Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

50 SMA Terbaik di Jawa Barat Versi LTMPT untuk Referensi PPDB 2022

Kompas.com - 16/05/2022, 15:21 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Beberapa SMA di Jawa Barat berhasil masuk ke dalam daftar 1000 sekolah terbaik di Indonesia versi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi atau LTMPT.

Penentuan 1000 sekolah terbaik ini ditentukan berdasarkan nilai UTBK 2021 yang diikuti oleh 23.110 sekolah dari seluruh Indonesia.

Baca juga: 7 SMA Terbaik di Sukabumi Versi LTMPT untuk Referensi PPDB 2022

Bagi siswa SMP kelas IX yang akan melanjutkan pendidikan ke jenjang berikutnya, deretan SMA terbaik di Jawa Barat ini tentunya telah diincar pada penerimaan peserta didik baru PPDB 2022.

Masuk ke SMA unggulan menjadi jembatan untuk mendapat kualitas pembelajaran terbaik, terutama bagi mereka yang sudah memiliki cita-cita melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi.

Baca juga: 10 SMA Terbaik di Kabupaten Bogor Versi LTMPT untuk Referensi PPDB 2022

Oleh karena itu, calon peserta didik bisa simak rekomendasi 50 besar SMA terbaik di Jawa Barat berikut ini.

Baca juga: 10 SMA Terbaik di Bandung Versi LTMPT untuk Referensi PPDB 2022

1. SMAS BPK 1 Penabur Bandung
Ranking nasional: 5, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 618,415

2. SMAS Alloysius 1
Ranking nasional: 43, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 587,438

3. SMAN 1 Bogor
Ranking nasional: 45, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 587,276

4. SMAN 3 Bandung
Ranking nasional: 51, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 584,819

5. SMAN 1 Bekasi
Ranking nasional: 58, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 582,509

6. SMAS BPK 2 Penabur
Ranking nasional: 67, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 579,584

7. SMAS Penabur
Ranking nasional: 72, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 578,703

8. SMA Regina Pacis Kota Bogor
Ranking nasional: 74, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 578,595

9. SMAS Pesantren Unggul Al Bayan
Ranking nasional: 85, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 576,549

10. SMAN 1 Kota Depok
Ranking nasional: 92, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 574,808

11. SMA Kristen Penabur Summarecon Bekasi
Ranking nasional: 97, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 573,831

12. SMAS Trinitas Bandung
Ranking nasional: 104, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 572,070

13. SMAS St.Angela
Ranking nasional: 112, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 571,251

14. SMA Kristen Penabur Kota Wisata
Ranking nasional: 114, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 570,712

15. SMAN 3 Bogor
Ranking nasional: 132, dengan nilai total rata-rata UTBK 2021: 567,832

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Umumkan Tak Mau Ikut Pileg via FB, Ketua DPC PDI-P Solok Dicopot dan Tersingkir di DPRD

Umumkan Tak Mau Ikut Pileg via FB, Ketua DPC PDI-P Solok Dicopot dan Tersingkir di DPRD

Regional
Warga di Klaten Tewas Diduga Dianiaya Adiknya, Polisi Masih Dalami Motifnya

Warga di Klaten Tewas Diduga Dianiaya Adiknya, Polisi Masih Dalami Motifnya

Regional
KM Bukit Raya Terbakar, Ratusan Penumpang di Pelabuhan Dwikora Pontianak Batal Berangkat

KM Bukit Raya Terbakar, Ratusan Penumpang di Pelabuhan Dwikora Pontianak Batal Berangkat

Regional
Cari Ikan di Muara Sungai, Warga Pulau Seram Maluku Hilang Usai Digigit Buaya

Cari Ikan di Muara Sungai, Warga Pulau Seram Maluku Hilang Usai Digigit Buaya

Regional
Dendam Kesumat Istri Dilecehkan, Kakak Beradik Bacok Warga Demak hingga Tewas

Dendam Kesumat Istri Dilecehkan, Kakak Beradik Bacok Warga Demak hingga Tewas

Regional
Digigit Buaya 2,5 Meter, Pria di Pasaman Barat Luka Parah di Kaki

Digigit Buaya 2,5 Meter, Pria di Pasaman Barat Luka Parah di Kaki

Regional
Raih Satyalancana dari Jokowi, Bupati Jekek Ajak Semua Pihak Terus Bangun Wonogiri

Raih Satyalancana dari Jokowi, Bupati Jekek Ajak Semua Pihak Terus Bangun Wonogiri

Regional
TKN Tantang PDI-P Tarik Semua Menteri Usai Sebut Jokowi Bukan Kader Lagi, Ini Tanggapan Gibran

TKN Tantang PDI-P Tarik Semua Menteri Usai Sebut Jokowi Bukan Kader Lagi, Ini Tanggapan Gibran

Regional
Penumpang yang Tusuk Driver 'Maxim' di Jalan Magelang-Yogyakarta Terinspirasi Film 'Rambo'

Penumpang yang Tusuk Driver "Maxim" di Jalan Magelang-Yogyakarta Terinspirasi Film "Rambo"

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Ayah Gembong Narkoba Fredy Pratama Divonis 1,8 Tahun Penjara, Seluruh Hartanya Dirampas Negara

Ayah Gembong Narkoba Fredy Pratama Divonis 1,8 Tahun Penjara, Seluruh Hartanya Dirampas Negara

Regional
Berangkat dari Jakarta, 'Driver' Maxim Dibunuh Penumpangnya di Jalan Magelang-Yogyakarta

Berangkat dari Jakarta, "Driver" Maxim Dibunuh Penumpangnya di Jalan Magelang-Yogyakarta

Regional
Penumpang KMP Reinna Jatuh ke Laut, Saksi Sebut Posisi Korban Terakhir di Buritan

Penumpang KMP Reinna Jatuh ke Laut, Saksi Sebut Posisi Korban Terakhir di Buritan

Regional
Kecelakaan Maut Bus Eka Vs Truk di Tol Solo-Kertosono, Satu Penumpang Tewas

Kecelakaan Maut Bus Eka Vs Truk di Tol Solo-Kertosono, Satu Penumpang Tewas

Regional
Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Anak yang Dijual Ibu Kandung Rp 100.000, Korban Pemerkosaan Kakaknya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com