Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 08/09/2021, 05:12 WIB
Muchlis,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

Saat menjabat Bupati Trenggalek, Emil pernah meraih penghargaan dari BPK RI dalam hal pengelolaan anggaran dan aset pemkab.

BPK memberi penilaian Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) pada Kabupaten Trenggalek.

Kabupaten Trenggalek saat itu belum pernah menikmati manisnya pernghargaan WTP tersebut, namun ditangan Emil bisa menorehkan sejarah baru.

Kemudian tak berhenti di situ, di tahun yang sama, pemkab Trenggalek mendapatkan penghargaan Adipura karena dinilai baik dalam mengelola sampah.

Keluarga Emil

Emil merupakan anak dari pasangan Hermanto Dardah dan Sri Widayati.

Emil memiliki kakek bernama H Mochamad Dardak, salah satu kiai Nahdlatul Ulama.

Emil menikah dengan Arumi Bachsin pada 30 Agustus 2013.

Pasangan ini dikarunia dua orang anak dan diberi nama Lakeisha Ariestia Dardak, dan satu anak laki-laki yang diberi nama Alkeinan Mahsyir Putro Dardak.

Media sosial Emil Dardak

Selama ini, ada 3 platform media sosial yang dioperasikan Emil Dardak, yakni Instagram, Twitter, dan Facebook.

Email cukup aktif di Instagramnya yang memiliki nama akunnya @emildardak, yang pada September 2021 punya 301.000-an pengikut.

Emil kerap memanfaatkan media sosial sebagai sarana komunikasi dengan warga, seperti menyosialisasikan program pembangunan Pemprov Jawa Timur.

Baca juga: Melihat Lebih Dekat Emil Dardak Menggunakan Media Sosial...

Rata-rata, lini massa media sosialnya diwarnai unggahan seputar apa yang dikerjakannya sebagai Wakil Gubernur Jawa Timur.

Selain itu, dia juga mengunggah cerita seputar kehidupan pribadinya di Instagram.

Salah satu unggahannya yakni peringatan ulang tahun ke-8 pernikahannya dengan Arumi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Emil Elestianto Dardak (@emildardak)

 Sumber: 

  • Wawancara Emil Dardak
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Karyawan Bank di Aceh Timur Tipu PNS untuk Tarik Uang Ratusan Juta

Regional
Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Cair Pekan Depan, THR ASN di Kota Magelang Capai Rp 19 Miliar

Regional
Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Mayat di Tanara Serang Ternyata Penjual Madu asal Bandung Barat

Regional
Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Pemkot Semarang dan KPK Koordinasi Cegah Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa Proyek Strategis 

Regional
Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Lancang Kuning Carnival Bakal Digelar, Pj Gubernur Riau: Bakal Promosikan Produk dan Karya Anak Muda

Regional
Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Hati-hati, Penerangan Jalan Umum di Pantura Brebes Masih Minim

Regional
BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer 'Rossby Ekuator'

BMKG: Wilayah Kalimantan Tengah Sedang Dilalui Gelombang Atmosfer "Rossby Ekuator"

Regional
Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut 'Cuci Uang' Hasil Narkoba

Selebgram Palembang Dituntut 7 Tahun Penjara, Ikut "Cuci Uang" Hasil Narkoba

Regional
Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Kaesang Diusung Jadi Cagub DKI Jakarta, Gibran Ogah Tanggapi

Regional
Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Jasad Ibu dan Anak Korban Longsor di Bandung Barat Ditemukan dalam Kondisi Berpelukan

Regional
Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Sempat Ditutup Imbas Erupsi Marapi, BIM Kembali Dibuka

Regional
Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Polisi Minta Tambah SPKLU di Tol Jateng, Saat Ini Hanya Ada 21

Regional
Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Soal Nama yang Akan Diusung di Pilkada Semarang, DPC Partai Demokrat Tunggu Petunjuk

Regional
Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Musrenbang RPJPD Banten 2025-2045, Pj Gubernur Al Muktabar: Fokuskan pada Pencapaian Indonesia Emas 2045

Regional
Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Calo Tiket Bus yang Ancam Penumpang di Pelabuhan Merak Sudah Beroperasi 3 Bulan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com