Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Pemberontakan di Kerajaan Majapahit, dari Ranggalawe hingga Kuti

Kompas.com - 13/08/2022, 21:00 WIB
Dini Daniswari

Editor

Pemberontakan Lembu Sora terjadi pada 1300 atau lima tahun setelah pemberontakan Ranggalawe, yang tidak lain adalah keponakannya sendiri.

Pada Pemberontakan Ranggalawe, Lembu Sora masih berpihak pada Kerajaan Majapahit.

Namun saat melihat keponakannya itu dibunuh secara kejam oleh Kebo Anabrang, Lembu Sora menjadi murka. Ia menyerang Kebo Anabrang hingga tewas.

Pasca pertempuran, Raden Wijaya telah mengampuni semua yang terlibat.

Namun karena fitnah Mahapati, Lembu Sora dianggap sebagai pemberontak yang telah membunuh Kebo Anabrang.

Mahapati terus menghasut pejabat istana dan menyatakan bahwa Lembu Sora patut mendapatkan hukuman mati. Namun, Raden Wijaya menolak usulan itu.

Mahapati terus menghasut para pejabat istana hingga mereka resah. Karena, raja seolah-olah melindungi Lembu Sora.

Alhasil, Raden Wijaya menghentikan Lembu Sora dari jabatannya dan berencana membuangnya ke Tulembang.

Mahapati mendatangi rumah Lembu Sora untuk menyampaikan keputusan raja.

Kemudian, Lembu Sora datang ke istana untuk menyerahkan diri. Karena akal bulus Mahapati, Lembu Sora disangka akan melakukan pemberotakan pada raja.

Ketika sampai di halaman istana, Lembu Sora dihadang pasukan Majapahit di bawah pimpinan Nambi. Lembu Sora dan pengikutnya dikeroyok pasukan Majapahit hingga tewas.

3. Pemberontakan Nambi

Pemberontakan Nambi terjadi ketika Kerajaan Majapahit di bawah kepemimpinan Raja Jayanegara (1309-1328).

Baca juga: Pemberontakan Nambi, Gugurnya Patih Pertama Kerajaan Majapahit

Penyebab pemberontakan akibat fitnah perjabat licik Mahapati.

Mahapati yang mengincar jabatan patih mengadu domba antara Nambi dan Raja Jayanegara.

Nambi adalah salah satu sahabat Raden Wijaya. Bersama Ranggalawe, Kebo Anabrang, dan Lembu Sora, ia juga turut merintis pendirian Kerajaan Majapahit.

Nambi dinobatkan sebagai patih pertama Kerajaan Majapahit oleh Raden Wijaya, atas kesetiaan dan jasanya.

Mahapati berhasil menyingkirkan Ranggalawe, Kebo Anabrang, dan Lembu Sora, sekitar tahun 1295 hingga 1300. Ketiga, pemberontakan akibat fitnah Mahapati.

Untuk menyingkirkan Nambi, Mahapati menciptakan ketegangan antara raja dan patihnya.

Ia menyebarkan rumor bahwa Jayanegara tidak menyukai gagasan-gagasan Nambi.

Suatu hari, Nambi minta izin pulang kampung pada raja untuk menengok ayahnya yang tengah sakit keras. Belum tiba d rumah, ternyata ayah Nambi telah meninggal dunia.

Mahapati memanfaatkan kesempatan ini dengan mendatangi rumah Nambi dan menyampaikan kabar bahwa raja menyarankan agar memperpanjang masa istirahan Nambi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Kabupaten Semarang, Belum Ada Partai yang Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati

Pilkada Kabupaten Semarang, Belum Ada Partai yang Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati

Regional
Protes, Pria Berjas dan Berdasi di Palembang Mandi di Kubangan Jalan Rusak

Protes, Pria Berjas dan Berdasi di Palembang Mandi di Kubangan Jalan Rusak

Regional
Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Sebuah Mobil Terlibat Kecelakaan dengan 4 Motor, Awalnya Gara-gara Rem Blong

Regional
Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Rektor Unpatti Bantah Aksi Mahasiswa, Jamin Ada Ruang Aman di Kampus

Regional
Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Terjadi Lagi, Rombongan Pengantar Jenazah Cekcok dengan Warga di Makassar

Regional
Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Berhenti di Lampu Merah Pantura, Petani di Brebes Tewas Jadi Korban Tabrak Lari

Regional
Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Wisuda di Unpatti Diwarna Demo Bisu Mahasiswa Buntut Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Dosen FKIP

Regional
Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Pemkab Kediri Bangun Pasar Ngadiluwih Awal 2025, Berkonsep Modern dan Wisata Budaya

Regional
Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Ambil Formulir di 5 Partai Politik, Sekda Kota Ambon: Saya Serius Maju Pilkada

Regional
Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Banjir Kembali Terjang Pesisir Selatan Sumbar, Puluhan Rumah Terendam

Regional
Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Sering Diteror Saat Mencuci di Sungai, Warga Tangkap Buaya Muara Sepanjang 1,5 Meter

Regional
Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Ditunjuk PAN, Bima Arya Siap Ikut Kontestasi Pilkada Jabar 2024

Regional
Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Diduga Depresi Tak Mampu Cukupi Kebutuhan Keluarga, Pria di Nunukan Nekat Gantung Diri, Ditemukan oleh Anaknya Sendiri

Regional
Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Sikapi Pelecehan Seksual di Kampus, Mahasiswa Universitas Pattimura Gelar Aksi Bisu

Regional
Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Isi BBM, Honda Grand Civic Hangus Terbakar di SPBU Wonogiri, Pemilik Alami Luka Bakar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com