Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Shalat Idul Fitri di Gumuk Pasir, Obat Rindu 2 Tahun Pandemi...

Kompas.com - 02/05/2022, 10:15 WIB
Markus Yuwono,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Ribuan warga melakukan shalat Idul Fitri di Kawasan Gumuk Pasir, Pantai Parangkusumo, Kapanewon Kretek, Bantul, DI Yogyakarta, Senin (2/5/2022)

Dari pengamatan Kompas.com sejak pukul 06.00 WIB sudah berdatangan dari berbagai penjuru.

Mereka lalu menggelar sajadah di shaf yang sudah diatur oleh panitia, suara takbir terus berkumandang mengiringi langkah para jemaah.

Sudah 2 tahun kawasan ini tidak melaksanakan shalat Idul Fitri karena pandemi Covid-19.

Momentum hari ini, menjadi obat rindu.

Baca juga: 7 Wisata Pantai Dekat Malioboro, Bisa Main di Atas Gumuk Pasir

"Senang sekali, obat rindu setelah 2 tahun tidak shalat di Gumuk pasir. Bisa berkumpul dengan keluarga dan tetangga di sini seperti sediakala," kata Warga Kretek, Suryadi ditemui Kompas.com sesuai shalat.

Bersama keluarganya, Suryadi melanjutkan perjalanan pulang dan akan bersilaturahmi dengan keluarga dan tetangga.

Terakhir shalat Idul Fitri di sini dilakukan tahun 2019.

Warga lainnya, Diah Kamilasari, yang mudik dari Bekasi ke rumah neneknya di kawasan Kretek, Bantul mengakui, shalat di Gumuk Pasir momentum yang ditunggu setiap tahunnya, tetapi karena 2 tahun mengalami Pandemi tidak ada shalat Idul Fitri di Kawasan Gumuk Pasir.

"Soalnya kalau di sini unik, karena shalatnya unik disini kan shalatnya di pasir, biasanya di masjid," kata Diah.

"Rindu kampung halaman (setelah dua tahun tidak mudik). Selama dua tahun tidak shalat di sini rindu sih," ucap perempuan 22 tahun ini.

Baca juga: 4 Fakta Menarik tentang Gumuk Pasir Parangkusumo

Setelah tak mudik, momentum hari ini dimanfaatkan sekaligus untuk menikmati liburan di kawasan Gumuk Pasir.

Diah pun sempat berfoto bersama keluarganya setelah shalat Idul Fitri.

Pimpinan Muhamadiyah Kretek, Suhardi mengatakan antusias warga ikut shalat Idul Fitri di Kawasan Gumuk Pasir.

Total ada lebih dari 5351 jemaah melaksanakan shalat hari ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer 'Rossby Ekuator'

BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer "Rossby Ekuator"

Regional
Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut 'Cuci Uang' Hasil Narkoba

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut "Cuci Uang" Hasil Narkoba

Regional
Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Regional
Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Regional
Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Regional
Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Regional
Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Regional
Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Regional
Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Regional
Rektor UIN Salatiga Bantah Mahasiswanya Ikut Program Ferienjob di Jerman

Rektor UIN Salatiga Bantah Mahasiswanya Ikut Program Ferienjob di Jerman

Regional
4 Kecamatan di Demak Masih Terdampak Banjir, Balai Desa Wonorejo Tergenang

4 Kecamatan di Demak Masih Terdampak Banjir, Balai Desa Wonorejo Tergenang

Regional
Anggota DPRD Seluma Bengkulu Demo Dewan Lainnya yang 'Malas'

Anggota DPRD Seluma Bengkulu Demo Dewan Lainnya yang "Malas"

Regional
Masuk Daerah Rentan Korupsi, KPK Minta Pemkot Semarang Perbaiki Sektor Barang dan Jasa

Masuk Daerah Rentan Korupsi, KPK Minta Pemkot Semarang Perbaiki Sektor Barang dan Jasa

Regional
Tilap Dana Desa Rp 592 Juta, Kades di Kuansing Riau Ditangkap

Tilap Dana Desa Rp 592 Juta, Kades di Kuansing Riau Ditangkap

Regional
Tak Sesuai yang Dijanjikan, 27 Mahasiswa Unnes yang Ikut Program Ferienjob Diminta Pulang ke Indonesia

Tak Sesuai yang Dijanjikan, 27 Mahasiswa Unnes yang Ikut Program Ferienjob Diminta Pulang ke Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com