Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Sudah 76 Tahun Indonesia Merdeka, tapi Anak-anak Kami Terpaksa Dilahirkan di Tengah Jalan Menuju Puskesmas"

Kompas.com - 04/02/2022, 05:10 WIB
Nansianus Taris,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

MAUMERE, KOMPAS.com - Kampung Warut adalah salah satu dusun terpencil di Desa Warudiran, Kecamatan Waigete, Kabupaten Sikka, NTT.

Letaknya di tepi hutan lindung Egon-Ilinmedo, tak jauh dari Pantai Selatan Sikka.

Masyarakat menyebut, dusun itu seakan masih terisolasi karena infrastruktur jalan, listrik, dan air minum yang belum memadai.

Baca juga: Tinjau Pelabuhan Lorens Say Maumere, Menhub Pastikan Tol Laut Berjalan Baik

Sebagian jalan menuju dusun tersebut belum tersentuh pembangunan.

Tidak heran, bila masyarakat dusun Warut merasa belum merdeka.

Ruas jalan Runut-Warut tak bisa dilintasi kendaraan biasa. Pengemudi pun harus piawai mengatur strategi agar mobil tidak tergelincir. 

Tak heran, banyak kejadian warga yang terpaksa melahirkan di jalan karena untuk menuju ke Puskesmas sangatlah sulit.

“Sudah 76 tahun Indonesia merdeka, tetapi anak-anak kami terpaksa dilahirkan di tengah jalan menuju Puskesmas, karena kelamaan di jalan jelek ini,” ungkap salah seorang warga, Dionisius Dion Diro, saat berdialog dengan Bupati Sikka, Fransiskus Roberto Diogo, di dusun itu, Kamis (3/2/2022).

Baca juga: Sempat Lumpuh hingga Siang, Jalan Trans Flores Ende-Maumere Kembali Normal

Ia mengaku, beberapa waktu lalu, istrinya terpaksa melahirkan di tengah jalan karena akses menuju Puskesmas terlalu sulit ditempuh.

Kini, keinginan masyarakat setempat tak muluk-muluk. Bagi warga, yang paling penting di wilayah itu adalah jalan yang layak dilewati.

“Yang lain-lain penting, Pak. Tetapi jalan ini sangat penting. Selama ini kami berduka cita karena jalan ini. Kalau sudah ada jalan, pasti yang lain akan lebih mudah,” kata Dion.

Baca juga: Destinasi Wisata di Maumere Buka Saat Libur Akhir Tahun

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ribuan Sampah Peraga Kampanye Menumpuk di Kantor Bawaslu Pangkalpinang

Ribuan Sampah Peraga Kampanye Menumpuk di Kantor Bawaslu Pangkalpinang

Regional
Polisi Tangkap Pria di Alor yang Bacok Temannya Usai Kabur 3 Hari

Polisi Tangkap Pria di Alor yang Bacok Temannya Usai Kabur 3 Hari

Regional
Seorang Pemuda di Rokan Hulu Bunuh Temannya gara-gara Buah Sawit

Seorang Pemuda di Rokan Hulu Bunuh Temannya gara-gara Buah Sawit

Regional
Dialog RI-China di Labuan Bajo NTT, Indonesia Usulkan Program Pelabuhan Karantina Kembar

Dialog RI-China di Labuan Bajo NTT, Indonesia Usulkan Program Pelabuhan Karantina Kembar

Regional
Kronologi Mobil Terbakar di Jalan Sumbawa dan Terjun ke Jurang

Kronologi Mobil Terbakar di Jalan Sumbawa dan Terjun ke Jurang

Regional
Di Acara Halalbihalal, Kadis Kominfo Sumut Ajak Jajarannya Langsung Fokus Bekerja

Di Acara Halalbihalal, Kadis Kominfo Sumut Ajak Jajarannya Langsung Fokus Bekerja

Regional
Pemkot Tangerang Ingin Bangun Lebih Banyak Community Center yang Multifungsi

Pemkot Tangerang Ingin Bangun Lebih Banyak Community Center yang Multifungsi

Kilas Daerah
BMKG Prediksi Gelombang Tinggi dan Hujan Lebat di Wilayah Papua dan Maluku

BMKG Prediksi Gelombang Tinggi dan Hujan Lebat di Wilayah Papua dan Maluku

Regional
Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Rumah Terbakar di Kampar, Korban Sempat Selamatkan Sepeda Motor Saat Tabung Gas Meledak

Regional
Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Berpotensi Jadi Tersangka, Polisi Buru Sopir Bus ALS yang Tewaskan 1 Penumpang di Agam

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 20 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

[POPULER NUSANTARA] Penemuan Kerangka Manusia di Gunung Slamet | Penipuan Katering Buka Puasa di Masjid Sheikh Zayed

Regional
4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com