Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

September 2021, Gibran Optimistis Capaian Vakasinasi Covid-19 Solo 100 Persen

Kompas.com - 04/09/2021, 15:37 WIB
Labib Zamani,
Dony Aprian

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka optimistis vaksinasi Covid-19 bisa mencapai 100 persen pada September 2021.

"Bulan ini bisa (100 persen), malah lebih dari 100 persen," ungkap Gibran saat meninjau vaksinasi di Gedung Perkumpulan Masyarakat Surakarta (PMS) Solo, Jawa Tengah, Sabtu (4/9/2021).

Gibran mengatakan, hingga saat ini capaian vaksinasi Solo sudah lebih dari 90 persen.

Dinas kesehatan juga mempercepat vaksinasi bagi warga yang bekerja di Solo.

"Ke depan memang kita perlu memperbanyak vaksinasi warga non-domisili Solo. Soalnya Solo sudah di atas 90 persen. Jadi kita percepat daerah sekitar," ungkap Gibran.

Baca juga: Vaksinasi Capai 90 Persen, Gibran Genjot Pemulihan Perekonomian di Solo

Gibran menerangkan, sedang mengejar vaksinasi untuk ibu hamil dan anak berusia 12 tahun ke atas.

"Vaksinasi anak-anak 12 tahun ke atas ini masih berjalan. Ibu hamil masih beberapa, lansia masih ada beberapa," terangnya.

Dia mengaku siap seandainya dibutuhkan untuk ikut membantu percepatan vaksinasi di wilayah aglomerasi Solo Raya.

"Kalau dibutuhkan untuk membantu sekitar Solo ya kami siap. Ini kita tidak bisa gerak sendiri. Solo Raya harus kompak," tandasnya.

Baca juga: Sekolah di Solo Tak Perlu Simulasi Tatap Muka, Gibran: Kalau Sudah Siap Silakan

Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Solo Siti Wahyuningsih berharap tidak sampai akhir September 2021 target 100 persen capaian vaksinasi Solo bisa terwujud.

"Target 417.151 itu saya berharap pertengahan ini sudah tercapai. Tapi tidak boleh puas. Dari 390.000 yang sudah divaksin ini penduduk Solo tidak ada 300.000," kata Ning.

Berdasarkan data Kependudukan dan Pencatatan Sipil jumlah penduduk Solo ada sebanyak 570.000.

Sedangkan target jumlah penduduk Solo yang divaksin Covid-19 sebanyak 417.151 jiwa.

"570.000 itu jumlah penduduk Solo. Tapi targetnya di Solo itu 417.151 jiwa. Minimal dari jumlah target itu harus 100 persen capaian vaksinasinya," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Kecelakaan Bus ALS di Agam

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Kecelakaan Bus ALS di Agam

Regional
Dukung Gebyar BBI/BBWI Riau 2024, Menhub Beri Bantuan 'Buy The Service' ke Pemprov Riau

Dukung Gebyar BBI/BBWI Riau 2024, Menhub Beri Bantuan "Buy The Service" ke Pemprov Riau

Regional
Pergerakan Wisatawan di Yogyakarta Selama Libur Lebaran Meningkat, tapi Lama Tinggal Menurun

Pergerakan Wisatawan di Yogyakarta Selama Libur Lebaran Meningkat, tapi Lama Tinggal Menurun

Regional
Kades di Magelang Jadi Tersangka Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Rugikan Negara Rp 924 Juta

Kades di Magelang Jadi Tersangka Korupsi Retribusi Tambang Pasir, Rugikan Negara Rp 924 Juta

Regional
Polisi Buru Pelaku Pembacokan yang Tuduh Korban Mencuri Sawit

Polisi Buru Pelaku Pembacokan yang Tuduh Korban Mencuri Sawit

Regional
Meski Masuk Bursa Pilkada Jateng, Dico Diminta Jadi Calon Bupati Kendal Lagi

Meski Masuk Bursa Pilkada Jateng, Dico Diminta Jadi Calon Bupati Kendal Lagi

Regional
Polda Bengkulu Sita 2.000 Motor akibat Knalpot 'Brong' dan Balap Liar

Polda Bengkulu Sita 2.000 Motor akibat Knalpot "Brong" dan Balap Liar

Regional
Listrik Sering Mati, Warga OKU Demo PLN Bawa Satu Truk Barang Elektronik Rusak

Listrik Sering Mati, Warga OKU Demo PLN Bawa Satu Truk Barang Elektronik Rusak

Regional
Kasus Pemalsuan Nilai di Untan, Oknum Dosen Usulkan Mahasiswa Tak Pernah Kuliah untuk Seminar Proposal

Kasus Pemalsuan Nilai di Untan, Oknum Dosen Usulkan Mahasiswa Tak Pernah Kuliah untuk Seminar Proposal

Regional
Diguyur Hujan Deras, Ratusan Rumah di Sikka Terendam Banjir

Diguyur Hujan Deras, Ratusan Rumah di Sikka Terendam Banjir

Regional
Penjelasan DPRD Kota Serang soal Anggaran Baju Dinas Rp 360 Juta

Penjelasan DPRD Kota Serang soal Anggaran Baju Dinas Rp 360 Juta

Regional
Kabupaten Natuna Berstatus Siaga Darurat Bencana Kekeringan

Kabupaten Natuna Berstatus Siaga Darurat Bencana Kekeringan

Regional
Ayah dan Anak Nekat Curi Solar Milik PLN di Tapal Batas Sota Merauke

Ayah dan Anak Nekat Curi Solar Milik PLN di Tapal Batas Sota Merauke

Regional
Laporkan Pacar Anaknya atas Kasus Pencabulan, Ayah Korban Ternyata Ikut Memerkosa

Laporkan Pacar Anaknya atas Kasus Pencabulan, Ayah Korban Ternyata Ikut Memerkosa

Regional
Ditagih Belanjaan Sembako Rp 45 Juta, IRT Pelaku Penipuan Maki Korban

Ditagih Belanjaan Sembako Rp 45 Juta, IRT Pelaku Penipuan Maki Korban

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com