Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

H-3 Lebaran, 13.000 Kendaraan Pemudik Lintasi Gerbang Tol Kramasan

Kompas.com - 29/04/2022, 14:26 WIB
Amriza Nursatria,
Reni Susanti

Tim Redaksi

 

 

 

OGAN ILIR, KOMPAS.com - Memasuki H-3 Idul Fitri, jumlah kendaraan pemudik yang melintas Gerbang Tol Kramasan, Tol Kapal-Betung Palembang, Sumatera Selatan, melonjak. 

 

Kapolres Ogan Ilir, AKBP Yusantiyo Sandy mengatakan, sebanyak 13.000 kendaraan melintasi Gerbang Tol Kramasan pada H-3 Lebaran ini. 

 

Yusantiyo menjelaskan, meski sudah ada peningkatan jumlah kendaraan, belum ada tanda akan terjadi kemacetan di ruas Tol Kapal Betung.

 

"Kalaupun ada (kemacetan) hanya penumpukan kendaraan saat hendak melalui gerbang tol," ujar Yusantiyo saat meninjau lokasi, Jumat (29/4/2022).

 

Baca juga: Jelang Lebaran, Pedagang Daging Sapi di Lumajang Malah Rugi hingga Rp5 juta

 

Sedangkan di ruas Trans Sumatera lintas timur Palembang-Ogan Ilir, hingga kini siatuasinya masih relatif lancar.

 

Meski demikian, polisi sudah menyiapkan skenario rekayasa lalu lintas jika terjadi kemacetan. 

 

Sementara itu, Bupati Ogan Ilir, Panca Wijaya Akbar mengaku menyiapkan petugas kesehatan untuk mengantisipasi jika ada pemudik yang sakit atau butuh penanganan kesehatan. 

 

Baca juga: Video Viral Seorang Ibu Naik Motor Melawan Arah di Tol Pekanbaru-Dumai, Begini Ceritanya

 

Sebagai salah satu jalur utama ke Pulau Jawa dan sebaliknya, ia sudah menginstruksikan seluruh petugas siaga. 

 

Tujuannya untuk memberikan rasa aman dan nyaman pada pemudik yang melintas. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Angka Stunting di Riau Turun Jadi 13,6 Persen, Pj Gubernur SF Hariyanto Berikan Apresiasi

Angka Stunting di Riau Turun Jadi 13,6 Persen, Pj Gubernur SF Hariyanto Berikan Apresiasi

Regional
Ibu dan Anak Korban Pembunuhan di Palembang Dimakamkan Satu Liang

Ibu dan Anak Korban Pembunuhan di Palembang Dimakamkan Satu Liang

Regional
Sesuai Arahan Pj Gubernur Bahtiar, Dinkes Sulsel Kirim Bantuan untuk Korban Longsor di Tana Toraja

Sesuai Arahan Pj Gubernur Bahtiar, Dinkes Sulsel Kirim Bantuan untuk Korban Longsor di Tana Toraja

Regional
Kunjungan Wisatawan Selama Libur Lebaran, Kota Semarang Kalahkan Solo

Kunjungan Wisatawan Selama Libur Lebaran, Kota Semarang Kalahkan Solo

Regional
Ditanya PDI-P atau Golkar, Gibran: Enggak di Mana-mana

Ditanya PDI-P atau Golkar, Gibran: Enggak di Mana-mana

Regional
Alasan Teguh Prakosa Belum Ambil Formulir Pendaftaran Cawalkot di PDI-P Solo

Alasan Teguh Prakosa Belum Ambil Formulir Pendaftaran Cawalkot di PDI-P Solo

Regional
Dihantam Banjir Bandang, 3 Jembatan Gantung di Musi Rawas Utara Putus

Dihantam Banjir Bandang, 3 Jembatan Gantung di Musi Rawas Utara Putus

Regional
Meninggal Saat Melahirkan Anaknya di Malaysia, Jenazah Pekerja Migran Asal NTT Dipulangkan

Meninggal Saat Melahirkan Anaknya di Malaysia, Jenazah Pekerja Migran Asal NTT Dipulangkan

Regional
Penemuan Jasad Wanita Tertutup Plastik, Keluarga Sempat Curiga dengan Pesan WA dari Korban

Penemuan Jasad Wanita Tertutup Plastik, Keluarga Sempat Curiga dengan Pesan WA dari Korban

Regional
Pria di Maluku Tengah yang Perkosa Putri Kandung Ditetapkan Jadi Tersangka

Pria di Maluku Tengah yang Perkosa Putri Kandung Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
UIN STS Jambi Beri Pernyataan soal Mahasiswa yang Terlibat Pembunuhan

UIN STS Jambi Beri Pernyataan soal Mahasiswa yang Terlibat Pembunuhan

Regional
Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran, Sekda Kabupaten Semarang: Liburnya Sudah Cukup

Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran, Sekda Kabupaten Semarang: Liburnya Sudah Cukup

Regional
Politisi PAN Siap Bertarung dalam Pilkada 2024 Menjadi Bupati Ende

Politisi PAN Siap Bertarung dalam Pilkada 2024 Menjadi Bupati Ende

Regional
217 Kecelakaan Terjadi di Jateng Selama Mudik Lebaran 2024

217 Kecelakaan Terjadi di Jateng Selama Mudik Lebaran 2024

Regional
Cekcok, Pria di Bangkalan Tega Bacok Paman Sendiri hingga Tewas

Cekcok, Pria di Bangkalan Tega Bacok Paman Sendiri hingga Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com