Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aniaya Pacar, Pria di Keerom Ditangkap Polisi

Kompas.com - 11/07/2022, 06:40 WIB
Roberthus Yewen,
Andi Hartik

Tim Redaksi

JAYAPURA, KOMPAS.com - Pihak Kepolisian Resor (Polres) Keerom, Papua, menangkap pria berinisial NM (22) lantaran diduga menganiaya pacarnya, MS (23), di Rumah 9 Kampung Kwimi, Distrik Arso, Kabupaten Keerom, Papua, Minggu (10/7/2022).

Kepala Satuan Reserse Kriminal (Kasat Reskrim) Polres Keerom Iptu Jetny Sohilait mengungkapkan, pelaku diamankan lantaran melakukan penganiayaan terhadap pacarnya sendiri di salah satu rumah milik kerabatnya di Kampung Kwimi, Distrik Arso, Kabupaten Keerom.

“Pelakunya sudah kami tangkap tanpa perlawanan. Sudah kami amankan di Mapolres Keerom untuk proses hukum lebih lanjut,” ungkap Jetny kepada Kompas.com, Minggu malam.

Baca juga: Kejari Jayapura Amankan 2 Mobil Dinas Mantan Bupati Keerom

Jetny menjelaskan, pelaku NW melakukan penganiayaan terhadap seorang korban wanita berusia 23 tahun yang merupakan pacarnya sendiri. Tindakan penganiayaan ini terjadi di rumah saudara MS di Kampung Kwimi.

“Pelaku melakuan penganiayaan terhadap korban yang merupakan pacarnya sendiri. Kejadian ini terjadi pada hari Jumat yang lalu. Berdasarkan laporan yang kami terima, maka pelaku berhasil kami tangkap pada hari Minggu tadi,” jelasnya.

Baca juga: Kronologi Pesawat AMA Mendarat Darurat di Keerom, Hindari Cuaca Buruk dan Kehabisan Bahan Bakar

Kata Jetny, kasus penganiayaan yang dilakukan oleh pelaku ini membuat korban mengalami luka lebam pada bagian mata dan luka pada pelipis.

“Kini keluarga korban telah membuat laporan polisi dan melakukan visum,” ujarnya.

Jetny menyatakan pelaku telah ditahan di Rutan Polres Jayapura guna mempertanggungjawabkan perbuatannya dan akan dilakukan proses hukum lebih lanjut.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sidak ke Toko Modern, Tim Gabungan di Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa yang Masih Dijual

Sidak ke Toko Modern, Tim Gabungan di Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa yang Masih Dijual

Regional
TNI AL Sita Rokok Ilegal Senilai Rp 2 Miliar di Labuan Bajo

TNI AL Sita Rokok Ilegal Senilai Rp 2 Miliar di Labuan Bajo

Regional
Kasus Nenek di Kupang yang Dituduh Santet Diselesaikan Secara Adat

Kasus Nenek di Kupang yang Dituduh Santet Diselesaikan Secara Adat

Regional
PDI-P Blora Masih Rahasiakan Caleg yang Isi Kursi DPRD

PDI-P Blora Masih Rahasiakan Caleg yang Isi Kursi DPRD

Regional
2 Pembunuh Penjual Madu Baduy di Serang Banten Ditangkap

2 Pembunuh Penjual Madu Baduy di Serang Banten Ditangkap

Regional
131.703 Jiwa Terdampak Banjir Demak, Bupati Pastikan Bantuan Tersalurkan secara Bertahap

131.703 Jiwa Terdampak Banjir Demak, Bupati Pastikan Bantuan Tersalurkan secara Bertahap

Regional
Remaja 17 Tahun Bunuh Anggota Polisi di Losmen Lampung Tengah, Korban Sempat Dicekoki Miras

Remaja 17 Tahun Bunuh Anggota Polisi di Losmen Lampung Tengah, Korban Sempat Dicekoki Miras

Regional
Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Regional
Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Regional
Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Regional
Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Regional
Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Regional
Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Regional
Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Regional
Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com