Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Indonesian Insight Kompas
Kelindan arsip, data, analisis, dan peristiwa

Arsip Kompas berkelindan dengan olah data, analisis, dan atau peristiwa kenyataan hari ini membangun sebuah cerita. Masa lalu dan masa kini tak pernah benar-benar terputus. Ikhtiar Kompas.com menyongsong masa depan berbekal catatan hingga hari ini, termasuk dari kekayaan Arsip Kompas.

Warga Kalimantan, Baru 10 dari 56 Kabupaten Kota Penuhi Kriteria Vaksinasi Booster

Kompas.com - 07/01/2022, 14:53 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

KRITERIA yang ditetapkan pemerintah untuk suatu daerah dapat menggelar pelaksanaan vaksinasi booster adalah kinerja vaksinasi Covid-19 mencapai minimal 70 persen untuk dosis pertama dan 60 persen dosis kedua. 

Merujuk data Kementerian Kesehatan hingga Kamis (6/1/2022) pukul 18.00 WIB yang diakses pada Jumat (7/1/2022) pukul 12.00 WIB, baru 10 dari 56 kabupaten kota di Pulau Kalimantan yang sudah memenuhi kriteria tersebut. 

Sebarannya dapat dilihat dalam peta berikut ini:

 

Perbesar peta bila diperlukan, mengikuti navigasi yang tersedia. Arahkan kursor atau sorot daerah yang dikehendaki untuk melihat datanya. 

Untuk mendapatkan data lebih rinci dari kinerja vaksinasi per kabupaten kota berdasarkan provinsi, lanjutkan guliran layar.

Meski demikian, tidak seluruh kabar dalam tulisan ini suram. Ada banyak kabar baik pula, meski secara agregat memperlihatkan hasil yang muram tadi. Simak selengkapnya di sini. 

 Baca juga: Warga Jawa dan Bali, Belum Separuh Kota Penuhi Kriteria Vaksin Booster

Kalimantan Barat

Dari 14 kabupaten kota yang ada di Kalimantan Barat, baru dua kota yang telah memenuhi kriteria penyelenggaraan vaksinasi booster Covid-19, yaitu Kota Pontianak dan Kota Singkawang.

Adapun kabupaten kota yang setidaknya sudah mencapai kinerja vaksinasi dosis pertama Covid-19 hingga minimal 70 persen target yang dipatok, tercatat juga baru enam kabupaten kota.

Selain Kota Pontianak dan Kota Singkawang, empat kabupaten di Kalimantan Barat yang telah mencapai minimal 70 persen vaksinasi dosis pertama Covid-19 adalah Kapuas Hulu, Sanggau, Sekadu, dan Sintang.

Berikut ini rincian selengkapnya:

 

 

Kalimantan Selatan

Dari 13 kabupaten kota yang ada di Kalimantan Selatan, baru dua kota yang telah memenuhi kriteria penyelenggaraan vaksinasi booster Covid-19, yaitu Kota Banjarbaru dan Kota Banjarmasin.

Kabar baiknya untuk Kalimantan Selatan, seluruh kabupaten kota sejatinya sudah memenuhi minimal target 70 persen vaksinasi dosis pertama Covid-19. Vaksinasi dosis kedua Covid-19 di provinsi ini yang tampaknya masih butuh cukup banyak tmbahan waktu. 

Dari 11 kabupaten yang belum mencapai kinerja minimal 60 persen vaksinasi dosis kedua Covid-19 di Kalimantan Selatan, baru Tanah Bumbu yang sudah mencapai lebih dari 50 persen dan Tabalong yang sudah melewati 40 persen.

Selebihnya, tertahan di kisaran 24,66-39,70 persen, berdasarkan data Kementerian Kesehatan hingga Rabu (6/1/2022) pukul 18.00 WIB. 

Berikut ini rincian selengkapnya:

 

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Cilacap

4 Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Cilacap

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Petani Milenial Blora yang Sempat Kerja di Korea Selatan (Bagian 2)

Kisah Adi Latif Mashudi, Petani Milenial Blora yang Sempat Kerja di Korea Selatan (Bagian 2)

Regional
Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Regional
Airin dan Mantan Bupati Pandeglang Daftar Jadi Bacagub Banten lewat PDI-P

Airin dan Mantan Bupati Pandeglang Daftar Jadi Bacagub Banten lewat PDI-P

Regional
Polres Siak Pasang Stiker 'Cahaya' pada Truk di Jalan Tol Permai

Polres Siak Pasang Stiker "Cahaya" pada Truk di Jalan Tol Permai

Regional
2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

2 Residivis Jambret di 7 TKP Diringkus di Pekanbaru

Regional
10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

10.700 Vaksin Hewan Penular Rabies Diperkirakan Tiba di Sikka Awal Mei

Regional
Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Bermesraan, 4 Pelanggar Syariat Islam di Banda Aceh Dicambuk 17 Kali

Regional
Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Bupati HST Minta Kader PKK Tingkatkan Sinergi dengan Masyarakat dan Stakeholder

Regional
Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Bupati Ipuk Raih Satyalancana, Pemkab Banyuwangi Jadi Kabupaten Berkinerja Terbaik se-Indonesia 

Regional
RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

RSUD dr R Soetijono Blora Luncurkan “Si Sedap”, Bupati Arief: Lakukan Terus Inovasi dan Terobosan Layanan kesehatan

Regional
Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Skenario Golkar, Siap Jadi Wakil jika Bambang Pacul Maju di Pilkada Jateng 2024

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Kisah Adi Latif Mashudi, Tinggalkan Korea Selatan Saat Bergaji Puluhan Juta Rupiah demi Jadi Petani di Blora (Bagian 1)

Regional
Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Bawaslu Bangka Belitung Rekrut 141 Panwascam, Digaji Rp 2,2 Juta

Regional
Polemik Bantuan Bencana di Pesisir Selatan, Warga Demo Minta Camat Dicopot

Polemik Bantuan Bencana di Pesisir Selatan, Warga Demo Minta Camat Dicopot

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com