Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dini Hari, Seorang Penambang Timah di Belitung Timur Tewas Tertimbun Longsoran

Kompas.com - 17/07/2022, 14:25 WIB
Heru Dahnur ,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

BELITUNG, KOMPAS.com- Seorang penambang timah rakyat di Desa Mentawak, Kelapa Kampit, Belitung Timur, Kepulauan Bangka Belitung bernama Dedi Firmanto (43), ditemukan tewas tertimbun longsoran, Minggu (7/7/2022) dini hari.

Korban sebelumnya diketahui sedang melakukan penambangan bersama rekannya Sukendar (30) menggunakan mesin.

"Ditemukan sudah tertimbun longsoran di lubang tambang yang mereka gali. Ketika itu korban sedang menyemprotkan air menggunakan mesin robin," kata Kepala Polres Belitung Timur AKBP Taufik Noor Isya, Minggu.

Baca juga: Rapat 20 Menit, Pemprov Babel Pastikan Agenda G20 di Belitung Tak Batal seperti Surat Mensesneg

Isyak menuturkan, jasad korban dievakuasi malam itu juga ke Puskesmas Kelapa Kampit.

Selanjutnya polisi melakukan olah tempat kejadian perkara dan penyelidikan lebih lanjut.

"Ini kecelakaan tambang, tapi akan didalami lagi," ujar Isya.

Baca juga: Terbentur Anggaran, Istana Batalkan Agenda G20 di Belitung

Peristiwa tersebut diperkirakan terjadi sekitar pukul 00.00 WIB.

Korban berada di dalam lubang tambang, sementara rekannya yang merupakan pemilik lahan sedang mengayak pasir timah di permukaan.

Saat dilakukan pengecekan ternyata terjadi longsoran dan korban tertimbun.

Baca juga: Enggan Undang Investor, Warga Bangka Barat Buat Usaha Tambang Timah Sendiri

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengurus Masjid Sheikh Zayed Solo Sempat Tolak Ratusan Paket Berbuka Terduga Penipuan Katering

Pengurus Masjid Sheikh Zayed Solo Sempat Tolak Ratusan Paket Berbuka Terduga Penipuan Katering

Regional
Mengenal Lebaran Mandura di Palu, Tradisi Unik untuk Mempererat Tali Persaudaraan

Mengenal Lebaran Mandura di Palu, Tradisi Unik untuk Mempererat Tali Persaudaraan

Regional
Pantai Pulisan di Sulawesi Utara: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Pulisan di Sulawesi Utara: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
Ketua DPRD Kota Magelang Jawab Rumor soal Maju Pilkada 2024

Ketua DPRD Kota Magelang Jawab Rumor soal Maju Pilkada 2024

Regional
Order Fiktif Takjil Catut Nama Masjid Sheikh Zayed, Pengurus: Terduga Pelaku Ngakunya Sedekah

Order Fiktif Takjil Catut Nama Masjid Sheikh Zayed, Pengurus: Terduga Pelaku Ngakunya Sedekah

Regional
Gerombolan Bersenjata Tajam Kembali Berulah di Jalan Lingkar Salatiga

Gerombolan Bersenjata Tajam Kembali Berulah di Jalan Lingkar Salatiga

Regional
Elpiji 3 Kg di Semarang Mahal dan Langka, Pertamina Beri Penjelasan

Elpiji 3 Kg di Semarang Mahal dan Langka, Pertamina Beri Penjelasan

Regional
Suami Istri Jual Sabu-sabu di Riau

Suami Istri Jual Sabu-sabu di Riau

Regional
Katering Kirimkan 800 Porsi Buka Puasa Setiap Hari ke Masjid Sheikh Zayed Solo, Ternyata Diduga Korban Penipuan

Katering Kirimkan 800 Porsi Buka Puasa Setiap Hari ke Masjid Sheikh Zayed Solo, Ternyata Diduga Korban Penipuan

Regional
Hadiri Halalbihalal Pemprov Sumsel, Agus Fatoni: Silaturahmi Pererat Kesatuan dan Persatuan

Hadiri Halalbihalal Pemprov Sumsel, Agus Fatoni: Silaturahmi Pererat Kesatuan dan Persatuan

Regional
Ribuan Sampah Peraga Kampanye Menumpuk di Kantor Bawaslu Pangkalpinang

Ribuan Sampah Peraga Kampanye Menumpuk di Kantor Bawaslu Pangkalpinang

Regional
Polisi Tangkap Pria di Alor yang Bacok Temannya Usai Kabur 3 Hari

Polisi Tangkap Pria di Alor yang Bacok Temannya Usai Kabur 3 Hari

Regional
Seorang Pemuda di Rokan Hulu Bunuh Temannya gara-gara Buah Sawit

Seorang Pemuda di Rokan Hulu Bunuh Temannya gara-gara Buah Sawit

Regional
Dialog RI-China di Labuan Bajo NTT, Indonesia Usulkan Program Pelabuhan Karantina Kembar

Dialog RI-China di Labuan Bajo NTT, Indonesia Usulkan Program Pelabuhan Karantina Kembar

Regional
Kronologi Mobil Terbakar di Jalan Sumbawa dan Terjun ke Jurang

Kronologi Mobil Terbakar di Jalan Sumbawa dan Terjun ke Jurang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com