Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Cerita Sukses Dudi Bisnis Kelor | "Semoga Banjarnegara Lebih Bersih"

Kompas.com - 06/09/2021, 06:15 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Ai Dudi Krisnadi atau akrab disapa Kang Dudi mengaku mampu meraih omzet Rp 4 miliar per tahun dari bisnis tanaman kelor (Moringa olifeira) yang dijalaninya selama ini.

Dudi pun mengajak masyarakat untuk mencoba bisnis kelor. Alasannya, kata Dudi, kebutuhan pasokan kelor untuk mencukupi pasar global masih sangat terbuka lebar.

Sementara itu, berita aksi warga Banjarnegara cukur gundul dan gelar syukuran setelah Budhi Sarwono ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) juga menjadi sorotan.

Warga berharap roda pemerintahan Kabupaten Banjarnegara akan lebih baik.

Berikut ini berita populer nusantara secara lengkap:

1. Bisnis kelor beromzet miliaran

Tanaman Kelor yang ada di kediaman Dudi Krisnadi di Desa Ngawenombo, Kecamatan Kunduran, Kabupaten BloraKOMPAS.COM/ARIA RUSTA YULI PRADANA Tanaman Kelor yang ada di kediaman Dudi Krisnadi di Desa Ngawenombo, Kecamatan Kunduran, Kabupaten Blora

Dudi, pria asal Pangandaran, Jawa Barat, menuturkan, saat ini pasokan kelor di dunia masih kurang.

Sejumlah negara Eropa, Timur Tengah, hingga Amerika sangat membutuhkan produk kelor.

"Banyak yang tidak percaya ke saya ketika saya bilang pasar kelor itu triliunan per tahun. Padahal itu bukan kata saya, hasil hitung-hitungannya Kementerian Luar Negeri Uni Eropa seperti itu," ujar Dudi.

Baca berita selengkapnya: Kisah Pengusaha Kelor Raup Omzet Rp 4 Miliar, Awalnya Dianggap Gila

2. Ratusan warga cari ikan di bendungan

Ratusan warga masuk di aliran sungai kecamatan Sobontoro Kabupaten Tulungagung Jawa Timur, mencari ikan mabuk akibat pembukaan pintu air dam, Sabtu (04/09/2021).SLAMET WIDODO Ratusan warga masuk di aliran sungai kecamatan Sobontoro Kabupaten Tulungagung Jawa Timur, mencari ikan mabuk akibat pembukaan pintu air dam, Sabtu (04/09/2021).

Warganet dibuat heboh dengan aksi ratusan warga kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, yang tumpah ruah di sungai untuk mencari ikan air bendungan yang sedang dikuras, Sabtu (4/9/2021).

Meski pengurasan air bendungan dilaksanakan tidak sesuai jadwal yang ditentukan, namun warga yang datang masih relatif banyak.

Warga pun seakan tidak peduli dengan situasi pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM).

Tampak ratusan warga menyisir aliran sungai untuk berburu ikan mabuk yang terbawa arus deras.

Baca berita selengkapnya: Ratusan Warga Tulungagung Tumpah Ruah Mencari Ikan Saat PPKM

3. Bupati Banjarnegara ditahan KPK dan respons warga

Warga Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, mencukur gundul rambutnya setelah bupati setempat Budhi Sarwono ditahan KPK atas kasus korupsi, Sabtu (4/9/2021).KOMPAS.COM/FADLAN MUKHTAR ZAIN Warga Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, mencukur gundul rambutnya setelah bupati setempat Budhi Sarwono ditahan KPK atas kasus korupsi, Sabtu (4/9/2021).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

[POPULER REGIONAL] Rencana Satyalancana untuk Gibran dan Bobby | Demi Anak, Ayah Nekat Curi Susu

Regional
Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Kantor UPT Dishub di Pulau Sebatik Memprihatinkan, Tak Ada Perbaikan Sejak Diresmikan Menteri Harmoko

Regional
Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Pilkada Solo, PKS Lakukan Penjaringan Bakal Cawalkot dan Siap Berkoalisi

Regional
Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Pembangunan Tanggul Sungai Wulan Demak Pakai Tanah Pilihan

Regional
19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

19,5 Hektar Tanaman Jagung di Sumbawa Terserang Hama Busuk Batang

Regional
Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Golkar Jaring Bakal Calon Bupati Sleman, Ada Mantan Sekda dan Pengusaha Kuliner yang Ambil Formulir

Regional
Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Viral, Brio Merah Halangi Laju Ambulans, Pengemudi Berikan Penjelasan

Regional
Cemburu Pacarnya 'Di-booking', Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Cemburu Pacarnya "Di-booking", Warga Lampung Bacok Pria Paruh Baya

Regional
Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Gagal Curi Uang di Kotak Wakaf, Wanita di Jambi Bawa Kabur Karpet Masjid

Regional
Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Pantai Watu Karung di Pacitan: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Diejek Tak Cocok Kendarai Honda CRF, Pemuda di Lampung Tusuk Pelajar

Regional
Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Bantuan PIP di Kota Serang Jadi Bancakan, Buat Perbaiki Mobil hingga Bayar Utang

Regional
Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Ditanya soal Pilkada Kabupaten Semarang, Ngesti Irit Bicara

Regional
Ditinggal 'Njagong', Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Ditinggal "Njagong", Nenek Stroke di Grobogan Tewas Terbakar di Ranjang

Regional
Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Terungkap, Napi LP Tangerang Kontrol Jaringan Narkotika Internasional

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com