Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tari Jaipong: Gerakan, Pola Lantai, Properti, Iringan, dan Maknanya

Kompas.com - 22/08/2022, 22:52 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Tari jaipong adalah tarian tradisional dari Jawa Barat yang juga cukup populer di Indonesia.

Sebelum dikenal luas, tari jaipong ini terlebih dulu berkembang di daerah Bandung, dan Karawang.

Baca juga: Saat Kades Kesurupan, Raih Keris Penari Jaipong di Indramayu

Dilansir dari laman Gramedia, cikal bakal tari jaipong dibuat oleh seorang seniman dari daerah Karawang bernama H. Suanda.

Baca juga: Kisah Menarik Denada Terjun ke Genre Dangdut, Berkat Jaipong dan Goyang Dombret

Kesenian ini menjadi unik karena menggabungkan sejumlah kesenian tradisional, yaitu Tari Banjet, Tari Pencak Silat, Tari Ketuk Tilu, Tari Wayang Golek, dan Tari Topeng.

Baca juga: Saat Kades Kesurupan, Raih Keris Penari Jaipong di Indramayu

Gerak tari ini menarik seorang seniman yang berasal dari daerah Sunda bernama Gugum Gumbira untuk mempelajari dan menyusun ulang tarian tersebut.

Hingga pada akhirnya tercipta tari jaipong yang kemudian mulai diperkenalkan oleh masyarakat Bandung.

Sebagai sebuah tari pergaulan, tari jaipong membawa suasana gembira sehingga dapat menghibur para penonton yang menyaksikannya.

Gerak Tari Jaipong

Keunikan dari tari jaipong salah satunya karena memiliki gerakan yang khas dan berbeda dengan tari-tari tradisional dari daerah lain.

Pola gerak tari jaipong terdiri dari gerak bukaan, pencungan, ngala, dan sejumlah variasi gerak mincid.

Gerak bukaan dalam tari jaipong dilakukan dengan berjalan memutar sambil memainkan selendang yang dikalungkan di leher penari.

Gerak bukaan dalam jaipong ditarikan dengan lemah gemulai untuk dapat menarik hati penonton.

Gerak berikutnya adalah gerak pencungan dengan tempo iringan dan gerak yang cepat dan penuh semangat.

Gerak tersebut diikuti gerak ngala yang merupakan gerak perpindahan dari titik satu ke titik lainnya yang ditarikan dengan patah-patah.

Gerakan ini dilakukan dalam tempo cepat sehingga menjadi salah satu gerak yang menjadi ciri khas tari jaipong.

Gerakan terakhir adalah mincit yaitu perpindahan dari satu variasi gerakan variasi gerakan lainnya yang dilakukan penari setelah gerakan ngala.

Tari Jaipong berasal dari Jawa Barat. Tari Jaipong  memiliki dua versi sejarah yang berbeda  kemlu.go.id Tari Jaipong berasal dari Jawa Barat. Tari Jaipong memiliki dua versi sejarah yang berbeda

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Warga Batam Jajakan Perempuan di Medsos Rp 4 jutaan

Warga Batam Jajakan Perempuan di Medsos Rp 4 jutaan

Regional
Respons Isu Jokowi Jadi Ketum PDI-P, Bambang Pacul: Kalau Ingin PDI-P Mati Suaranya, 'Declining', Ya Monggo

Respons Isu Jokowi Jadi Ketum PDI-P, Bambang Pacul: Kalau Ingin PDI-P Mati Suaranya, "Declining", Ya Monggo

Regional
ASN di Bangka Tengah Mulai Kenakan Masker Imbas 55 Hektar Lahan Gambut Terbakar

ASN di Bangka Tengah Mulai Kenakan Masker Imbas 55 Hektar Lahan Gambut Terbakar

Regional
Pria di NTT yang Sebar Foto Syur dan Video Mesum Istri Jadi Tersangka

Pria di NTT yang Sebar Foto Syur dan Video Mesum Istri Jadi Tersangka

Regional
Bambang Pacul: PDI-P Terapkan Sistem Tempur Sepak Bola Italia 'Catenaccio'

Bambang Pacul: PDI-P Terapkan Sistem Tempur Sepak Bola Italia "Catenaccio"

Regional
Pemkot Banjarmasin Tetapkan Status Siaga Darurat Kabut Asap

Pemkot Banjarmasin Tetapkan Status Siaga Darurat Kabut Asap

Regional
Keroyok Polisi karena Tak Terima Ditegur, 4 Pemuda di Banjarmasin Ditangkap

Keroyok Polisi karena Tak Terima Ditegur, 4 Pemuda di Banjarmasin Ditangkap

Regional
Wamen LHK Alue Dohong Ambruk Setelah Turun Langsung Tangani Karhutla di Kalsel

Wamen LHK Alue Dohong Ambruk Setelah Turun Langsung Tangani Karhutla di Kalsel

Regional
Jasad Pria Ditemukan di Perairan Tanah Bumbu, Diduga Penumpang Kapal Feri

Jasad Pria Ditemukan di Perairan Tanah Bumbu, Diduga Penumpang Kapal Feri

Regional
Sejarah Pendopo Si Panji Banyumas, Pernah Dipindahkan Tanpa Melewati Sungai Serayu

Sejarah Pendopo Si Panji Banyumas, Pernah Dipindahkan Tanpa Melewati Sungai Serayu

Regional
Kisah Pilu Gadis 15 Tahun di Kendari Disekap dan Dianiaya Selama 24 Hari, Awalnya Ditolong Pelaku dan Ibunya

Kisah Pilu Gadis 15 Tahun di Kendari Disekap dan Dianiaya Selama 24 Hari, Awalnya Ditolong Pelaku dan Ibunya

Regional
Babel Mulai Diselimuti Kabut Asap, Ada Gambut Terbakar dan Kiriman dari Sumsel

Babel Mulai Diselimuti Kabut Asap, Ada Gambut Terbakar dan Kiriman dari Sumsel

Regional
Ragam Hias Papua: Ciri Khas dan Motif

Ragam Hias Papua: Ciri Khas dan Motif

Regional
Kasus Kredit Fiktif Rp 61 Miliar, Eks Pejabat Bank Banten Divonis 3 Tahun Penjara

Kasus Kredit Fiktif Rp 61 Miliar, Eks Pejabat Bank Banten Divonis 3 Tahun Penjara

Regional
Peringatan! Tarif Hotel Naik Maksimal 3 Kali Lipat saat MotoGP Mandalika

Peringatan! Tarif Hotel Naik Maksimal 3 Kali Lipat saat MotoGP Mandalika

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com