Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Idayati Tegaskan Tak Ada Kepentingan Politik di Balik Pernikahan Ibunya dan Ketua MK

Kompas.com - 26/05/2022, 12:00 WIB
Pythag Kurniati

Editor

SOLO, KOMPAS.com- Anak pertama Idayati, Septiara Silvani Putri (32) memberi penegasan bahwa pernikahan ibunya dengan Ketua MK Anwar Usman tak ada kaitannya dengan politik.

Bahkan keluarga tidak mempersoalkan jika ada orang yang beranggapan demikian.

"Orang bebas punya opini seperti apa. Tapi kita punya prinsip. Biasa-biasa aja sebenernya. Santai aja keluarga, bahwa pernikahan ini di luar itu (politik)," kata dia saat ditemui di Gedung Graha Saba Buana Solo, Rabu (25/5/2022).

Baca juga: Pernikahan Adik Jokowi dan Ketua MK Dinilai Sarat Kepentingan Politik, Anak Idayati: Biasa Saja

Bertemu sejak tahun lalu

Tangkap layar posesi Akad nikah pernikahan adik Presiden Jokowi, Idayati dengan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi wali nikah, Wakil Presiden Ma'ruf Amin dan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa tetap menjadi saksi nikah.Prosesi akad nikah dilaksanakan pada pukul 09.00 WIB, di Gedung Graha Shaba Buana, Jalan Letjen Suprapto Nomor 80-B, Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari, Kota Solo, Jawa TengahKOMPAS.COM/Fristin Intan Sulistyowati Tangkap layar posesi Akad nikah pernikahan adik Presiden Jokowi, Idayati dengan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi wali nikah, Wakil Presiden Ma'ruf Amin dan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa tetap menjadi saksi nikah.Prosesi akad nikah dilaksanakan pada pukul 09.00 WIB, di Gedung Graha Shaba Buana, Jalan Letjen Suprapto Nomor 80-B, Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah

Menurut Septiara, ibunya dan Ketua MK Anwar Usman sudah cukup lama saling mengenal.

Dia mengatakan, ada perantara yang memperkenalkan ibunya dengan Ketua MK.

"Bapak dan ibu dikenali temen. Bapak dan ibu ketemu beberapa kali ngobrol cocok dan berlanjut ke jenjang serius. Lumayan lama sejak tahun lalu. Cuma detailnya tidak bisa kami ceritakan," ungkapnya.

Baca juga: Saat Panglima TNI dan Wapres Jadi Saksi Pernikahan Adik Jokowi dengan Ketua MK

Melansir Tribun Solo, pertemuan antara Idayati dan Anwar terjadi pada Oktober 2021.

Idayati sendiri mengungkapkan bahwa dirinya merasa ada kecocokan dengan Anwar.

"Bulan Oktober dikenalin teman, ada klik," kata Idayati, seperti dilansir dari Tribun Solo.

Baca juga: Momen Presiden Jokowi Nikahkan Langsung Adiknya dengan Ketua MK di Solo

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Rute dan Tarif Bus Dieng Indah Executive Jakarta-Wonosobo

Regional
Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Video Joget Erotisnya Saat Gerebek Sahur Viral di Media Sosial, Wanita di Kalsel Minta Maaf

Regional
Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Regional
Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Regional
Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Regional
Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Regional
Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Regional
Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Regional
BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer 'Rossby Ekuator'

BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer "Rossby Ekuator"

Regional
Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut 'Cuci Uang' Hasil Narkoba

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut "Cuci Uang" Hasil Narkoba

Regional
Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Regional
Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Regional
Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Regional
Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Regional
Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com