Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Laut yang Mengelilingi Indonesia dan Letaknya

Kompas.com - 04/08/2022, 18:10 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Sebagai negara kepulauan, Indonesia terdiri dari wilayah darat dan laut.

Indonesia mempunyai banyak laut yang letaknya sesuai dengan lokasi pulau.

Luas laut Indonesia adalah 3.257.357 Km persegi. Luas laut ini lebih luas dibandingkan daratannya.

Luas daratan adalah satu pertiga dari luas Indonesia, sedangkan luas laut adalah dua per tiga dari luas Indonesia.

Secara umum laut adalah sekumpulan air asin dalam jumlah banyak dan luas yang menggenangi dan membagi daratan atas benua atau pulau.

Bagi Indonesia, laut memiliki beragam fungsi. Fungsi laut adalah sebagai sumber makanan, sarana penaklukan, tempat pertempuran, rekreasi, sebagai alat pemisah atau pemersatu bangsa, maupun sebagai jalan raya perdagangan.

Laut Sulawesi merupakan laut terdalam yang dimiliki Indonesia, kedalaman Laut Sulawesi mencapai 6,2 kilimeter. Sedangkan laut terdangkal di Indonesia terletak di Laut Jawa.

Baca juga: Pertempuran Laut Jawa: Latar Belakang, Pemimpin, dan Dampak

Berikut ini nama 10 laut yang mengelilingi Indonesia.

10 Laut Mengelilingi Indonesia dan Letaknya

1. Laut Jawa

Laut Jawa merupakan perairan dangkal yang terletak di antara pulau Jawa, Kalimantan, Sumatera, dan Sulawesi di gugusan kepulauan Indonesia lainnya.

2. Laut Maluku

Laut Maluku terletak di di bagian barat Samudra Pasifik berdekatan dengan Provinsi Maluku, membatasi Laut Sulawesi di utara dan Laut Banda di bagian selatan.

3. Laut Sawu

Laut Sawu terletak di antara Pulau Sumba, Pulau Sawu, Pulau Rote, Pulau Timor, dan Pulau Flores.

Secara geografis, Laut Sawu berada di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur dengan kedalaman sekitar 3,4 kilometer.

4. Laut Flores

Laut Flores terletak di utara Pulau Flores. Laut Flores adalah batas alami Provinsi Nusa Tenggara Barat dengan Provinsi Sulawesi Selatan.

Baca juga: Laut Arafuru dan Mutiara dari Aru

5. Laut Banda

Laut Banda terletak di Maluku. Laut Banda memisahkan Samudra Pasifik dengan ratusan pulau kecil, Laut Halmahera, dan Laut Seram.

6. Laut Arafuru

Laut Arafuru terletak di ujung tenggara wilayah Indonesia, yaitu di antara Benua Australia dan Pulau Papua.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jaring Bakal Calon Pilkada Solo, Gerindra Sebut Kebanjiran Tokoh

Jaring Bakal Calon Pilkada Solo, Gerindra Sebut Kebanjiran Tokoh

Regional
Tumbuhkan Perekonomian Lamongan, Pemkab Lamongan Optimalkan Reforma Agraria 

Tumbuhkan Perekonomian Lamongan, Pemkab Lamongan Optimalkan Reforma Agraria 

Regional
Hampir Dua Tahun Tak Terungkap, Keluarga Almarhum Iwan Boedi Tagih Hasil Penyelidikan ke Polisi

Hampir Dua Tahun Tak Terungkap, Keluarga Almarhum Iwan Boedi Tagih Hasil Penyelidikan ke Polisi

Regional
Momen Korban Perampokan Duel dengan Pelaku, Uang Ratusan Juta Rupiah Berhamburan

Momen Korban Perampokan Duel dengan Pelaku, Uang Ratusan Juta Rupiah Berhamburan

Regional
Teken MoU dengan LCH, Pak Yes Ingin Showroom Produk-produk Unggulan Lamongan Terus Berkembang

Teken MoU dengan LCH, Pak Yes Ingin Showroom Produk-produk Unggulan Lamongan Terus Berkembang

Regional
Pilunya Apriani, Bocah 1 Tahun Penderita Hidrosefalus yang Butuh Dana Berobat ke Bali

Pilunya Apriani, Bocah 1 Tahun Penderita Hidrosefalus yang Butuh Dana Berobat ke Bali

Regional
Dorong Realisasi Program Lamongan Sehat, Bupati Lamongan Resmikan Poliklinik II RSUD Dr Soegiri

Dorong Realisasi Program Lamongan Sehat, Bupati Lamongan Resmikan Poliklinik II RSUD Dr Soegiri

Kilas Daerah
Video Mesum di Salah Satu Lapas Jateng Ternyata Dibuat sejak 2020

Video Mesum di Salah Satu Lapas Jateng Ternyata Dibuat sejak 2020

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Selasa 23 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Selasa 23 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Dijual di Atas HET, 800 Tabung Elpiji Milik Agen Nakal Disita Polisi

Dijual di Atas HET, 800 Tabung Elpiji Milik Agen Nakal Disita Polisi

Regional
Hadapi Pilkada, Elite Politik di Maluku Diminta Tak Gunakan Isu SARA

Hadapi Pilkada, Elite Politik di Maluku Diminta Tak Gunakan Isu SARA

Regional
Diisukan Maju Pilkada Semarang dengan Tokoh Demokrat, Ini Kata Ade Bhakti

Diisukan Maju Pilkada Semarang dengan Tokoh Demokrat, Ini Kata Ade Bhakti

Regional
Korban Kasus Dugaan Pencabulan di Kebumen Bertambah Jadi 6 Orang Anak, 1 Positif Hamil

Korban Kasus Dugaan Pencabulan di Kebumen Bertambah Jadi 6 Orang Anak, 1 Positif Hamil

Regional
Sebelum Tewas, Wanita Tinggal Kerangka di Wonogiri Miliki Hubungan Asmara dengan Residivis Kasus Pembunuhan

Sebelum Tewas, Wanita Tinggal Kerangka di Wonogiri Miliki Hubungan Asmara dengan Residivis Kasus Pembunuhan

Regional
Pilkada Kota Semarang, Sejumlah Pengusaha dan Politisi Antre di PDI-P

Pilkada Kota Semarang, Sejumlah Pengusaha dan Politisi Antre di PDI-P

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com