Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perahu Terbalik di Cianjur, Bocah 4 Tahun Tewas Tenggelam, Ayah dan Kakek Selamat

Kompas.com - 04/05/2022, 12:01 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Seorang bocah berusia empat tahun berinisial M tewas usai perahu yang ditumpanginya bersama ayah dan kakeknya terbalik.

Sementara sang ayah bernama Budi (35) dan kakeknya Mahfud (60) berhasil selamat.

Peristiwa tragis itu terjadi di Dermaga Babakangarut, Kampung Babakangarut RT 05/05, Desa Kertajaya, Kecamatan Ciranjang, Kabupaten Cianjur, Selasa (3/5/2022).

"Mahfud memperbaiki baling-baling dan berada di pinggir perahu. Sementara, Budi pun berniat mau membantu Mahfud. Perahu pun miring ke pinggir dan berat sebelah," ujar Kasat Polairud Polres Cianjur AKP Heri Zanuar Prihadi, Selasa (03/05/2022), dilansir dari Tribunnews.com.

Baca juga: Perahu Terbalik Dihantam Ombak, 1 Anak Tewas dan 1 Bayi Hilang

Kronologi

Menurut Heri, saat itu perahu mesin yang ditumpangi ketiganya akan menuju kolam jaring apung. Kapal tersebut dikemudikan Mahfud.

Namun, saat perjalanan, mesin perahu mati karena ada kendala di baling-baling perahu.

Mahfud segera menuju pinggir perahu dan berniat memperbaiki baling-baling tersebut.

Sayangnya, perahu tersebut justru terbalik dan korban yang sendirian di atas perahu jatuh ke sungai.

Baca juga: Perahu Terbalik Saat Menyeberangi Sungai di Maros, 2 Orang Selamat dan 1 Tewas

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Berkunjung ke Pasar Pon, Pasar Hewan di Kabupaten Semarang yang Segalanya Ada

Berkunjung ke Pasar Pon, Pasar Hewan di Kabupaten Semarang yang Segalanya Ada

Regional
Perindo Protes karena Dilarang Pasang Baliho di Exit Tol Salatiga, Bawaslu Beri Penjelasan

Perindo Protes karena Dilarang Pasang Baliho di Exit Tol Salatiga, Bawaslu Beri Penjelasan

Regional
Mengenang Jejak Jalur Rempah di Kota Semarang Melalui Pameran Seni

Mengenang Jejak Jalur Rempah di Kota Semarang Melalui Pameran Seni

Regional
Bawa Rombongan Kampanye, Sopir Rental Hilang Misterius di Goa Terawang Blora

Bawa Rombongan Kampanye, Sopir Rental Hilang Misterius di Goa Terawang Blora

Regional
Tiga Kecamatan di Wonosobo Dilanda Longsor, Dua Orang Dilaporkan Tewas

Tiga Kecamatan di Wonosobo Dilanda Longsor, Dua Orang Dilaporkan Tewas

Regional
Dua Desa di Lombok Tengah Bersitegang, Kapolres Imbau Jaga Kondusivitas

Dua Desa di Lombok Tengah Bersitegang, Kapolres Imbau Jaga Kondusivitas

Regional
Aktivis Lingkungan Karimunjawa Terjerat UU ITE Berhasil Keluar Sel, Penahanan Ditangguhkan

Aktivis Lingkungan Karimunjawa Terjerat UU ITE Berhasil Keluar Sel, Penahanan Ditangguhkan

Regional
'Prank' Terjun ke Sumur Gara-gara Warisan, Pria di Banyumas: Ini Saya Tidak Ditolong?

"Prank" Terjun ke Sumur Gara-gara Warisan, Pria di Banyumas: Ini Saya Tidak Ditolong?

Regional
Keluarga Korban Erupsi Gunung Marapi Dipungut Biaya Visum dan Ambulans, Uang Dikembalikan

Keluarga Korban Erupsi Gunung Marapi Dipungut Biaya Visum dan Ambulans, Uang Dikembalikan

Regional
Ruang Farmasi dan Rawat Jalan RSUD M.Ashari Pemalang Terbakar, Pengunjung Panik

Ruang Farmasi dan Rawat Jalan RSUD M.Ashari Pemalang Terbakar, Pengunjung Panik

Regional
Detik-detik Pelajar SMK Tewas Dianiaya Oknum Polisi di Subang, Sempat Kejar-kejaran dan Dipukuli

Detik-detik Pelajar SMK Tewas Dianiaya Oknum Polisi di Subang, Sempat Kejar-kejaran dan Dipukuli

Regional
28 Titik di Jalur Kerata Api Daop 5 Purwokerto Rawan Bencana

28 Titik di Jalur Kerata Api Daop 5 Purwokerto Rawan Bencana

Regional
Kapal Berbendera Panama Lontarkan Sinyal Bahaya, Ternyata dari Kotak yang Dibuang ke Laut

Kapal Berbendera Panama Lontarkan Sinyal Bahaya, Ternyata dari Kotak yang Dibuang ke Laut

Regional
Selundupkan Sabu, 12 Warga Medan Ditangkap di Bima

Selundupkan Sabu, 12 Warga Medan Ditangkap di Bima

Regional
Satpol PP DIY Dapat Seragam Baru Desainer dari Keraton Yogyakarta

Satpol PP DIY Dapat Seragam Baru Desainer dari Keraton Yogyakarta

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com