Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nekat Menyeberang Sungai Saat Banjir, Seorang Kakek di Sumba Timur Tewas Tenggelam

Kompas.com - 04/10/2022, 17:28 WIB
Sigiranus Marutho Bere,
Dheri Agriesta

Tim Redaksi

KUPANG, KOMPAS.com - Nasib nahas dialami Hingu Meha, warga Latang, Desa Kukitalu, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT).

Kakek berusia 84 tahun itu, ditemukan tewas terseret arus banjir di Sungai Watu Kaninu, Desa Kukitalu.

"Ditemukan tewas terapung tadi malam sekitar pukul 20.53 Wita," ujar Kepala Kepolisian Resor Sumba Timur Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Fajar Widyadharma Lukman, kepada Kompas.com, Selasa (4/10/2022).

Fajar menuturkan, pada Senin (3/10/2022) pagi, Hingu mengantar jerami padi ke rumah anaknya Padjaru Ndaku Ndima alias Uma yang berada di sebelah sungai dari rumahnya.

Saat ke rumah anaknya, Hingu masih pamit kepada istrinya Dawi Ngana alias Ngana.

Begitu tiba di rumah Uma, anaknya meminta korban beristrahat karena Uma dan istri, Marli Tonda Bitu alias Marli, hendak ke kebun.

Siang hari, Marli pulang ke rumah menyiapkan makan siang bagi Hingu dan membawa makanan untuk Uma di kebun.

Baca juga: Dianiaya Siswanya, Guru SMA di Kupang Masih Trauma

Uma dan Marli sempat terjebak hujan di kebun. Begitu tiba di rumah, Hingu minta izin untuk pulang ke rumahnya di seberang sungai karena merasa khawatir dengan istrinya Ngana.

"Korban beralasan kalau Ngana akan mencari dirinya sebab sudah keluar dari rumah sejak pagi," kata Fajar.

Uma melarang korban pulang karena sungai yang dilalui jika terjadi hujan akan mengalami banjir yang besar. Hingu lantas mengurungkan niatnya untuk pulang sambil beristirahat.

Setelah hujan reda sekitar pukul 17.00 Wita, Uma ke rumah tetangga yang berjarak lima kilometer untuk mengambil senter yang sementara dicas di tetangga kampung sebelah.

Ketika Uma ke rumah tetangga, Hingu kembali minta izin ke Marli untuk pulang ke rumahnya di seberang sungai.

Marli pun tidak bisa melarang dan mengizinkannya pulang.

Saat Uma pulang, ia tidak mendapati ayahnya di rumah. Dari Marli, ia mendapat kabar kalau Hingu bersikeras ingin pulang ke rumahnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PDI-P Blora Masih Rahasiakan Caleg yang Isi Kursi DPRD

PDI-P Blora Masih Rahasiakan Caleg yang Isi Kursi DPRD

Regional
2 Pembunuh Penjual Madu Baduy di Serang Banten Ditangkap

2 Pembunuh Penjual Madu Baduy di Serang Banten Ditangkap

Regional
131.703 Jiwa Terdampak Banjir Demak, Bupati Pastikan Bantuan Tersalurkan secara Bertahap

131.703 Jiwa Terdampak Banjir Demak, Bupati Pastikan Bantuan Tersalurkan secara Bertahap

Regional
Remaja 17 Tahun Bunuh Anggota Polisi di Losmen Lampung Tengah, Korban Sempat Dicekoki Miras

Remaja 17 Tahun Bunuh Anggota Polisi di Losmen Lampung Tengah, Korban Sempat Dicekoki Miras

Regional
Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Regional
Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Regional
Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Regional
Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Regional
Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Regional
Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Regional
Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Regional
Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Regional
BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer 'Rossby Ekuator'

BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer "Rossby Ekuator"

Regional
Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut 'Cuci Uang' Hasil Narkoba

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut "Cuci Uang" Hasil Narkoba

Regional
Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com