Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bukit Sanjaya Selo, Boyolali: Harga Tiket, Jam Buka, dan Daya Tarik

Kompas.com - 08/06/2022, 22:30 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Di sekitar Basecamp Selo yang merupakan salah satu titik pendakian Gunung Merbabu via Boyolali terdapat sebuat obyek wisata bernama Bukit Sanjaya.

Lokasi Bukit Sanjaya berada di Dusun IV, Desa Samiran, Kecamatan Selo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

Baca juga: Safari Beach Jateng: Harga Tiket, Jam Buka, dan Daya Tarik

Bukit Sanjaya Selo terkenal dengan pemandangan yang indah dan memiliki berbagai spot foto instagramable.

Baca juga: Kopeng Treetop Adventure Park: Harga Tiket, Jam Buka, dan Daya Tarik

Jika datang ke lokasi ini, pengunjung wajib berfoto untuk mengabadikan keindahan yang ada agar tidak menyesal kemudian.

Baca juga: Taman Bunga Celosia Bandungan: Harga Tiket, Jam Buka, dan Daya Tarik

Harga Tiket dan Jam Buka Bukit Sanjaya Selo

Pengunjung akan dikenakan tiket masuk saat berkunjung ke Bukit Sanjaya Selo Boyolali.
Harga tiket Bukit Sanjaya Selo Boyolali juga tidak mahal, yaitu Rp 10.000 per orang.

Adapun jam buka Bukit Sanjaya Selo Boyolali mulai pukul 07.30 - 17.30 WIB.

Sebagai catatan, harga tiket dan jam buka masih dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan pengelola.

Daya Tarik Bukit Sanjaya Selo Boyolali

Bukit Sanjaya Selo Boyolali menawarkan keindahan pemandangan pegunungan di sekelilingnya, yaitu Gunung Merapi dan Gunung Merbabu.

Pemandangan ke puncak gunung maupun ke arah lereng dan lembahnya bisa terlihat jelas dari lokasi ini.

Tak heran jika selain menikmati pemandangan dan udara yang segar, pengunjung di Bukit Sanjaya Selo Boyolali pasti akan menyempatkan diri untuk berfoto.

Namun ada sebuah spot foto yang paling diminati yaitu sebuah gerbang yang sangat mirip dengan gapura di Pura Lempuyang yang ada di Pulau Bali.

Pengunjung pun bisa mengambil foto seakan-akan tengah berlibur ke Pulau Dewata di tempat ini.

Menjelang malam, pemandangan dari Bukit Sanjaya Selo Boyolali juga tidak kalah indah.

Semburat kekuningan di langit senja akan diganti dengan dengan gemerlap lampu dari rumah-rumah dan jalanan di lereng bukit.

Selain berfoto, di tempat ini juga ada sajian kuliner sederhana dengan harga yang terjangkau.
Kuliner berkonsep angkringan menjadi salah satu hal yang menarik pengunjung di Bukit Sanjaya Selo Boyolali.

Sumber:
travel.kompas.com dan travel.tribunnews.com 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Regional
Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Regional
Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Regional
Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Regional
Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Regional
Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Regional
Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Regional
Takut dan Malu, Siswi Magang di Kupang Melahirkan dan Sembunyikan Bayi dalam Koper

Takut dan Malu, Siswi Magang di Kupang Melahirkan dan Sembunyikan Bayi dalam Koper

Regional
Pemkot Semarang Adakan Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan di Balai Kota

Pemkot Semarang Adakan Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan di Balai Kota

Regional
Ikuti Arahan Musda, PKS Semarang Akan Mengusung Tokoh di Pilkada 2024

Ikuti Arahan Musda, PKS Semarang Akan Mengusung Tokoh di Pilkada 2024

Regional
Mantan Kepala BPBD Deli Serdang Ditahan, Diduga Korupsi Rp 850 Juta

Mantan Kepala BPBD Deli Serdang Ditahan, Diduga Korupsi Rp 850 Juta

Regional
Peringati Hari Bumi, Kementerian KP Tanam 1.000 Mangrove di Kawasan Tambak Silvofishery Maros

Peringati Hari Bumi, Kementerian KP Tanam 1.000 Mangrove di Kawasan Tambak Silvofishery Maros

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com