Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Uda Rio, YouTuber dengan Konten Berbahasa Minang, Kini Berpenghasilan Puluhan Juta Rupiah

Kompas.com - 21/10/2021, 12:30 WIB
Perdana Putra,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com - Menjadi Youtuber, memang pilihan Verio Hasferi (35) atau yang lebih dikenal dengan nama Uda Rio.

Ijazahnya sebagai lulusan di salah satu perguruan tinggi di Sumatera Barat (Sumbar) kini disimpan di dalam lemari.

Laki-laki asal Kabupaten Solok, Sumbar ini tidak pernah menggunakan ijazahnya untuk mencari pekerjaan

Sebab, jauh sebelum lulus, Uda Rio sudah merintis dan bertekad menjadi Youtuber terkenal.

Baca juga: Kisah Salendra, YouTuber di Pekanbaru, Berawal Hobi Mancing hingga Kini Bisa Menggaji Tim

Uda Rio sendiri mengenal dunia YouTube sejak tahun 2008.

Kala itu, ia terinspirasi dari salah seorang keluarganya.

"Waktu itu saya melihat ada keluarga yang sukses di dunia internet marketing ini. Tapi bukan di YouTube, namun di bagian website yang menghasilkan Google AdSense," kata Uda Rio kepada Kompas.com, Rabu (20/10/2021).

Baca juga: Cerita YouTuber Phesi Esterju, Editing Video Sederhana Bisa Dapatkan 555.000 Subscriber, Ini Rahasianya

Saat itu, ia melihat ada peluang di YouTube yang bisa dimanfaatkan untuk menghasilkan uang melalui Google AdSense.

Uda Rio pun mulai membuat video di YouTube dengan konten berbagai macam, mulai dari tutorial, cuplikan video lucu, dan lainnya.

"Awalnya konten saya berisi macam-macam seperti tutorial, cuplikan video lucu, stand up komedi dan lainnya. Semua yang saya anggap menarik saya bikin videonya," kata Uda Rio.

Ia saat itu sangat bersemangat karena membayangkan akan bisa mendapatkan uang banyak dari pekerjaannya dengan mengunggah video di YouTube.

Namun ternyata, semua itu tidak mudah, karena video tersebut harus banyak ditonton dan memiliki subscriber yang banyak pula.

Belum lagi tertawaan dan kritikan dari netizen maupun warga langsung yang membuat Uda Rio harus berjuang keras.

"Ternyata di awal-awal itu tidak mudah. Video kita harus banyak ditonton dan subscriber harus banyak pula. Kritikan juga banyak," kata Uda Rio. 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jalan Salib di Pulau Sumba, Angkat Isu Kerusakan Alam yang Jadi Masalah Zaman Modern

Jalan Salib di Pulau Sumba, Angkat Isu Kerusakan Alam yang Jadi Masalah Zaman Modern

Regional
150 Kios di Pasar Cipungara Subang Hangus Terbakar, Damkar Kesulitan Padamkan Api

150 Kios di Pasar Cipungara Subang Hangus Terbakar, Damkar Kesulitan Padamkan Api

Regional
Sebanyak 78.572 Keluarga Berisiko Stunting di Bengkulu

Sebanyak 78.572 Keluarga Berisiko Stunting di Bengkulu

Regional
Nyamar Jadi Sopir Ojek Online, Pria di Malang Curi Tas Pemilik Warung Nasi

Nyamar Jadi Sopir Ojek Online, Pria di Malang Curi Tas Pemilik Warung Nasi

Regional
Polresta Cirebon Siaga Kepadatan Pemudik Awal Saat 'Long Weekend'

Polresta Cirebon Siaga Kepadatan Pemudik Awal Saat "Long Weekend"

Regional
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Sebut Kinerja Pemprov pada 2023 Meningkat, Berikut Indikator Capaiannya

Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana Sebut Kinerja Pemprov pada 2023 Meningkat, Berikut Indikator Capaiannya

Regional
Berawal dari Rebutan Lahan, Peternak Bebek di Klaten Tewas Usai Adu Jotos dengan Rekannya

Berawal dari Rebutan Lahan, Peternak Bebek di Klaten Tewas Usai Adu Jotos dengan Rekannya

Regional
Prabowo Dorong Ketua DPD Gerindra Jateng Sudaryono Maju Pilgub Jateng

Prabowo Dorong Ketua DPD Gerindra Jateng Sudaryono Maju Pilgub Jateng

Regional
Kasus Investasi Bodong di Kalsel, Mobil Tangki BBM Milik Pelaku Diamankan

Kasus Investasi Bodong di Kalsel, Mobil Tangki BBM Milik Pelaku Diamankan

Regional
Pengamanan Lebaran di Riau, 62 Posko Siaga Didirikan dan Ribuan Personel Pengamanan Diterjunkan

Pengamanan Lebaran di Riau, 62 Posko Siaga Didirikan dan Ribuan Personel Pengamanan Diterjunkan

Regional
Kronologi Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten, Pelaku Mantan Bos Dendam karena Utang

Kronologi Pembunuhan Penjual Madu di Serang Banten, Pelaku Mantan Bos Dendam karena Utang

Regional
Gunung Ile Lewotolok Kembali Meletus Disertai Dentuman Kuat

Gunung Ile Lewotolok Kembali Meletus Disertai Dentuman Kuat

Regional
Kisah Masjid Wali di Bibir Sungai Lusi yang Tak Pernah Kebanjiran

Kisah Masjid Wali di Bibir Sungai Lusi yang Tak Pernah Kebanjiran

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Regional
Beda Nasib Mahasiswa Unnes dan Udinus Saat Ikut Program Ferienjob di Jerman

Beda Nasib Mahasiswa Unnes dan Udinus Saat Ikut Program Ferienjob di Jerman

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com