Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tren Kasus Positif Covid-19 di Banten Menurun, Jokowi: Bagus, tapi Kewaspadaan Jangan Berkurang

Kompas.com - 21/09/2021, 17:10 WIB
Rasyid Ridho,
I Kadek Wira Aditya

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo dihadapan para Kepala Daerah se-Provinsi Banten mengingatkan agar lebih waspada walaupun tren kasus positif Covid-19 sudah menurun drastis.

Berdasarkan data yang diperolehnya, Banten pada tanggal 27 Juli 2021 lalu memiliki jumlah kasus aktif positif Covid-19 menembus puncaknya sebanyak 43.898 kasus.

Namun, pada 20 September 2021 jumlah kasus positif menurun drastis hingga 1.057 kasus.

Baca juga: Disorot Jokowi, Ini 3 Daerah di Banten yang Capaian Vaksinasinya Tak Sampai 20 Persen

"Banten ini bagus sekali tapi jangan diartikan menjadikan kewaspadaan saudara (kepala daera) semua berkurang. Ini adalah sebuah data kasus aktif turun 97 persen. Kita ingat di Banten ada 43 ribu kasus. Kemarin saya cek datanya tinggal 1.057 kasus ini bagus sekali," kata Jokowi saat memimpin rapat di Pendopo Gubernur Banten. Selasa (21/9/2021).

Untuk itu, Jokowi meminta bupati dan wali kota di Provinsi Banten untuk fokus dan berhati-hati menanggulangi pandemi Covid-19.

Ia pun meminta jangan sampai kasus Covid-19 kembali meningkat di Banten.

Baca juga: Jokowi Kunjungi Banten untuk Cek Vaksinasi, Disdik: 57 Persen Pelajar di Banten Sudah Divaksin

"Pertahankan terus (jumlah) kasus kecil ini dengan jangka waktu yang lama. Sehingga barang itu (Covid-19) hilang dari Banten," ujar Jokowi.

Selain itu, Jokowi juga meminta agar ketersediaan obat-obatan, oksigen juga dikontrol.

Kemudian, program vaksinasi agar terus digencarkan sehingga masyarakat Banten terbentuk herd immunity.

"Terus menekan BOR (bed occupancy rate), cek kesiapan obat, cek kesiapan nakes kita, prokesnya dan percepatan vaksinasi, terutama prioritas lansia," tandas Jokowi.

Sementara itu Gubernur Banten Wahidin Halim mengatakan, meski kasus positif sudah turun, pihaknya tetap waspada dan mengikuti arahan Presiden untuk menjalankan PPKM dalam rangka penanganan Covid-19.

"Akan kami lakukan (PPKM) sebagaimama perintah yang disampaikan (pemerintah pusat)," kata Wahidin.

Diungkapkan Wahidin, saat ini BOR atau tingkat keterisian tempat tidur rumah sakit di Banten yang sebelumnya menembus angka 98 persen, kini sudah turun menjadi 4,2 persen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Pilkada Sumsel, Holda Jadi Perempuan Pertama yang Ambil Formulir di Demokrat

Regional
Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Di Balik Video Viral Kebocoran Pipa Gas di Indramayu

Regional
Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Bocah Perempuan 15 Tahun Laporkan Sang Ibu ke Polisi karena Dijual ke Laki-laki Hidung Belang

Regional
Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Waduk Pondok Ngawi: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Nostalgia Bandung Tempo Dulu, Jalan Braga Bakal Ditutup untuk Kendaraan di Akhir Pekan

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Siswi SMP di Demak Dipaksa Hubungan Badan dengan Pacar, lalu Diperkosa 3 Orang Bergiliran

Regional
Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Tim SAR Cari Penumpang yang Jatuh dari KMP Reinna di Perairan Lampung

Regional
Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Seorang Perempuan Tewas Tersengat Listrik Jerat Babi Hutan

Regional
Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Lapak Pigura di Kota Serang Mulai Banjir Pesanan Foto Prabowo-Gibran

Regional
Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Cerita Petani di Sumbawa Menangis Harga Jagung Anjlok Rp 2.900 Per Kilogram

Regional
Takut dan Malu, Siswi Magang di Kupang Melahirkan dan Sembunyikan Bayi dalam Koper

Takut dan Malu, Siswi Magang di Kupang Melahirkan dan Sembunyikan Bayi dalam Koper

Regional
Pemkot Semarang Adakan Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan di Balai Kota

Pemkot Semarang Adakan Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan di Balai Kota

Regional
Ikuti Arahan Musda, PKS Semarang Akan Mengusung Tokoh di Pilkada 2024

Ikuti Arahan Musda, PKS Semarang Akan Mengusung Tokoh di Pilkada 2024

Regional
Mantan Kepala BPBD Deli Serdang Ditahan, Diduga Korupsi Rp 850 Juta

Mantan Kepala BPBD Deli Serdang Ditahan, Diduga Korupsi Rp 850 Juta

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com