Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

12 Hari Menuju MotoGP, Sejumlah Fasilitas Terus Dikebut

Kompas.com - 07/03/2022, 09:30 WIB
Idham Khalid,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

LOMBOK TENGAH, KOMPAS.com- Kurang dari dua pekan perhelatan MotoGP akan segera berlangsung di Pertamina Mandalika Internasional Street Cirkuit atau Sirkuit Mandalika.

Sejumlah persiapan terus dimatangkan oleh penyelenggara.

Komandan Lapangan Sirkuit Mandalika Hadi Tjahyanto menyebutkan, sejumlah persiapan seperti akses jalan bypass BIL menuju Sirkuit Mandalika sudah mencapai 80 persen.

“Infrastruktur pendukung terus kami kerjakan sampai dengan hari ini, di antaranya adalah pembenahan Bypass mulai dari BIL sampai dengan ke Bundaran Songgong, saat ini semuanya berjalan dengan baik, rata-rata sudah 80 persen,” kata Hadi, Minggu (6/3/2022).

Baca juga: Pengaspalan Ulang Sirkuit Mandalika Ditargetkan Selesai 8 Maret 2022

Hadi menjelaskan bahwa sejumlah akses jalan tersebut sudah dipercantik dengan penghijauan di sisi kanan kiri jalan yakni dengan ditanami bunga-bunga dan pepohonan.

“Media jalan penghijauan di kiri kanan jalan, kemudian pembenahan bukit-bukit yang ada di sepanjang bypass,” kata Hadi.

Pembenahan juga dilakukan di dalam kawasan sirkuit. Seperti pembuatan stan tribun sesuai kapasitas yang dibutuhkan.

“Pembangunan VIP Dulux juga sudah persentasinya sudah disampaikan, pembangunan premium grand stand, reguler grand stand semuanya berjalan dengan baik sesuai dengan timeline, sesuai yang kita rencanakan,” kata Hadi.

Baca juga: Hotel di Lombok Penuh Jelang MotoGP Mandalika, Penonton Sewa Rumah Warga untuk Menginap

 

Selain itu pihaknya juga telah melakukan koordinasi dengan instansi terkait untuk melakukan rekayasa lalu lintas di beberapa pintu masuk pulau Lombok saat perhelatan MotoGP pada 18-20 Maret mendatang.

Rekayasa akan diberlakukan di 5 pintu masuk pulau Lombok, yaitu pintu Pelabuhan Gili Mas, Bangsal, Lembar, dan Kayangan termasuk Bandara Internasional Lombok.

Hadi menegaskan, dirinya juga memastikan kesiapan dan ketersediaan akomodasi dapat memenuhi kebutuhan bagi warga yang ingin menonton MotoGP.

“Akomodasi juga semuanya sudah siap jadi kami harapkan para penonton nantinya tidak perlu khawatir datang saja kemari, pasti dapat tempat, pasti kita layani dengan baik,” kata Hadi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemkot Tangerang Ingin Bangun Lebih Banyak Community Center yang Multifungsi

Pemkot Tangerang Ingin Bangun Lebih Banyak Community Center yang Multifungsi

Kilas Daerah
BMKG Prediksi Gelombang Tinggi dan Hujan Lebat di Wilayah Papua dan Maluku

BMKG Prediksi Gelombang Tinggi dan Hujan Lebat di Wilayah Papua dan Maluku

Regional
Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Regional
Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com