Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Fakta Menarik Kota Bandar Lampung, Pintu Gerbang Pulau Sumatera

Kompas.com - 10/02/2022, 18:20 WIB
William Ciputra

Penulis

KOMPAS.com - Kota Bandar Lampung merupakan salah satu kota besar di luar Pulau Jawa, sekaligus ibu kota Provinsi Lampung.

Bandar Lampung memiliki luas wilayah mencapai 197,22 kilometer, dengan jumlah penduduk berdasarkan Sensus 2020 mencapai 1.166.066 jiwa.

Dengan jumlah penduduk tersebut, Kota Bandar Lampung termasuk kota padat kedua di Sumatera.

Kota Bandar Lampung juga disebut sebagai pintu gerbang Pulau Sumatera, karena letaknya yang menjadi penghubung antara Pulau Jawa dan Pulau Sumatera.

Berikut fakta menarik tentang Kota Bandar Lampung yang harus diketahui:

1. Dulunya Bernama Telokbetong

Sebelum bernama Bandar Lampung, wilayah kota ini di masa lalu dikenal dengan nama Telokbetong pada masa pemerintahan Hindia Belanda.

Pembentukan Onder Afdeling Telokbetong berdasarkan Staatsbalat Nomor 462 Tahun 1912.

Wilayah Telokbetong ini mencakup beberapa daerah di sekitarnya, termasuk Tanjung Karang yang berada 5 kilometer di utara Kota Telokbetong.

Pada tahun 1948, Kota Telukbetong dan Tanjung Karang masuk ke dalam bagian Kabupaten Lampung Selatan.

Setelah itu, Tanjung Karang dan Telokbetong terus mengalami perkembangan dan perluasan wilayah.

Baru pada tahun 1965, dua kota itu menjadi Kotamadya Daerah Tingkat II Tanjungkarang-Telukbetung, dan ditetapkan sebagai ibu kota Provinsi Lampung.

Perubahan nama menjadi Bandar Lampung sendiri terjadi pad atahun 1983, sementara Kota Bandar Lampung ditetapkan pada tahun 1999.

2. Hari Jadi Bandar Lampung

Hari Jadi Bandar Lampung Bandar Lampung ditetapkan pada tanggal 17 Juni 1682.

Pada tanggal tersebut berdasarkan laporan Residen Banten William Craft kepada Gubernur Jenderal Cornelis.

Laporan dan catatan itu berbunyi: “Lampong Telokbetong di tepi laut adalah tempat kedudukan seorang Dipati Tumenggung Nata Negara yang membawahi 3.000 orang”.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penumpang Kapal di Nabire Kedapatan Bawa 1 Kg Ganja

Penumpang Kapal di Nabire Kedapatan Bawa 1 Kg Ganja

Regional
Pembunuhan di Wonogiri, Pelaku Kubur Jasad Kekasih di Pekarangan Rumah

Pembunuhan di Wonogiri, Pelaku Kubur Jasad Kekasih di Pekarangan Rumah

Regional
Kronologi Tentara Amerika Meninggal di Hutan Karawang, Sempat Terpisah Saat Survei Latihan Gabungan

Kronologi Tentara Amerika Meninggal di Hutan Karawang, Sempat Terpisah Saat Survei Latihan Gabungan

Regional
Bea Cukai Temukan Truk Berisi Jutaan Batang Rokok Ilegal Tak Bertuan di Kalbar

Bea Cukai Temukan Truk Berisi Jutaan Batang Rokok Ilegal Tak Bertuan di Kalbar

Regional
Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Siswi SMA yang Simpan Bayinya di Koper Ternyata Sedang Magang

Regional
TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

TKW Asal Cianjur Diduga Jadi Korban Kekerasan Majikan di Irak, Kini Minta Dipulangkan ke Indonesia

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

2 Perempuan Indonesia Kabur Saat Hendak Dijadikan Penghibur di Malaysia

Regional
[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

Regional
Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com