Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER REGIONAL] Sederet Fakta Bangunan Alfmart Gambut Ambruk | Membongkar Kasus Pembunuhan Pegawai Dishub Makassar

Kompas.com - 20/04/2022, 05:29 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Tragedi empat orang tewas tertimbun reruntuhan Alfamart Gambut menjadi sorotan pembaca Kompas.com di hari kemarin.

Polisi dan Tim SAR gabungan terus melakukan penyisiran di lokasi untuk memastikan tak ada korban terjebak.

Sementara itu, kasus pembunuhan berencana yang didalangi Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Makassar terhadap pegawai Dinas Perhubungan (Dishub) Makassar juga menyita perhatian.

Berikut ini berita populer regional secara lengkap:

1. Korban Alfamart Gambut ambruk

Tim Basarnas berupaya mengevakuasi korban yang tertimpa reruntuhan Alfamart Ambruk di Banjar, Kalsel, Senin (18/4/2022). KOMPAS.com/ANDI MUHAMMAD HASWAR Tim Basarnas berupaya mengevakuasi korban yang tertimpa reruntuhan Alfamart Ambruk di Banjar, Kalsel, Senin (18/4/2022).

Salah satu korban bernama Arini sempat meminta pertolongan keluarganya melalui telepon.

Salah satu anggota keluarga Arini, Hafiz, mengatakan, korban sempat menelepon dirinya dan minta untuk diselamatkan.

"Dia masih hidup. Dia tadi nelepon minta segera dikeluarkan," ujar Hafiz, Senin (18/4/2022).

Baca berita selengkapnya: Berpacu dengan Waktu Menemukan Arini, Korban Alfamart Roboh yang Masih Tertimbun dan Minta Diselamatkan

2. Dugaan Kapolda Kalsel soal pemicu ambruknya Alfamart Gambut

Gubernur Kalsel Sahbirin Noor (pakai kopiah) memantau langsung proses evakuasi sisa korban Alfamart ambruk di Gambut, Kabupaten Banjar, Selasa (19/4/2022) dinihari. KOMPAS.com/ANDI MUHAMMAD HASWAR Gubernur Kalsel Sahbirin Noor (pakai kopiah) memantau langsung proses evakuasi sisa korban Alfamart ambruk di Gambut, Kabupaten Banjar, Selasa (19/4/2022) dinihari.

Kapolda Kalimantan Selatan (Kalsel) Irjen Rikwanto menduga ambruknya Alfamart Gambut karena kondisi bangunan yang sudah rapuh.

Rikwanto yang datang di lokasi pada Senin (18/4/2022) malam menegaskan, lokasi Alfamart juga sering dilanda banjir.

"Hal ini mengakibatkan fondasi yang ada di bawahnya mengalami kerusakan dan rapuh. Jadi, tidak sekuat ketika awal dibangun," ujar Rikwanto kepada wartawan pada Senin malam.

Baca berita selengkapnya: Dugaan Kapolda Kalsel soal Penyebab Bangunan Alfamart Gambut Roboh: Sudah Berusia 20 Tahun, Berdiri di Lokasi Banjir

3. Cinta segitiga berujung pembunuhan pegawai Dishub Makassar

Polda Sulsel dan Polrestabes Makassar merilis kasus penembakan dan pembunuhan berencana terhadap pegawai Dinas Perhubungan, Senin (18/4/2022).KOMPAS.COM/HENDRA CIPTO Polda Sulsel dan Polrestabes Makassar merilis kasus penembakan dan pembunuhan berencana terhadap pegawai Dinas Perhubungan, Senin (18/4/2022).

Kasus pembunuhan terhadap Najamuddin Sewang diduga kuat masalah cinta segitiga yang melibatkan korban, MIA dan seorang wanita berinisial RA.

Polisi telah menahan lima tersangka dalam kasus itu, salah satunya adalah MIA, Kasatpol PP Makassar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Regional
TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

Regional
[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

Regional
Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com