Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Detik-detik Nikita Mirzani Ditangkap Polresta Serang Kota, Dikepung Polisi, Anak Nangis karena Kaget

Kompas.com - 22/07/2022, 07:35 WIB
Rasyid Ridho,
Reni Susanti

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Asisten Nikita Mirzani, Mail mendatangi Mapolresta Serang Kota untuk melihat kondisi majikannya pasca-penangakapan di Mal Senayan City, Jakarta Selatan. Kamis (21/7/2022) siang.

Saat keluar dari gedung Satuan Reserse Kriminal Polresta Serang Kota, Mail Sahputra menceritakan detik-detik penangakapan majikannya.

"Tadinya udah mau pulang, Nikita mau syuting, kita lagi nunggu di lobi Senayan City, nunggu sopir. Pas mobil dateng, mobilnya kehalang ada orang nyalip, aku duluan ke mobil, mobil Niki disalip, kaget dong. Aku fotoin, yang rekam," kata Mail kepada wartawan, Kamis.

Baca juga: Anak Nikita Mirzani Dampingi Ibunya di Mapolresta Serang Kota

Saat itu, anak Nikita, Azka, Lollu, dan Arka sudah bersamanya. Melihat ibunya diamankan oleh pria yang pernah datang ke rumah Nikita saat penggerebakan, tanya ada apa.

"Anaknya nangis karena kaget, ada 2 mobil penuh semua yang jemput kaya yang kemaren datang ke rumah aja. Engga ada pemberitahuan sama sekali, kita udah pengen pulang mau syuting juga. Udah gitu udah cepet banget, pas masuk mobil baru lewatin dua mobil polisi ngepung Nikita," ujar Mail.

Mail mengaku belum bisa bertemu Nikita karena masih dalam proses pemeriksaan oleh penyidik.

Baca juga: Tak Kooperatif, Nikita Mirzani Dijemput Paksa di Mal Senayan City

"Belum ketemu sama Nikita baru mau, anak-anak cuman kaya Lolly dan Azka nanya amih kenapa? Engga ada perlawanan juga (pas diamanain), anaknya sehat, cuman kaget," kata Mail.

Mail berharap, polisi melepaskan Nikita dan dapat kembali pulang bekumpul dengan anak-anaknya.

"Yang aku takutin Azka, dia anak kecil yang selalu mikir, kenapa Amih, aku pengennya semuanya dibawa pulang karena kasian anak kecil juga. Itu Arkana  nangis gak mau pisah sama Amihnya jadinya ikut," kata dia.

Instagram Nikita Mirzani Tak Aktif

Mail menambahkan, sebelum diamankan tiba-tiba Instagram Nikita Mirzani mati. Bahkan, ia sempat bingung takut ada yang nge-hack.

"Pengennya pulang semuanya karena banyak schedule ,doain yang terbaik aja," tandasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bea Cukai Temukan Truk Berisi Jutaan Batang Rokok Ilegal Tak Bertuan di Kalbar

Bea Cukai Temukan Truk Berisi Jutaan Batang Rokok Ilegal Tak Bertuan di Kalbar

Regional
Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Regional
TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

Regional
[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

Regional
Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com