Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Curi 7 Keranjang Jeruk, 2 Pemuda di Mataram Ditangkap

Kompas.com - 08/07/2022, 18:18 WIB
Idham Khalid,
Priska Sari Pratiwi

Tim Redaksi

MATARAM, KOMPAS.com - Dua pemuda yakni TH (16) warga Kelurahan Bertais, Kecamatan Sandubaya Kota Mataram, dan MJ (22) dengan alamat yang sama, ditangkap Polsek Sandubaya, Polresta Mataram karena mencuri buah jeruk.

Kapolsek Sandubaya Kompol Moh. Nasrullah mengungkapkan bahwa penangkapan pelaku berawal dari laporan korban IAWJA (42) yang mengetahui tokonya yang berada di Komplek Pertokoan Lonceng Mas Lingkungan Karang Rundun Kelurahan Bertais, Mataram, dibobol pada 28 Juni 2022.

Baca juga: Cerita Mahasiswi Korban Kekerasan Seksual di Mataram, Pelaku Mengaku Sebagai Dosen

"Awalnya korban datang untuk membuka toko dan setelah sampai di toko korban melihat gembok toko dalamkeadaan rusak dan pintu sudah dalam keadaan terbuka. Korban langsung mengecek barang-barang miliknya berupa 7 keranjang buah jeruk sudah tidak ada, hilang," kata Nasrullah, Jumat (8/7/2022).

Atas peristiwa tersebut, korban yang merupakan seorang penjual buah kehilangan 7 keranjang jeruk hinga mengalami kerugian hingga 4 juta.

"Korban mengalami kerugian sebesar Rp 4 juta,"  kata Nasrullah

Berdasarkan laporan korban terkait pencurian tersebut, pihaknya kemudian  melakukan olah TKP serta mendengarkan keterangan saksi-saksi.

Baca juga: Gerebek Rumah Pengedar Narkoba di Mataram, Polisi Tangkap 4 Orang

Adapun dari hasil penyelidikan yang mengarah ke lokasi penjualan barang curian tersebut, kemudian polisi menangkap para pelaku.

"Langsung melakukan penyelidikan dan berhasil menangkap tersangka TH dan MJ di rumahnya," ungkap Nasrullah.

Diterangkan Nasrullah bahwa pelaku melakukan aksinya tesebut bersama seorang temannya yakni R yang masih dalam proses pengejaran (DPO).

Atas perbuatannya, para pelaku dikenakan pasal 363 Ayat (1) ke-4 dan ke-5 KUHP, dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com