Pencarian pun dilakukan menyusuri Perairan Kabupaten Kupang dan Kota Kupang sejauh 60 mil laut untuk Kapal Antareja dan 12 mil laut untuk speed boat.
Selain itu, lanjut Putu, pihaknya berkoordinasi dengan Camat Amfoang Utara, Kapolsek Amfoang Utara dan sejumlah kepala desa di Amfoang Utara, Kabupaten Kupang, untuk membantu mencari di sekitar pesisir pantai wilayah itu.
Baca juga: Pencarian Hari Ke-5 Korban Kapal Cantika 77, Tim SAR Temukan Tas dan KTP
Dia berharap, pencarian berjalan dengan aman dan lancar sehingga para korban yang hilang bisa segera ditemukan.
Sebelumnya, kapal Cantika Lestari rute Kupang-Alor, Nusa Tenggara Timur (NTT), terbakar di Perairan Pulau Timor, Senin (24/10/2022) siang.
Kapal yang memuat ratusan penumpang, 10 anak buah kapal (ABK) dengan muatan 1 ton, terbakar pada posisi 9•27’43.5”S 123•46’20.90E, atau di dekat Perairan Amfoang, Kabupaten Kupang.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.