Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudik dari Jambi, Pemudik Disergap Begal di Mesuji, Selamat karena Ada Polisi Patroli

Kompas.com - 30/04/2022, 17:41 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Ferdy (35), pemudik asal Jambi nyaris dibegal saat melintas di Jalan Lintas Timur, Kabupaten Mesuji, Lampung pada Sabtu (30/4/2022) sekitar pukul 00.30 WIB.

Saat melintas, Ferdy yang dipepet dua orang yang tak dikenal. Mereka kemudian mencoba menghentikan laju kendaraan Ferdy dan merebut kunci motor.

Sesaat setelah pelaku merebut kunci motor, melintas anggota kepolisian dari Tekab 308 Polres Mesuji yang sedang melakukan patroli.

Melihat itu dua pelaku langsung kabur dan membawa kunci motor korban. Sementara Ferdy dan motornya ditinggal di pinggir jalan.

Baca juga: Pemudik Motor dari Pelabuhan Bakauheni Bisa Dikawal Polisi agar Aman Lewati Jalur Rawan Begal, Begini Caranya

"Saya sangat berterimakasih yang sebesar besarnya kepada Tekab 308 dan Jajaran Polres Mesuji atas pertolongan yang telah diberikan. Kalau tidak ada anggota yang sedang Patroli mungkin saat ini saya telah jadi korban pembegalan," ujarnya.

Percobaan pembegalan tersebut dibenarkan oleh Kasat Reskrim Polres Mesuji Iptu Fajrian Rizki.

Setelah merampas kunci motor korban, pelaku dengan cepat melarikan diri karena melihat para anggota Tekab 308 Polres Mesuji sedang melakukan patroli.

Baca juga: Cerita Pemudik Kaget Diberhentikan Polisi, Ternyata Mau Dikawal Lewati Jalur Rawan Begal di Lampung

"Pelaku melarikan diri dengan membawa kunci motor milik korban karena melihat anggota kami sedang berpatroli," ucapnya.

Saat ini korban dan kendaraan dibawa ke Mapolres Mesuji untuk mendapatkan perlindungan dan pengamanan.

Artikel ini telah tayang di TribunLampung.co.id dengan judul Pemudik dari Jambi Nyaris Dibegal di Jalintim Mesuji, Pelaku Kabur Berkat Hal Ini,

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Regional
Buntut Kasus Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Kades di Magelang Diberhentikan Sementara

Buntut Kasus Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Kades di Magelang Diberhentikan Sementara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com