Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pulau Karampuang: Daya Tarik, Rute, dan Penginapan

Kompas.com - 29/06/2022, 19:59 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pulau Karampuang terletak di Desa Karampuang, Kecamatan Mamuju, Kebupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat.

Dalam bahasa Indonesia, Pulau Karampuan berarti bulan. Sebagian masyarakat menyebut pulau ini sebagai pulau buaya. Karena jika dilihat dari atas, pulau menyerupai buaya.

Wilayah pulau dengan luas 6,37 Km persegi ini didominasi dengan batu karang yang semua sisinya dikelilingi teluk.

Pulau vulkanis ini memiliki keindahan bawah laut.

Daya Tarik Pulau Karampuang

Pulau Karampuang merupakann obyek wisata yang menarik, seperti hamparan pasir putih, hutan mangrove, sumur tiga rasa, hingga kekayaan bawah laut.

Keindahan alam bawah laut dengan keanekaragaman terumbu karang, dari soft coral hingga hard coral.

Baca juga: Pulau Panjang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Kekayaan alam bawah laut juga berisi berbagai spesies ikan warna-warni yang berenang bebas.

Untuk pengunjung yang ingin menikmati keindahannya, tersedia fasilitas penyewaan alat selam dengan layanan bimbingan khusus tentang diving dan snorkeling.

Pengunjung dapat bersnokerling di sekitar dermaga dengan kedalaman hanya sekitar dua hingga empat meter.

Akitifitas snorkeling makin menarik karena pengunjung dapat memberi makan ikan-ikan. Bahkan jika beruntung, mereka dapat bertemu pygmy seahorse, kuda laut kerdil, yang langka.

Selain itu, pulau ini juga cocok bagi Anda yang hobi memancing, Anda akan memperoleh banyak ikan dan beragam.

Dermaga masuk ke Pulau Karampuang, Mamuju, Sulawesi BaratShutterstock/Firmanyo Dermaga masuk ke Pulau Karampuang, Mamuju, Sulawesi Barat

Penginapan Pulau Karampuang

Beberapa penginapan tersedia di Pulau Karampuang, Anda dapat menginap di beberapa pondok penginapan yang terbuat dari anyaman bambu dan pohon pinang sebagai tiang.

Baca juga: Pulau Kayangan di Makassar, Daya Tarik, Rute, dan Tarif Penginapan

Pondok-pondok yang terkesan klasik ini terdapat di antara pepohonan yang rindang sehingga akan terasa suasana yang alami dan menenangkan.

Selain itu, ada sejumlah gazebo berukuran mini di sekitar dermaga, yangcocok untuk tempat bersantai sambil menikmati keindahan laut lepas Pulau Karampuang.

Rute Pulau Karampuang

Dari dermaga di Kota Mamuju, Pulau Karampuang dapat ditempuh menggunakan perahu sewaan selama kurang lebih 15-20 menit dengan biaya sewa perahu Rp 20 ribu per orang.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Digaji Rp 2,2 Juta, Bawaslu Pangkalpinang Cari 21 Anggota Panwascam

Digaji Rp 2,2 Juta, Bawaslu Pangkalpinang Cari 21 Anggota Panwascam

Regional
Harga Naik, Peminat Perhiasan Emas Muda di Kota Malang Meningkat

Harga Naik, Peminat Perhiasan Emas Muda di Kota Malang Meningkat

Regional
Mobil Dinas Terekam Isi BBM Bersubsidi, Begini Penjelasan Pemprov Jateng

Mobil Dinas Terekam Isi BBM Bersubsidi, Begini Penjelasan Pemprov Jateng

Regional
Sempat Kosong, Stok Vaksin Antirabies di Sikka Sudah Tersedia

Sempat Kosong, Stok Vaksin Antirabies di Sikka Sudah Tersedia

Regional
Satreskrim Polres Merauke Tangkap Para Pelaku Jambret yang Beraksi di 6 Titik Berbeda

Satreskrim Polres Merauke Tangkap Para Pelaku Jambret yang Beraksi di 6 Titik Berbeda

Regional
Calon Bupati Independen di Aceh Utara Wajib Kantongi 18.827 Dukungan

Calon Bupati Independen di Aceh Utara Wajib Kantongi 18.827 Dukungan

Regional
Sudah Punya Tokoh Potensial, Partai Demokrat Belum Buka Penjaringan untuk Pilkada Semarang

Sudah Punya Tokoh Potensial, Partai Demokrat Belum Buka Penjaringan untuk Pilkada Semarang

Regional
Pergi ke Sawah, Pencari Rumput di Lampung Tewas Tersambar Petir

Pergi ke Sawah, Pencari Rumput di Lampung Tewas Tersambar Petir

Regional
Tentara Amerika Ditemukan Meninggal di Hutan Karawang, Diduga Terkena Serangan Jantung

Tentara Amerika Ditemukan Meninggal di Hutan Karawang, Diduga Terkena Serangan Jantung

Regional
Pelaku Pembunuhan Perempuan di Polokarto Sukoharjo Ternyata Mahasiswa, Terancam Penjara 20 Tahun

Pelaku Pembunuhan Perempuan di Polokarto Sukoharjo Ternyata Mahasiswa, Terancam Penjara 20 Tahun

Regional
Menteri PAN-RB: Ada 2,3 Juta Formasi PPPK, Terbesar dalam 10 Tahun Terakhir

Menteri PAN-RB: Ada 2,3 Juta Formasi PPPK, Terbesar dalam 10 Tahun Terakhir

Regional
Polisi Geledah Kantor Dinas Pertanian Bengkulu Tengah Terkait Dugaan Korupsi Puskeswan

Polisi Geledah Kantor Dinas Pertanian Bengkulu Tengah Terkait Dugaan Korupsi Puskeswan

Regional
Pencarian Dokter Wisnu yang Hilang di Perairan Lombok Tengah Diperpanjang

Pencarian Dokter Wisnu yang Hilang di Perairan Lombok Tengah Diperpanjang

Regional
Kinerja SPM Tetap Baik, Pemkot Tangerang Diapresiasi Kemendagri

Kinerja SPM Tetap Baik, Pemkot Tangerang Diapresiasi Kemendagri

Regional
Takut Ditangkap Warga, Pelaku Perampokan di Jambi Hamburkan Uang Rp 250 Juta Milik Korban ke Jalan

Takut Ditangkap Warga, Pelaku Perampokan di Jambi Hamburkan Uang Rp 250 Juta Milik Korban ke Jalan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com