Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir Rendam Ratusan Rumah di Bengkulu, Jalan Ambles, Pohon Tumbang

Kompas.com - 30/06/2022, 16:50 WIB
Firmansyah,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

BENGKULU, KOMPAS.com - Ratusan rumah di Kota Bengkulu terendam banjir akibat hujan mengguyur daerah itu sejak dua hari terakhir. Ketinggian banjir rata-rata 1,5 meter.

Salah satu wilayah yang terdampak yakni Kelurahan Bentiring.

Baca juga: Permukiman di Pandeglang Diterjang Banjir Luapan Sungai, 2 Jembatan Putus

Lurah Kelurahan Bentiring Permai, Kota Bengkulu, Asmain Muzali mengatakan, terdapat tujuh Rukun Tetangga (RT) terkena banjir. Air naik sejak pukul 4.30 WIB, Kamis (30/6/2022).

Baca juga: 500 KK Terdampak Banjir di Morowali Sulteng, 350 KK Terpaksa Mengungsi

"Bila hujan terus berlangsung, kami akan meminta BPBD kota memasang dapur dan posko di wilayah yang terdampak banjir. Karena bila air terus naik, diperkirakan warga akan mengungsi. Pihak kelurahan telah membuat posko agar tempat mengungsi bagi warga yang rumahnya tidak bisa ditempati," jelas Asmain.

Kasi Ops Basarnas Bengkulu Wahyu Tri Agung Prihartanto menjelaskan, pihaknya melakukan pemantauan di sejumlah kawasan terdampak banjir.

Ia menyebutkan tidak ada korban jiwa dalam musibah banjir kali ini.

"Tidak ada korban jiwa," jelas Agung.

Adapun data rumah warga terendam banjir di Kota Bengkulu meliputi;

1. Kelurahan Bentiring Permai : 60 Rumah Terendam

2. Kelurahan Bentiring : 147 Rumah Terendam

3. Kelurahan Rawa Makmur : 30 Rumah Terendam

4. Kelurahan Pematang Gubernur : 18 Rumah Terendam

5. Kelurahan Sawah Lebar Baru  : 200 Rumah Terendam

6. Kelurahan Sawah Lebar : 30 Rumah Terendam.

Banjir juga menerjang Kabupaten Seluma, Provinsi Bengkulu. Pantauan Kompas.com, banjir telah mencapai jalan lintas tepatnya di Kecamatan Air Periukan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Regional
Buntut Kasus Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Kades di Magelang Diberhentikan Sementara

Buntut Kasus Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Kades di Magelang Diberhentikan Sementara

Regional
Nasib Pilu Nakes Diperkosa 3 Pria di Simalungun, 5 Bulan Pelaku Baru Berhasil Ditangkap

Nasib Pilu Nakes Diperkosa 3 Pria di Simalungun, 5 Bulan Pelaku Baru Berhasil Ditangkap

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com