Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejarah Kabupaten Batang, Daerah Pelabuhan di Jateng yang Konon Namanya Memiliki Arti Mengangkat Batang Kayu

Kompas.com - 18/02/2022, 19:11 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Kabupaten Batang terletak di Provinsi Jawa Tengah.

Wilayah Kabupaten Batang berada di pantai utara pada jalur utama yang menghubungkan Jakarta-Surabaya.

Batang dikenal dengan nama Batan sebagai kota pelabuhan sejaman dengan Pemaleng (Pemalang) dan Tema (Demak)

Kabupaten yang memiliki luas wilayah 78.864,16 hektar ini memiliki batas wilayah dengan laut serta kabupaten dan kota di sekitarnya, yaitu:

  • Batas wilayah sebelah utara : Laut Jawa
  • Batas wilayah sebelah timur : Kabupaten Kendal
  • Batas wilayah sebelah selatan : Kabupaten Wonosobo dan Kabupaten Banjarnegara
  • Batas wilayah sebelah barat : Kota dan Kabupaten Pekalongan

Kondisi wilayah ini membuat Batang dilewati arus transportasi dan mobilitas yang tinggi yang menunjang perkembangan ekonomi.

Baca juga: Kabupaten Batang Rencanakan Bangun Bandara Perintis

Terlebih, sekitar 50 km jalan nasional pantai utara Jawa melewati wilayah Kabupaten Batang.

Jarak Batang dengan daerah lain:

  • Pekalongan : 9 km
  • Pemalang : 43 km
  • Tegal : 72 km
  • Cirebon : 144 km
  • Jakarta : 392 km
  • Kendal : 64 km
  • Semarang : 93 km
  • Surabaya : 480 km

Kabupaten Batang juga berada perpaduan wilayah pantai, dataran rendah, dan wilayah pegunungan.

Pegunungan di Batang merupakan pegunungan dengan susunan tanah, sebagai berikut: latosal 69,66%, andosol 13,32 %, alluvial 11,4%, dan podsolik 5,64%.

Susunan tanah tersebut membuat daerah ini menggunakan lahan sebagian untuk budidaya hutan, perkebunan, dan pertanian.

Baca juga: 7 Rekomendasi Tempat Wisata Seru di Kabupaten Batang

Penguasaan hutan dan perkebunan mayoritas berada di tangan negara, Sedangkan, pertanian baik kering maupun basah (irigasi sederhana dan irigasi teknis) dilakukan warga setempat.

Komoditi yang dihasilkan berupa, kayu jati, kayu rimba, karet, teh, coklat, kapuk randu, dan hasil pertanian lainnya.

Asal-usul Batang

Dalam legenda yang sangat populer. Batang berasal dari kata Ngembat -Watang yang berarti mengangkat batang kayu.

Hal ini diambil dari peristiwa kepahlawanan Ki Ageng Bahurekso yang dianggap merupakan cikal bakal Batang.

Konon saat Mataram tengah mempersiapkan daerah-daerah pertanian untuk mencukupi kebutuhan beras bagi prajuritnya yang akan melakukan penyerangan ke Batavia. Bahurekso mendapatkan tugas untuk membuka hutan Roban yang akan dijadikan wilayah persawahan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamanan Lebaran di Riau, 62 Posko Siaga Didirikan dan Ribuan Personel Pengamanan Diterjunkan

Pengamanan Lebaran di Riau, 62 Posko Siaga Didirikan dan Ribuan Personel Pengamanan Diterjunkan

Regional
Kronologi Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten, Pelaku Mantan Bos Dendam karena Utang

Kronologi Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten, Pelaku Mantan Bos Dendam karena Utang

Regional
Gunung Ile Lewotolok Kembali Meletus Disertai Dentuman Kuat

Gunung Ile Lewotolok Kembali Meletus Disertai Dentuman Kuat

Regional
Kisah Masjid Wali di Bibir Sungai Lusi yang Tak Pernah Kebanjiran

Kisah Masjid Wali di Bibir Sungai Lusi yang Tak Pernah Kebanjiran

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Regional
Beda Nasib Mahasiswa Unnes dan Udinus Saat Ikut Program Ferienjob di Jerman

Beda Nasib Mahasiswa Unnes dan Udinus Saat Ikut Program Ferienjob di Jerman

Regional
Mantap Usung Gus Yusuf Maju Pilkada Jateng, PKB Cari Partner Koalisi

Mantap Usung Gus Yusuf Maju Pilkada Jateng, PKB Cari Partner Koalisi

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Bos Madu Bunuh Mantan Anak Buahnya karena Ditagih Utang Lebih Galak

Bos Madu Bunuh Mantan Anak Buahnya karena Ditagih Utang Lebih Galak

Regional
Cari Kepiting, 3 Pemuda Penyandang Disabilitas Malah Dituduh Begal

Cari Kepiting, 3 Pemuda Penyandang Disabilitas Malah Dituduh Begal

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Nusa Tenggara Barat, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Nusa Tenggara Barat, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Jawa Timur, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi Jawa Timur, 29 Maret 2024

Regional
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi D.i. Yogyakarta, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Provinsi D.i. Yogyakarta, 29 Maret 2024

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com