Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Kamar di Hotel Daniel Mananta Akan Diisi Barang Hasil Desain Ridwan Kamil

Kompas.com - 27/10/2021, 20:30 WIB
Putra Prima Perdana,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Salah satu kamar di Hotel Cartel Dago milik presenter kondang, Daniel Mananta, bakal diisi dengan barang-barang hasil karya Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.

Rencana tersebut terungkap ketika Emil, sapaan akrab Ridwan Kamil, mengunjungi Cartel Hotel di Jalan Ir H Juanda, Rabu (27/10/2021) malam.

Baca juga: Pemerintah Aljazair Minta Ridwan Kamil Desain Alun-alun Soekarno

"Kebetulan sebagai gubernur punya skill mendesain, jadi kenapa tidak. Konsepnya baru ditawari tadi isinya mulai dari lukisan saya, terus kan saya ikut desain barang-barang di ini lokal ini kolaborasi. Jadi nanti kamarnya  kaya di toko, backgroundnya barang-barang yang saya desain," ungkap Emil, Rabu malam.

Baca juga: Profil Ridwan Kamil

Lebih lanjut Emil menjelaskan, kolaborasi dengan Hotel Cartel tersebut merupakan bentuk dukungan terhadap investor-investor lokal yang ikut ambil bagian dalam pengembangan pariwisata di Jawa Barat.

"Selama ada di Jawa Barat dan akan menaikan sektor ekonomi pariwisata di Jawa Barat, maka apapun akan saya dukung. Investor dari Jakarta ini kan juga membuka lapangan pekerjaan yang banyak," bebernya.

Baca juga: Profil Ridwan Kamil: Dari Komunikasi Lentur Hingga Pemimpin Imajinatif

Emil menilai, kehadiran Cartel Hotel bisa memberikan angin segar terhadap industri perhotelan dan industri kreatif. Konsep tersebut layak diadopsi industri lainnya selain di Kota Bandung.

"Saya melihat hotel seni sudah pernah. Tapi kalau hotel dengan seni berbeda di setiap kamar baru pertama kali. Hotel seperti ini akan banyak dicari karena memberikan  pengalaman baru bagi wisatawan. Ini layak ditiru oleh yang lain," tutur Emil.

Baca juga: Menteri Sandiaga Uno Puji Hotel Milik Daniel Mananta di Bandung

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Waspada Banjir dan Longsor, BMKG Prediksi Hujan Deras di Jateng Seminggu ke Depan

Waspada Banjir dan Longsor, BMKG Prediksi Hujan Deras di Jateng Seminggu ke Depan

Regional
Harus Alokasi Hibah Pilkada, Aceh Barat Daya Defisit Anggaran Rp 70 Miliar

Harus Alokasi Hibah Pilkada, Aceh Barat Daya Defisit Anggaran Rp 70 Miliar

Regional
2 Eks Pejabat Bank Banten Cabang Tangerang Didakwa Korupsi Kredit Fiktif Rp 782 Juta

2 Eks Pejabat Bank Banten Cabang Tangerang Didakwa Korupsi Kredit Fiktif Rp 782 Juta

Regional
Perbaikan Jembatan Terdampak Banjir di Lombok Utara Jadi Prioritas

Perbaikan Jembatan Terdampak Banjir di Lombok Utara Jadi Prioritas

Regional
PKS Usulkan Anggota DPR Nasir Djamil Jadi Cawalkot Banda Aceh

PKS Usulkan Anggota DPR Nasir Djamil Jadi Cawalkot Banda Aceh

Regional
Tak Terima Ibunya Dihina, Pria di Riau Bunuh Istrinya

Tak Terima Ibunya Dihina, Pria di Riau Bunuh Istrinya

Regional
Sambut Indonesia Emas 2045, GP Ansor Gelar Acara Gowes Sepeda Jakarta-Bogor

Sambut Indonesia Emas 2045, GP Ansor Gelar Acara Gowes Sepeda Jakarta-Bogor

Regional
Pengadaan Kapal Fiktif Rp 23,6 Miliar, Pengusaha Cilegon Divonis 4 Tahun Penjara

Pengadaan Kapal Fiktif Rp 23,6 Miliar, Pengusaha Cilegon Divonis 4 Tahun Penjara

Regional
5 Pemandian Air Panas Magelang, Ada yang Buka 24 Jam

5 Pemandian Air Panas Magelang, Ada yang Buka 24 Jam

Regional
Terduga Pelaku Pembunuhan Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar Belum Tertangkap

Terduga Pelaku Pembunuhan Karyawan Toko Pakaian Asal Karanganyar Belum Tertangkap

Regional
Motif Pembunuhan Mantan Istri di Kubu Raya, Korban Minta Rp 2,5 Juta dan Cekcok

Motif Pembunuhan Mantan Istri di Kubu Raya, Korban Minta Rp 2,5 Juta dan Cekcok

Regional
Soal Hibah Pembangunan Gedung Baru Senilai Rp 7,3 M, Kejari Blora: Gedung Sempit

Soal Hibah Pembangunan Gedung Baru Senilai Rp 7,3 M, Kejari Blora: Gedung Sempit

Regional
Miring Sejak 2018, Jembatan Dermaga Sei Nyamuk di Pulau Sebatik Ambruk

Miring Sejak 2018, Jembatan Dermaga Sei Nyamuk di Pulau Sebatik Ambruk

Regional
Kesaksian Korban Truk Terguling di Kebumen: Remnya Blong, Bannya Bocor

Kesaksian Korban Truk Terguling di Kebumen: Remnya Blong, Bannya Bocor

Regional
Profil Gunung Ruang, dari Lokasi hingga Sejarah Erupsi

Profil Gunung Ruang, dari Lokasi hingga Sejarah Erupsi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com