Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Eling Bening, Obyek Wisata di Semarang, Harga Tiket, Lokasi, dan Daya Tarik

Kompas.com - 27/02/2022, 13:45 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Jika Anda senang liburan di tempat wisata kekinian, Eling Bening dapat menjadi rekomendasi menghabiskan akhir pekan maupun liburan.

Eling Bening merupakan tempat wisata kekinian yang terletak di Jalan Sarjono, Bawen, Kabupaten Semarang, Provinsi Jawa Tengah.

Di kawasan ini merupakan tempat liburan yang cocok untuk keluarga yang bernuansa resort modern dengan sajian pemandangan alam.

Banyak tempat yang dapat dijadikan spot foto, sebab Eling Bening bagai teras luas yang berhadapan dengan gunung maupun rawa yang terletak di ketinggian.

Dari kawasan ini, pengunjung dapat mengambil gambar dengan latar belakang gunung di sekitar Ambarawa. Anda seolah-olah tengah berdiri di depan gunung.

Pengunjung Eling Bening,  saat berenang. Kompastravel.com /Slamet Priyatin KOMPAS.Travel /Slamet Priyatin Pengunjung Eling Bening, saat berenang. Kompastravel.com /Slamet Priyatin

Selain itu pengunjung dapat melihat indahnya Rawa Pening yang terhampar luas dari ketinggian. Pemandangan tersebut tidak hanya indah sebagai latar belakang foto, melainkan juga sejuk di mata.

Penorama memukau ini tidak hanya indah pada siang hari. Pada sore harinya, Anda dapat menikamati sinar senja sunset yang terhampar luas.

Failitas Eling Bening

Selain panorama yang indah, kawasan ini menyediakan fasilitas lengkap, seperti kolam renang, kafe, restoran, tempat outbound, camping ground dan meeting room.

Rute Eling Bening

Eling Bening berada pada lokasi yang strategis.

Tempat selfie di Eling Bening, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.KOMPAS.com/SLAMET PRIYATIN Tempat selfie di Eling Bening, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Tempat wisata ini dapat dicapai dalam waktu kurang lebih 10 menit setelah keluar tol Salatiga.

Jika perjalanan dimulai dari Ungaran, Eling Bening dapat dijangkau dalam waktu 30 menit atau berjarak sekitar 20 km.

Sementara dari Kota Semarang, Jarak tempuh pusat Kota Semarang ke Eling Bening sekitar 38 km.

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka

Dari pantauan di instagram @eling_bening, kawasan ini buka setiap hari. Untuk restoran buka pukul 07.00 - 18.30 dan Wahana pukul 07.00 - 16.00.

Harga tiket masuk pada weekday Rp 25.000

Harga tiket masuk pada weekend Rp 30.000

Untuk masuk di kawasan ini, pengunjung sudah vaksin dan mentaati protokol kesehatan.

Pengunjung Eling Bening di Kabupaten Semarang, Jateng  saat selfie di rumah jerami.KOMPAS.com/SLAMET PRIYATIN Pengunjung Eling Bening di Kabupaten Semarang, Jateng saat selfie di rumah jerami.

Sumber: instgram @eling_bening dan bob.kemenparekraf.go.id

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Di Acara Halalbihalal, Kadis Kominfo Sumut Ajak Jajarannya Langsung Fokus Bekerja

Di Acara Halalbihalal, Kadis Kominfo Sumut Ajak Jajarannya Langsung Fokus Bekerja

Regional
Pemkot Tangerang Ingin Bangun Lebih Banyak Community Center yang Multifungsi

Pemkot Tangerang Ingin Bangun Lebih Banyak Community Center yang Multifungsi

Kilas Daerah
BMKG Prediksi Gelombang Tinggi dan Hujan Lebat di Wilayah Papua dan Maluku

BMKG Prediksi Gelombang Tinggi dan Hujan Lebat di Wilayah Papua dan Maluku

Regional
Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Regional
Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com