Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anies Baswedan Takziah ke Makam KH Abun Bunyamin Ruhiat, Pimpinan Ponpes Cipasung Tasikmalaya

Kompas.com - 20/11/2022, 08:35 WIB
Irwan Nugraha,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

TASIKMALAYA, KOMPAS.com - Calon Presiden (Capres) dari Partai Nasdem Anies Baswedan, bertakziah ke rumah duka sekaligus makam Pimpinan Pondok Pesantren Cipasung, Kabupaten Tasikmalaya, KH. Abun Bunyamin Ruhiat, Sabtu (19/11/2022) malam.

Anies datang pada malam hari usai berkeliling mengunjungi pondok pesantren di Tasikmalaya dan Ciamis.

Baca juga: Anies Baswedan Temui Pimpinan Ponpes di Tasikmalaya dan Ciamis, Saan Mustofa: Nasdem Semakin Semangat

Anies sebenarnya menjadwalkan bertemu dengan sosok Rais Syuriah PBNU tersebut di Ponpes Cipasung, namun takdir berkata lain.

Dirinya mendapat kabar, KH. Abun Bunyamin Ruhiat telah wafat saat menjalani perawatan di RS TMC Tasikmalaya pada Sabtu pagi sekitar pukul 10.12 WIB.

"Hari ini saya rencananya mau bertemu dengan Kiai Bunyamin Ruhiat, mau bersilaturahmi dan meminta doa. Tapi ternyata Allah menakdirkan lain," jelas Anies kepada wartawan di Ponpes Cipasung, Sabtu malam.

Baca juga: Pimpinan Ponpes Cipasung Tasikmalaya KH Abun Bunyamin Ruhiat Meninggal

Anies bersama Ketua DPW Partai Nasdem Jawa Barat Saan Mustofa, beserta rombongan tiba di Ponpes Cipasung Sabtu sekitar pukul 21.00 WIB.

Perwakilan keluarga pun langsung menerima Anies dan menggelar doa bersama di makam KH Abun Bunyamin Ruhiat, tak jauh dari kediamannya.

"Bulan Februari tahun 2020, sebulan sebelum Covid, saya menjenguk Kiai di rumah sakit. Dan sekarang, saya belum sempat menjenguk lagi. Kita semua kehilangan guru sekaligus panutan," kata dia.

Halaman:


Terkini Lainnya

Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Regional
Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Regional
Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Regional
Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Regional
Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Regional
Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Regional
Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Regional
Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Regional
Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Regional
Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Regional
Kartu ATM Tertinggal, Uang Rp 5 Juta Milik Warga NTT Ludes

Kartu ATM Tertinggal, Uang Rp 5 Juta Milik Warga NTT Ludes

Regional
Jadwal Kereta Majapahit Ekonomi dan Harga Tiket Malang-Pasar Senen PP

Jadwal Kereta Majapahit Ekonomi dan Harga Tiket Malang-Pasar Senen PP

Regional
Dianggarkan Rp 30 M, Pembangunan Tanggul Permanen Sungai Wulan Demak Ditarget Kelar Pertengahan 2024

Dianggarkan Rp 30 M, Pembangunan Tanggul Permanen Sungai Wulan Demak Ditarget Kelar Pertengahan 2024

Regional
Penumpang Kapal Terjebak 5 Jam di Merak, BPTD Akan Tegur Operator ASDP

Penumpang Kapal Terjebak 5 Jam di Merak, BPTD Akan Tegur Operator ASDP

Regional
Raih Gelar S3 dengan IPK sempurna, Mbak Ita Bakal Ikut Wisuda Ke-174 Undip Semarang

Raih Gelar S3 dengan IPK sempurna, Mbak Ita Bakal Ikut Wisuda Ke-174 Undip Semarang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com