Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Namanya Masuk Bursa Calon Ketua Demokrat Sumut, Ini Kata Edy Rahmayadi

Kompas.com - 06/10/2021, 14:03 WIB
Kontributor Medan, Daniel Pekuwali,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


MEDAN, KOMPAS.com - Nama Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi santer disebut masuk dalam bursa pencalonan Ketua DPD Partai Demokrat Sumut.

Namun, saat dikonfirmasi mengenai hal itu, Edy memastikan bahwa sampai saat ini dia tidak berminat menjadi ketua partai.

"Orang sah-sah saja (memasukkan nama). Tanyalah aku, mau atau tidak," kata Edy di Rumah Dinas Gunernur di Medan, Rabu (6/10/2021).

Baca juga: Lantik Wakil Wali Kota Binjai, Edy Rahmayadi Ingatkan Wakil Jangan Sok Pintar

Saat ditanyakan apakah dia mau atau tidak, Edy menegaskan bahwa dia tidak berminat.

"Ya tidaklah. Masak Gubernur jadi ketua (partai)," kata Edy.

Edy mengatakan, menjalankan tugas sebagai Gubernur sudah sangat berat.

Apalagi di tengah pandemi seperti saat ini.

Menurut dia, banyak hal yang harus diurusi saat ini.

"Satu saja, ngurusin kalian saja susah," kata Edy.

Baca juga: Kampus Diperbolehkan Mencoba PTM Terbatas, Gubernur Edy: Tidak Boleh Main-main

Edy memastikan bahwa ia hanya ingin menjalankan tugasnya sebagai gubernur, berbeda dengan wakilnya, Musa Rajekshah yang menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.

Menurut Edy, apa yang dilakukan Musa adalah hal yang wajar, karena Wagub lebih memiliki waktu luang.

"Tapi kalau Gubernur, pegang kendaraan, nahkodanya itu. Marah nanti Pangdam dan Kapolda," kata Edy.

Baca juga: 2 Kadis Tak Hadir Saat Acara, Edy Rahmayadi: Jangan Coba-coba, Capek Nanti Kau Saya Buat

Sementara itu, Pelaksana tugas Ketua DPD Demokrat Sumut, Herri Zulkarnain mengatakan, Musyawarah Daerah (Musda) Demokrat Sumut akan digelar tahun ini.

Agenda utamanya adalah pemilihan ketua.

"Tapi karena masih pandemi, penyelenggaran Musda masih menunggu persetujuan dari DPP," kata Herri.

Baca juga: Profil Edy Rahmayadi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Siswi SMA di Kupang Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Mengaku Khilaf, Pria di Kubu Raya Cabuli Anak Kandung Saat Tidur

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com