Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Vaksin Booster di Kabupaten Tegal April 2022: Cara Daftar, Jadwal, dan Jenis Vaksin

Kompas.com - 12/04/2022, 11:13 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Masyarakat mulai mencari layanan vaksin booster atau vaksin dosis ketiga pasca ditetapkan pemerintah sebagai syarat mudik Lebaran 2022 di berbagai moda transportasi.

Masyarakat di Kabupaten Tegal bisa mengakses berbagai lokasi layanan vaksin booster yang untuk mempersiapkan diri.

Baca juga: Lokasi Vaksin Booster di Kota Tegal April 2022: Cara Daftar, Jadwal, dan Jenis Vaksin

Berikut daftar lokasi yang melayani pemberian vaksin booster di Kabupaten Tegal selama bulan Ramadhan.

Baca juga: Lokasi Vaksin Booster di Tasikmalaya April 2022: Cara Daftar, Jadwal, dan Jenis Vaksin

1. Percepatan Vaksinasi Kodim 0712/Tegal

Selama bulan Ramadhan, Kodim 0712/Tegal bekerjasama dengan Tim Nakes Rumkit TK IV 04.07.01 Tegal membuka layanan vaksin statis dan mobile.

Layanan vaksinasi dibuka dari tanggal 5-30 April 2022 di berbagai lokasi yang disosialisasikan secara berkala.

Cara mendaftar adalah dengan dilakukan secara langsung di lokasi vaksin.

Jenis vaksin booster yang digunakan diberikan sesuai ketersediaan.

Syarat:
- Berusia 18 tahun keatas
- Membawa fotokopi KTP/KK
- Membawa kartu vaksin dosis kedua
- Telah mendapat vaksin kedua minimal 3 bulan sebelumnya
- Telah mendapat tiket vaksin dosis ketiga di aplikasi PeduliLindungi

Baca juga: Lokasi Vaksin Booster di Garut April 2022: Cara Daftar, Jadwal, dan Jenis Vaksin

2. Puskemas Kupu

Puskemas Kupu membuka layanan vaksin booster bagi masyarakat Kabupaten Tegal selama bulan Ramadhan.

Jadwal vaksin booster di Puskemas Kupu yaitu setiap hari kerja pukul 08.00 WIB - 10.30 WIB.

Sementara jadwal vaksin di lokasi lain yang diselenggarakan Puskemas Kupu diinformasikan secara berkala melalui Instagram @puskesmas.kupu.

Jenis vaksin booster yang digunakan diberikan sesuai ketersediaan.

Syarat:
- Berusia 18 tahun keatas
- Membawa fotokopi KTP/KK
- Membawa kartu vaksin dosis kedua
- Telah mendapat vaksin kedua minimal 3 bulan sebelumnya

3. Puskesmas Margasari

Puskesmas Margasari membuka layanan vaksin selama bulan Ramadhan dengan pendaftaran secara langsung di lokasi vaksin.

Jadwal vaksin booster di Puskesmas Slerok yang dirilis melalui Instagram @puskesmasmargasari_.

Jenis vaksin booster yang digunakan adalah AstraZeneca, Johnson & Johnson, dan Moderna sesuai dengan ketersediaan.

Syarat:
- Berusia 18 tahun keatas
- Telah mendapat vaksin kedua minimal 3 bulan sebelumnya
- Membawa fotokopi KTP dan KK
- Membawa kartu vaksin
- Membawa Nomor HP yang aktif

Selama mengakses layanan vaksin booster, peserta harus memastikan badan dalam kondisi sehat dan tertib menjalankan prokes dengan memakai masker.

Sumber:
Instagram @kodim0712 
Instagram @puskesmas.kupu 
Instagram @puskesmasmargasari_ 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut 'Cuci Uang' Hasil Narkoba

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut "Cuci Uang" Hasil Narkoba

Regional
Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Regional
Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan Dalam Kondisi Berpelukan

Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan Dalam Kondisi Berpelukan

Regional
Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Regional
Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Regional
Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Regional
Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Regional
Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Regional
Rektor UIN Salatiga Bantah Mahasiswanya Ikut Program Ferienjob di Jerman

Rektor UIN Salatiga Bantah Mahasiswanya Ikut Program Ferienjob di Jerman

Regional
4 Kecamatan di Demak Masih Terdampak Banjir, Balai Desa Wonorejo Tergenang

4 Kecamatan di Demak Masih Terdampak Banjir, Balai Desa Wonorejo Tergenang

Regional
Anggota DPRD Seluma Bengkulu Demo Dewan Lainnya yang 'Malas'

Anggota DPRD Seluma Bengkulu Demo Dewan Lainnya yang "Malas"

Regional
Masuk Daerah Rentan Korupsi, KPK Minta Pemkot Semarang Perbaiki Sektor Barang dan Jasa

Masuk Daerah Rentan Korupsi, KPK Minta Pemkot Semarang Perbaiki Sektor Barang dan Jasa

Regional
Tilap Dana Desa Rp 592 Juta, Kades di Kuansing Riau Ditangkap

Tilap Dana Desa Rp 592 Juta, Kades di Kuansing Riau Ditangkap

Regional
Tak Sesuai yang Dijanjikan, 27 Mahasiswa Unnes yang Ikut Program Ferienjob Diminta Pulang ke Indonesia

Tak Sesuai yang Dijanjikan, 27 Mahasiswa Unnes yang Ikut Program Ferienjob Diminta Pulang ke Indonesia

Regional
Di Tengah Banjir, Perayaan HUT Ke-521 Demak Dilakukan dengan Doa dan Ziarah Makam Raja

Di Tengah Banjir, Perayaan HUT Ke-521 Demak Dilakukan dengan Doa dan Ziarah Makam Raja

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com