Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Alasan Binaragawati Tak Melawan Saat Ditendang Ojol | Terbongkarnya Perselingkuhan Bidan dan Polisi

Kompas.com - 13/11/2022, 05:55 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Binaragawati Anoy Roz memilih tidak melawan saat ditendang driver ojek online. Padahal, sebagai atlet, ia memiliki kemampuan untuk melawan.

Ia memilih menangkis ketika driver ojol itu memukul pipi kiirnya.

Sementara itu di Purworejo, perselingkuhan antara bidan Puskesmas Bragolan dan oknum anggota polisi di Purworejo ramai diperbincangkan.

Terbongkarnya hubungan gelap tersebut pertama kali diketahui oleh suami bidan, Dody yag curiga dengan chat WhatsApp di ponsel istrinya.

Dua berita tersebut menjadi perhatian pembaca Kompas.com dan berikut lima berita populer Nusantara:

1. Alasan Anoy Roz tak melawan saat ditendang

Binaragawati Anoy Roz memilih tidak melawan saat ditendang driver ojek online. Padahal, sebagai atlet, ia memiliki kemampuan untuk melawan.

"Saya melatih otot bukan untuk kriminal, tapi untuk prestasi," ujar Anoy saat dihubungi Kompas.com, Jumat (11/11/2022).

Selain atlet binaraga, Anoy memiliki dasar bela diri Tarung Derajat sehingga ia tahu kekuatan fisik yang dimilikinya.

"Saya enggak mau terjadi hal-hal yang tidak diinginkan karena saya tahu kekuatan saya," ucap dia.

Untuk mejaga profesionalisme dan attitude, ia hanya menangkis saaat pengemudi ojol memukul pipi kirinya.

Ia memberikan perlawanan dalam bentuk yang lain yakni melaporkan driver ojol tersebut ke polisi. Langkah ini diambil untuk memberikan efek jera agar kejadian serupa tidak menimpa penumpang lain, serta membuat ojol lebih ramah kepada penumpang dan bekerja lebih baik lagi.

"Kalau (driver ojol) minta maaf, silakan, tapi hukum tetap berjalan," ucap dia

Baca juga: Alasan Binaragawati Tak Melawan Saat Ditendang Driver Ojol: Saya Melatih Otot Bukan untuk Kriminal

2. Bangga disebut sebagai pahlawan oleh Ganjar

Dalam acara peringatan Hari Pahlawan yang diselenggarakan di Lapangan Pancasila Simpang Lima, Semarang, Kamis (10/11/2022), Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo mengapresiasi seorang petani asal Desa Kalibareng bernama Subari atas keluasan hatinya menghibahkan lahan miliknya untuk dijadikan embung. Dok. Humas Pemprov Jateng Dalam acara peringatan Hari Pahlawan yang diselenggarakan di Lapangan Pancasila Simpang Lima, Semarang, Kamis (10/11/2022), Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo mengapresiasi seorang petani asal Desa Kalibareng bernama Subari atas keluasan hatinya menghibahkan lahan miliknya untuk dijadikan embung.
Subari (55), petani asal Desa Kalibareng, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, mengaku tak percaya ketika diundang Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo untuk menghadiri Peringatan Hari Pahlawan di Semarang, Kamis (10/11/2022) lalu.

Tidak hanya diundang, Subari juga diajak berdialog oleh Ganjar di hadapan ratusan peserta upacara.

Saat itu Ganja mengatakan Subari adalah petani biasa yang luar biasa karena menghibahkan lahanya seluas 1,800 meter persegi untuk dijadikan embung.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lebih dari Setahun, “Runway” Bandara Binuang Rusak Akibat Tanah Amblas

Lebih dari Setahun, “Runway” Bandara Binuang Rusak Akibat Tanah Amblas

Regional
Waspada Banjir dan Longsor, BMKG Prediksi Hujan Deras di Jateng Seminggu ke Depan

Waspada Banjir dan Longsor, BMKG Prediksi Hujan Deras di Jateng Seminggu ke Depan

Regional
Harus Alokasi Hibah Pilkada, Aceh Barat Daya Defisit Anggaran Rp 70 Miliar

Harus Alokasi Hibah Pilkada, Aceh Barat Daya Defisit Anggaran Rp 70 Miliar

Regional
2 Eks Pejabat Bank Banten Cabang Tangerang Didakwa Korupsi Kredit Fiktif Rp 782 Juta

2 Eks Pejabat Bank Banten Cabang Tangerang Didakwa Korupsi Kredit Fiktif Rp 782 Juta

Regional
Perbaikan Jembatan Terdampak Banjir di Lombok Utara Jadi Prioritas

Perbaikan Jembatan Terdampak Banjir di Lombok Utara Jadi Prioritas

Regional
PKS Usulkan Anggota DPR Nasir Djamil Jadi Cawalkot Banda Aceh

PKS Usulkan Anggota DPR Nasir Djamil Jadi Cawalkot Banda Aceh

Regional
Tak Terima Ibunya Dihina, Pria di Riau Bunuh Istrinya

Tak Terima Ibunya Dihina, Pria di Riau Bunuh Istrinya

Regional
Sambut Indonesia Emas 2045, GP Ansor Gelar Acara Gowes Sepeda Jakarta-Bogor

Sambut Indonesia Emas 2045, GP Ansor Gelar Acara Gowes Sepeda Jakarta-Bogor

Regional
Pengadaan Kapal Fiktif Rp 23,6 Miliar, Pengusaha Cilegon Divonis 4 Tahun Penjara

Pengadaan Kapal Fiktif Rp 23,6 Miliar, Pengusaha Cilegon Divonis 4 Tahun Penjara

Regional
5 Pemandian Air Panas Magelang, Ada yang Buka 24 Jam

5 Pemandian Air Panas Magelang, Ada yang Buka 24 Jam

Regional
Terduga Pelaku Pembunuhan Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar Belum Tertangkap

Terduga Pelaku Pembunuhan Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar Belum Tertangkap

Regional
Motif Pembunuhan Mantan Istri di Kubu Raya, Korban Minta Rp 2,5 Juta dan Cekcok

Motif Pembunuhan Mantan Istri di Kubu Raya, Korban Minta Rp 2,5 Juta dan Cekcok

Regional
Soal Hibah Pembangunan Gedung Baru Senilai Rp 7,3 M, Kejari Blora: Gedung Sempit

Soal Hibah Pembangunan Gedung Baru Senilai Rp 7,3 M, Kejari Blora: Gedung Sempit

Regional
Miring Sejak 2018, Jembatan Dermaga Sei Nyamuk di Pulau Sebatik Ambruk

Miring Sejak 2018, Jembatan Dermaga Sei Nyamuk di Pulau Sebatik Ambruk

Regional
Kesaksian Korban Truk Terguling di Kebumen: Remnya Blong, Bannya Bocor

Kesaksian Korban Truk Terguling di Kebumen: Remnya Blong, Bannya Bocor

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com