Tewas | Mantan Ketua Penolak Tambang di Wadas Terima Ganti Rugi Rp 10 Miliar

[POPULER NUSANTARA] Polisi Kecam Orangtua Remaja yang Tabrak Pelajar SMA hingga Tewas | Mantan Ketua Penolak Tambang di Wadas Terima Ganti Rugi Rp 10 Miliar

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kabupaten Trenggalek Hari Ini, 28 Maret 2023

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kabupaten Trenggalek Hari Ini, 28 Maret 2023

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kabupaten Wonosobo Hari Ini, 28 Maret 2023

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kabupaten Wonosobo Hari Ini, 28 Maret 2023

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Pontianak Hari Ini, Selasa 28 Maret 2023

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Pontianak Hari Ini, Selasa 28 Maret 2023

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke