Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ratusan Rumah di Agam Sumbar Ambruk Tergerus Abrasi

Kompas.com - 17/10/2022, 20:45 WIB
Teuku Muhammad Valdy Arief

Editor

KOMPAS.com-Sedikitnya 592 unit rumah warga di Nagari Tiku Lima Jorong, Kecamatan Tanjungmutiara, Kabupaten Agam, Sumatera Barat ambruk tergerus abrasi akibat gelombang pasang yang melanda dalam beberapa tahun belakangan.

Sekretaris Kerapatan Adat Nagari (KAN) Tiku Lima Jorong, Agusmaidi, mengatakan 242 unit rumah yang rusak berada di Jorong Masang.

Sedangkan 350 rumah rusak lainnya berada di Jurong Muaro Putih.

"Lokasi perumahan di dua jorong itu sudah habis tergelur gelombang pasang dan khusus di Jorong Masang hanya ada puing-puing bangunan," kata Agusmaidi, Senin (17/10/2022), seperti dilansir Antara.

Baca juga: Diterjang Abrasi, 7 Rumah Warga di Pesisir Lumajang Hancur

Perkampungan di Jorong Muaro Putih disebut habis tergerus abrasi pada 2009. Keadaan itu membuat warga membangun rumah dengan jarak sekitar 1,5 kilometer dari bibir pantai.

Namun dengan sering terjadi abrasi pantai, maka jarak perkampungan sekarang dengan bibir pantai hanya 300-500 meter.

Sementara di Jorong Masang pemukiman itu ditinggalkan warga pada 2014.

Warga membangun ke lokasi lebih jauh dari bibir pantai sekitar satu kilometer dan kini hanya tinggal 200-300 meter.

"Hampir setiap tahun daratan tergerus gelombang pasang sepanjang 30-50 meter. Kampung tempat tinggal warga merupakan generasi ketiga dan setiap generasi, kampung mereka habis oleh abrasi," katanya.

Baca juga: Tiang Listrik Desa Terdampak Abrasi di Karawang Kerap Roboh, PLN Terkendala Akses Jalan

Untuk itu, pemerintah diharapkan segera menyikapi abrasi pantai dengan memasang pemecah ombak sepanjang  sekitar 2,5 kilometer.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Unit Rumah Semipermanen di Ende Ludes Terbakar, Kerugian Capai Ratusan Juta Rupiah

5 Unit Rumah Semipermanen di Ende Ludes Terbakar, Kerugian Capai Ratusan Juta Rupiah

Regional
Sungai Meluap, 4 Desa di Sikka Terdampak Banjir

Sungai Meluap, 4 Desa di Sikka Terdampak Banjir

Regional
Daftar 20 Korban Tewas Tragedi Bencana Longsor di Tana Toraja

Daftar 20 Korban Tewas Tragedi Bencana Longsor di Tana Toraja

Regional
Toko Emas di Blora Dirampok, Pelaku Sempat Todongkan Senjata Api saat Beraksi

Toko Emas di Blora Dirampok, Pelaku Sempat Todongkan Senjata Api saat Beraksi

Regional
Pendangkalan Muara Pelabuhan Nelayan di Bangka, Pemprov Gandeng Swasta

Pendangkalan Muara Pelabuhan Nelayan di Bangka, Pemprov Gandeng Swasta

Regional
2 Perahu Tabrakan di Perairan Nunukan, Dishub: Tak Ada Sanksi untuk Agen Pelayaran

2 Perahu Tabrakan di Perairan Nunukan, Dishub: Tak Ada Sanksi untuk Agen Pelayaran

Regional
Jadi Saksi Kunci, Bocah 7 Tahun di Palembang Lihat Pelaku yang Bunuh Ibu dan Kakak Perempuannya

Jadi Saksi Kunci, Bocah 7 Tahun di Palembang Lihat Pelaku yang Bunuh Ibu dan Kakak Perempuannya

Regional
Pangdam Kasuari Ingatkan Prajurit Kodam Tetap Waspada setelah Perubahan KKB Jadi OPM

Pangdam Kasuari Ingatkan Prajurit Kodam Tetap Waspada setelah Perubahan KKB Jadi OPM

Regional
Mentan Puji Merauke sebagai Surganya Pertanian

Mentan Puji Merauke sebagai Surganya Pertanian

Regional
Mantan Bupati Sikka Fransiskus Roberto Diogo Maju Lagi dalam Pilkada 2024

Mantan Bupati Sikka Fransiskus Roberto Diogo Maju Lagi dalam Pilkada 2024

Regional
50.000 Warga di Lebong Bengkulu Terendam Banjir, 2 Kecamatan Terisolasi

50.000 Warga di Lebong Bengkulu Terendam Banjir, 2 Kecamatan Terisolasi

Regional
Misteri Pembunuhan Ibu dan Anaknya di Palembang, Ada Pisau Berlumurah Darah dan Sandal di TKP

Misteri Pembunuhan Ibu dan Anaknya di Palembang, Ada Pisau Berlumurah Darah dan Sandal di TKP

Regional
Bertemu Pembunuh Ibu dan Kakaknya, Bocah di Palembang Telepon Ayah Sambil Ketakutan

Bertemu Pembunuh Ibu dan Kakaknya, Bocah di Palembang Telepon Ayah Sambil Ketakutan

Regional
Anggota Polres Yahukimo Bripda OB Meninggal Dianiaya OTK

Anggota Polres Yahukimo Bripda OB Meninggal Dianiaya OTK

Regional
Mantan Ketua KONI Tersangka Korupsi Dana Hibah Ditahan Kejati Sumsel

Mantan Ketua KONI Tersangka Korupsi Dana Hibah Ditahan Kejati Sumsel

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com