Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Suhendra, Youtuber Jalur Maut Sitinjau Lauik | Misteri Hilangnya Yana di Cadas Pangeran

Kompas.com - 19/11/2021, 05:55 WIB
Rachmawati

Editor

Diduga ia hilang di Cadasa Pangeran, Sumedang, Jawa Barat. Sebelum hilang, Yana sempat mengirimkan pesan suara ke istrinya melalui WhatsApp.

Saat itu ia mengabarkan sedang istirahat di wilayah Simpang Pamulihan. Selain itu ia juga bercerita jika ada orang yang menumpang karena satu arah menuju Sumedang Kota.

Dalam rekaman suara, Yana juga menyampaikan bahwa dia tidak kuat lagi.

"Saat itu Yana mengirimkan pesan suara terakhir. Dalam pesan suara terakhir itu, Yana seolah meminta tolong pada istrinya," ujar Yadi, keluarga Yana.

Baca juga: Misteri Hilangnya Yana di Cadas Pangeran, Pesan Suara Terakhir Minta Tolong ke Istri dan Penumpang yang Menemani

4. Delapan rumah dibongkar paksa

Sebanyak delapan rumah warga di Desa Punagaya, Kecamatan Bangkala, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan, dibongkar paksa sekelompok orang pada Selasa (16/11/2021).

Pembongkaran ini ternyata karena penghuni rumah itu tidak memilih salah satu calon dalam pemilihan kepada desa (Pilkades).

Kepala Kepolisian Sektor Bangkala Iptu Asrullah mengatakan, pembongkaran paksa itu dilakukan oleh pemilik lahan yang merupakan pendukung salah satu calon kepala desa dalam Pilkades di Jeneponto.

"Ada kesepakatan sebelumnya antara pemilik tanah dengan pemilik rumah untuk mendukung salah satu calon kepala desa. Namun, karena pemilik rumah tidak memilih calon yang didukung oleh pemilik tanah sehingga dilakukan pembongkaran," kata Asrullah saat dikonfirmasi, Rabu (17/11/2021) malam.

Baca juga: Viral, Video Rumah Dibongkar Paksa gara-gara Beda Pilihan Saat Pilkades, Ini Penjelasan Polisi

5. Pergantian pejabat di Pemprov Sulut

Gubernur Sulut Olly Dondokambey saat diwawancara wartawan usai rapat paripurna di Kantor DPRD Sulut, Rabu (17/11/2021).KOMPAS.com/SKIVO MARCELINO MANDEY Gubernur Sulut Olly Dondokambey saat diwawancara wartawan usai rapat paripurna di Kantor DPRD Sulut, Rabu (17/11/2021).
Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey mengungkapkan bakal ada pergantian pejabat di lingkungan Pemprov Sulut akan dilakukan pekan depan.

Menariknya, Olly menyebut rolling tersebut termasuk Gubernur dan Wakil Gubernur (Wagub).

"Rolling (pejabat) minggu depan," katanya saat diwawancara seusai rapat paripurna di Kantor DPRD Sulut, Rabu (17/11/2021).

Meski tidak mengungkap secara gamblang konteks pernyataan tersebut, namun dinilai itu bisa jadi sinyal menteri.

Apalagi, pernyataan Olly tersebut meluncur di tengah isu reshuffle kabinet kerja pimpinan Joko Widodo - Ma'ruf Amin.

Baca juga: Olly Dondokambey Ungkap Bakal Ada Pergantian Pejabat di Sulut: Termasuk Gubernur

SUMBER: KOMPAS.com (Penulis: Perdana Putra, Puthut Dwi Putranto Nugroho, Abdul Haq, Skivo Marcelino Mandey | Editor : David Oliver Purba, Khairina, Teuku Muhammad Valdy Arief)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

JATENG/4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

JATENG/4.299 Hektare Sawah Gagal Panen Selama Banjir Demak, Produksi Beras Terancam Menurun Tahun Ini

Regional
Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Curhat Korban Penipuan Katering Masjid Syeikh Zayed, Pelaku Orang Dekat dan Bingung Lunasi Utang

Regional
Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Imbas Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Manado Ditutup hingga Besok

Regional
Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Calon Gubernur-Wagub Babel Jalur Perseorangan Harus Kumpulkan 106.443 Dukungan

Regional
Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Keuchik Demo di Kantor Gubernur Aceh, Minta Masa Jabatannya Ikut Jadi 8 Tahun

Regional
Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Hilang sejak Malam Takbiran, Wanita Ditemukan Tewas Tertutup Plastik di Sukoharjo

Regional
Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Diduga Janjikan Rp 200.000 kepada Pemilih, Caleg di Dumai Bakal Diadili

Regional
39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

39 Perusahaan Belum Bayar THR Lebaran, Wali Kota Semarang: THR Kewajiban

Regional
Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Gadaikan Motor Teman demi Kencan dengan Pacar, Pri di Sumbawa Dibekuk Polisi

Regional
Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Digigit Anjing Tetangga, Warga Sikka Dilarikan ke Puskesmas

Regional
Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Elpiji 3 Kg di Kota Semarang Langka, Harganya Tembus Rp 30.000

Regional
Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Motor Dibegal di Kemranjen Banyumas, Pelajar Ini Dapat HP Pelaku

Regional
Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Penipuan Katering Buka Puasa, Pihak Masjid Sheikh Zayed Solo Buka Suara

Regional
Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Setelah 2 Tahun Buron, Pemerkosa Pacar di Riau Akhirnya Ditangkap

Regional
Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Cemburu, Pria di Cilacap Siram Istri Siri dengan Air Keras hingga Luka Bakar Serius

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com